Filter dengan
Status pembaruan
SemuaSedang berlangsungSelesai
Sortir dengan
SemuaPopulerRekomendasiRatingDiperbarui
Luka Istriku karena Cinta

Luka Istriku karena Cinta

NH. Soetardjo
Haruskah aku pergi karena luka yang tersebab oleh cinta? Bagaimana kalau aku memilih bertahan? Widia terkejut saat mendapati bubur bayi di dapur rumah mertuanya. Ia merasa aneh karena tak ada yang mempunyai anak kecil di rumah itu. Ibu mertuanya hanya tinggal bersama Laras, anak bungsu yang masih kuliah dan belum menikah. Keanehan berikutnya ia temukan berkali-kali. Anehnya, sang suami seolah berusaha menutupi semua keanehan yang terjadi hingga menimbulkan kecurigaan dalam benak Widia. Perempuan itu bertekad untuk mencari benang merah dari semua kejadian yang ia temui. Akankah ia berhasil?
Rumah Tangga
1021.2K DibacaOngoing
Baca
Tambahkan
Cinta Tuan Muda

Cinta Tuan Muda

Alya, seorang gadis desa yang polos dan sederhana, tiba-tiba harus bekerja di kota besar demi melunasi hutang keluarganya. Nasib mempertemukannya dengan Arkan Mahendra, CEO muda yang arogan dan dingin, pewaris utama Mahendra Group. Tanpa disangka, Arkan ternyata adalah pria yang pernah Alya tolong bertahun-tahun lalu saat ia mengalami kecelakaan di desanya. Kini, pria itu berdiri di hadapannya, tetapi tak lagi seperti dulu—sikapnya berubah dingin dan penuh amarah. Namun, sekeras apa pun Arkan berusaha mengabaikan Alya, ada sesuatu dalam diri gadis itu yang terus menariknya. Saat sebuah kesepakatan gila membuat mereka harus terikat dalam pernikahan kontrak, perasaan yang dulu terkubur perlahan kembali. Akankah Alya bisa meluluhkan hati Arkan yang membatu? Ataukah ia hanya akan menjadi boneka dalam permainan pria itu?
Romansa
124 DibacaOngoing
Baca
Tambahkan
Menemukan Cinta Kembali

Menemukan Cinta Kembali

Birru dan Flora tumbuh bersama, saling menyayangi seperti kakak dan adik. Namun, takdir membawa mereka pada jalan yang tak pernah mereka bayangkan. Ketika ibu Birru, yang sedang sakit, memohon agar Birru menikahi Flora, ia merasa tertekan untuk memenuhi permintaan itu. Meskipun hatinya tak siap, Birru setuju demi kebahagiaan ibunya. Pernikahan yang dipaksakan itu membawa perubahan besar dalam hubungan mereka. Birru yang dulunya penuh perhatian kini bersikap dingin dan acuh terhadap Flora. Kata-kata yang melukai dan sikap yang berubah membuat Flora merasa tersisih dan terluka. Namun, di tengah luka dan ketegangan, mereka perlahan mulai menyadari bahwa sayang yang dulu pernah ada mungkin masih bisa ditemukan. Perjalanan ini tentang menemukan kembali ikatan yang hilang, mengatasi luka, dan menciptakan kembali perasaan yang murni di antara mereka. Bisakah mereka mengubah rasa sayang yang tersisa menjadi cinta sejati?
Rumah Tangga
267 DibacaOngoing
Baca
Tambahkan
Terjerat Cinta Milyarder Seksi

Terjerat Cinta Milyarder Seksi

Cinderella complex. Situasi ini sama-sama dihadapi Elena dan Deasy. Kedua gadis muda yang cerdas dan menarik berusia belia yang terjebak pesona pria-pria berumur. Deasy menyukai petualangan yang memacu adrenalin, sedangkan Elena adalah gadis kalem yang belum pernah berpacaran. Mereka harus menikah diam-diam tanpa restu orang tua. Seperti apa reaksi orang tua si gadis ketika mengetahui secret marriage ini? Dapatkah mereka bertahan melewati ujian cinta ini?
Romansa
1031.3K DibacaCompleted
Baca
Tambahkan
Cinta Si Kembar

