Filter dengan
Status pembaruan
SemuaSedang berlangsungSelesai
Sortir dengan
SemuaPopulerRekomendasiRatingDiperbarui
Kontrak Cinta

Kontrak Cinta

Mahesa terpaksa menunda skripsinya, karena dia harus mencari biaya tambahan untuk pengobatan bapak dan menutup hutang bapak. Beruntung, dia memiliki seorang kawan yang berhasil memberinya sebuah pekerjaan, menjadi pelayan di sebuah kelab malam. ------------- Sial bagi Mahesa, di hari pertamanya bekerja, dia bertemu dengan seorang wanita mabuk dan sakit hati karena putus cinta. Namun, saat wanita itu sadar dari mabuknya, tiba-tiba saja mengajak Mahesa untuk menikah. Dan sebagai gantinya, semua biaya pengobatan bapak dan hutangnya akan dibayar oleh wanita itu. ----------- Ragu yang Mahesa rasakan atas tawaran itu seketika menguap entah kemana, dan dimulailah hari-hari penuh sandiwara Mahesa.
Romansa
9.749.5K DibacaCompleted
Baca
Tambahkan
60 Hari Pernikahan Kontrak dengan Pewaris

60 Hari Pernikahan Kontrak dengan Pewaris

Setelah sekian lama terkurung tanpa tahu dunia luar, Alice akhirnya keluar dan harus menikahi Hayes Borsman, seorang lelaki sempurna yang mau dengannya karena warisan. Sayangnya, Hayes mengajukan pernikahan dilakukan hanya sampai dua bulan. Hari demi hari Alice yang menyesakan penuh penghinaan dan rasa sakit pun dimulai. Namun, ia berusaha tegar, hingga membuat sang suami kesal sekaligus penasaran dengan sang istri yang tampaknya penuh rahasia. Lantas, bagaimana kisah keduanya?
Romansa
9.8289.3K DibacaCompleted
Baca
Tambahkan
Terjerat Hasrat Suami Kontrak

Terjerat Hasrat Suami Kontrak

“Menikahlah dengan saya, atau Anda akan kehilangan nyawa!” Adeline Daniester terpaksa menerima lamaran dari River Reiner, seorang pria yang nyaris membunuhnya. Dia sengaja mengambil resiko besar untuk menghindari perjodohan yang diatur oleh ibu tirinya. Namun, siapa sangka pilihan Adeline menikahi River menimbulkan banyak bencana? Follow ig author @hi.inuralubyanka
Romansa
10134.4K DibacaCompleted
Baca
Tambahkan
CEO Tampan Itu Ayah Putraku

CEO Tampan Itu Ayah Putraku

Ananta Wiriyo terbangun di sebuah kamar hotel dengan laki-laki asing yang tidak dia kenal. Padahal pernikahannya dengan sang tunangan, Alan Samudera akan segera digelar. Suatu ketika, videonya yang sedang menggila di klub malam bocor. Keluarga besarnya marah besar dan rencana pernikahannya pun dibatalkan. Dia diusir dari rumah. Baru saja hidup di luar, Ananta mendapati dirinya hamil. Beberapa tahun berlalu, dia bertemu kembali dengan sang pria asing yang telah menghabiskan malam mendebarkan dengannya di masa lalu. Dia adalah Mikael Alexander yang merupakan klien spesial yang diminta oleh bos Ananta untuk dilayani. Lalu, apa yang akan dilakukan oleh Ananta?
Romansa
1050.5K DibacaCompleted
Baca
Tambahkan
Suami Kontrak Pura-Pura Miskin

Suami Kontrak Pura-Pura Miskin

"Menikahlah denganku! Kalau kau bersamaku, lumayan kan bisa mengirit uang kontrakan." Nadin membeku mendengar perkataan lelaki asing di depannya, lelaki yang baru ditemuinya dua kali ini. Menikah palak lu! Demi membayar kontrakan dia harus menikah dengan lelaki ini? Miris sekali. "Menikah? Kau pikir menikah itu cuma mainan rumah-rumahan kayak bocil? Maaf, aku masih bisa mengusahakan cari kontrakan sendiri, tanpa harus menikah denganmu!" "Aku yang gak bisa, aku butuh bantuanmu, kalau kita menikah, kita bisa berbagi tempat tinggal tanpa harus digrebek warga." Pelipis Nadin berdenyut nyeri, kenyataan hidupnya yang sangat melelahkan dan kacau balau ini tidak bisa dia tutupi, dia memang kekurangan uang. Selalu kekurangan, untuk makan sehari tiga kali saja dia kesulitan dan dalam waktu dua puluh empat jam dia harus angkat kaki dari kost-an karena harganya dinaikkan dua puluh persen.
Romansa
9.8142.6K DibacaCompleted
Baca
Tambahkan
Kontrak Hasrat Tuan Presdir