Cinta Si Kembar

Mature Content please be awise to reading thank you!!!! Maya terpaksa menerima pernikahan kontrak dengan Reno demi menyelamatkan ibunya yang terbaring di rumah sakit. Sedangkan, Reno mengambil kesempatan memanfaatkan ketidak berdayaan Maya untuk mengikatnya dalam kontrak pernikahan. Reno sediri, mengikat Maya agar dirinya bisa mendapatkan warisan dan menguatkan posisinya di perusahaan. Walau pernikahan yang dijalani karena terpaksa, Reno diam-diam mengamati sisi lain dari Maya lalu dia perlahan mulai jatuh cinta. Disisi lain, Rama (adik Reno) sejak awal jumpa sudah tertarik dengannya. Setelah perjanjian kontrak itu terungkap, akhirnya Rama membulatkan tekad untuk mengejar Maya. Terjadi sebuah kecelakaan yang mengaruskan Maya dan Rama melakukan pasangan menikah hingga mereka benar benar saling jatuh cinta dan hidup berbahagia.
Romansa
89 DibacaCompleted
Baca
Tambahkan
Cinta Gadis tak Bernasab

Cinta Gadis tak Bernasab

Kata cinta adalah kata 'terkutuk' untuk gadis bernama Galuh Anjani. Meski kata orang dia memiliki bentuk fisik nyaris sempurna, namun kecacatan berada pada asal usul kehadirannya. Ditemukan di depan gerbang sebuah pondok, diasuh oleh pengurus pondok yang baru saja kehilangan putri keduanya karena sakit. Galuh dirawat penuh kasih oleh Bu Nyai Khomsah dan Kyai Baihaki. Meski hidupnya lurus tanpa cela, setiap lelaki yang datang padanya selalu mundur begitu melihat asal usulnya. Sebagai wanita, dia harus menikah dengan embel-embel binti bapaknya. Sementara Galuh, tidak tahu siapa bapak ibunya. Beberapa kali dikecewakan, membuat Galuh sudah pasrah. Hatinya terkunci rapat untuk semua pria. Baginya, cinta itu bukan untuknya. Apalagi, sosok yang selalu membuatnya berdebar sudah menambatkan hati pada orang lain. Dan kini, dia pun dipaksa untuk menyingkir, karena calon ratu di hati sang pujaan, juga mengharap cinta bapak dan ibu angkat Galuh, hanya untuknya, sang calon menantu.
Romansa
9.824.9K DibacaOngoing
Baca
Tambahkan
Antara Dendam dan Cinta

Antara Dendam dan Cinta

Yani
Mulan dan Maya melakukan sebuah ide konyol untuk bertukar posisi selama 90 hari. Sebuah rencana yang berhasil menjungkirbalikkan kehidupan keduanya. Maya yang terbiasa hidup bagai putri kerajaan harus melawan kerasnya berjuang di dunia luar. Sedangkan Mulan, dalam satu kesempatan yang tidak disengaja, semua luka di masa lalunya terkuak kembali. Membuat sebuah amarah dan dendam yang harus segera terbalaskan. Bagaimana mereka menjalani sisa waktu dengan berbagai rahasia yang telah disusun sedemikian rupa. Sandiwara dan cinta bagaikan kawan dan lawan sekaligus. Ibarat pepatah, Blood is thicker than water. Diam-diam, keduanya dipermainkan oleh takdir yang lucu.
Romansa
1013.0K DibacaCompleted
Baca
Tambahkan
Affair Cinta Sang Vokalis