Kontrak Hasrat Tuan Presdir

Demi menanggung biaya rumah sakit suami, Yura terpaksa menyetujui permintaan sang ibu mertua untuk bekerja kepada seorang mucikari. Hanya saja, hidup Yura justru semakin rumit kala seorang pria misterius berani memberikan berapapun uang yang Yura inginkan dengan syarat yang tidak biasa! Lantas, akankah Yura menerima tawaran pria tanpa identitas itu? Lalu, adakah rahasia dibalik pria itu memilihnya? Follow media sosial author 🤍 IG: @sinarrembulann
Rumah Tangga
1083.9K DibacaCompleted
Baca
Tambahkan
Pelabuhan Terakhir

Pelabuhan Terakhir

Cahaya Mustika memutuskan mondok di sebuah pesantren begitu lulus kuliah demi menjalankan amanat sang ibu. Berbekal nama sebuah pondok pesantren di Purwokerto, Caca mendatangi pesantren milik sahabat sang ibu. Di gerbang pesantren Al-Hikam, Caca berjumpa dengan putra sulung pengasuh pondok pesantren. Gus Azzam, gus yang terkenal garang. Rupanya, pertemuan awal yang menggetarkan menjadi awal hubungan pelik keduanya. Mereka sering berdebat jika bertemu, tapi merindu jika jarak menjauh.
Romansa
9.9107.5K DibacaCompleted
Baca
Tambahkan
Neraka untuk Adik Madu

Neraka untuk Adik Madu

Vita, seorang perempuan yang cantik, cerdas dan berasal dari keluarga kaya. Perempuan itu menerima pinangan dari lelaki berlatar belakang sederhana. Begitu pun dengan yang dilakukan oleh kedua orangtua Vita, mereka menerima lelaki pilihan anak semata wayangnya itu. Namun siapa sangka, di saat Vita merasakan kebahagiaan yang luar biasa setelah kelahiran putranya, tanpa perasaan sang suami membawakan madu untuknya. Rencana demi rencana telah Vita susun, hingga pada akhirnya sang pengkhianat masuk ke dalam neraka yang ia ciptakan.
1029.0K DibacaCompleted
Baca
Tambahkan
Dikontrak 365 Hari jadi Istri Presdir Dingin

Dikontrak 365 Hari jadi Istri Presdir Dingin

Ocha terpaksa menerima permintaan menikah dengan Aksa--atasannya yang sudah beristri demi memberi pria itu keturunan karena sang istri tak bisa hamil. Namun, sebelum pernikahan, Ocha membuat surat perjanjian yang harus dipenuhi oleh Aksa selama 365 hari. Lantas, apakah Aksa menerima perjanjian tersebut ataukah justru mereka akan terjebak dalam hubungan yang selamanya?
Rumah Tangga
1083.2K DibacaCompleted
Baca
Tambahkan
Nikah Kontrak Berbuah Cinta

Nikah Kontrak Berbuah Cinta

"Kita menikah untuk kepentingan masing-masing, aku butuh status dan kau butuh uang, sudah beres itu saja, asal menikah segala kebutuhanmu mengenai uang saya urus, jangan bekerja lagi di perusahaanku, cukup nikmati kehidupan pernikahanmu, mengenai berapa lama dan kapan kita bercerai saya yang menentukan." ucap Danil "Iya." Jawab Emili singkat, ia tidak tau harus bicara apa lagi, uang membungkam mulutnya
Rumah Tangga
9.973.8K DibacaCompleted
Baca
Tambahkan
Sebelumnya
123456
...
50
Pindai kode untuk membaca di Aplikasi
DMCA.com Protection Status