Affair Cinta Sang Vokalis

Ray terhenyak, dia tak bisa berkata-kata lagi, video viral itu membuat band yang dia bangun bersama Ben, John dan sang vocalis Manthis kini di ujung tanduk. Botol minuman yang ada ditangannya langsung di lempar Ray ke dinding dan pecah berantakan. Ingin rasanya dia berteriak sekencang-kencang. "Whyyyyy.....!" teriak Ray, sambil berteriak melihat tayangan infotaiment yang siang malam memberitakan skandal sang vocalis Manthis De Jong. Manthis yang kini sudah ditetapkan tersangka, hanya bisa menunduk, nasi sudah jadi bubur...ancaman hukuman sampai dengan 7 tahun kurungan penjara membayang di matanya. Manthis hanya bisa pasrah, dia terjerembab di saat karirnya sedang berada di puncak. Video affairnya dengan Vina, Hana dan Gerald telah bocor kemana-mana. Saat di sidang, Manthis hanya bisa menunduk, saat wajah sang leader menatapnya dengan penyesalan dan kemarahan luar biasa. "Kau ku pecat...! desis Ray, saat berselisihan dengan Manthis yang sedang di giring dua petugas kejaksaan dan membawanya ke dalam bus tahanan, lalu mengantarnya ke penjara. Pergantian vocalis menghancurkan band yang sempat menjulang tinggi ini, ciri khas Manthis tak tergantikan vocalis manapun, sudah 5 orang vocalis yang keluar masuk, tapi sambutan penggemar mereka sangat dingin. Album The Stollen's jeblok parah. 5 tahun dalam penjara, Manthis pun bebas! Dia harus memulai semuanya dari nol, semua produser mencibirnya, Manthis terpaksa menempuh cara tak di awal karirnya, dia gunakan aplikasi musik di internet...pelan tapi pasti karirnya naik lagi...The Stollen's masih terseok-seok, Manthis makin berkibar. Penggemar fanatik mereka minta Manthis dan Ray 'rujuk' kembali. Akan kah kedua orang ini mau menurunkan ego...demi The Stollen's dan jutaan penggemar fanatik mereka...? Copyright cover: freepik.com
Urban
6.7K DibacaCompleted
Baca
Tambahkan
CINTA  DATANG TAK TERDUGA

CINTA DATANG TAK TERDUGA

Jemyadam
Orang sering salah mengira jika Alex adalah nama laki-laki. Semua berawal dari abangnya yang dulu cuma mau punya adik laki-laki tapi yang keluar dari perut ibunya malah bayi perempuan. Sudah tahu bayi perempuan tapi masih tetap nekat diberi nama Alex.Alex masih kelas dua SMU punya cowok bernama Jefry. Karena tidak punya cukup uang untuk membelikan kodo ulang tahun cowoknya, Alex nekat mencari pekerjaan. Alex bekerja sebagai pengasuh kucing di rumah orang kaya raya yang jarang berada di rumah bahkan mereka tidak pernah bertemu karena Alex datang siang dan tuannya baru pulang tengah malam.Alex cum berkomunikasi melalui pesan dengan Pak.Haris yang selma itu juga mengira jika Alex adalah laki-laki. Mereka semakin dekat karena sering saling membalas pesan. Pak. Haris juga sangat baik dan pemurah karena sering memberi Alex bonus. Sampai suatu hari mereka tidak sengaja bertemu dan terkejut luar biasa karena ternyata tuanya masih muda dan tampan, sama sekali tidak seperti duda tua kesepian yang hidup dengan seekor kucing seperti dugaan Alex selama ini. Apa lagi kebaikan Pak. Haris ternyata juga berlanjut setelah tahu ternyata Alex juga cantik.Pak. Haris yang sudah memiliki kekasi dan Alex yang bekerja demi membelikan kado ulang tahun cowoknyanya, ternyata malah mulai saling menaruh hati dan perhatian.
Romansa
1027.0K DibacaOngoing
Baca
Tambahkan
Belenggu Cinta Sang Billionaire

Belenggu Cinta Sang Billionaire

Follow me on IG: abigail_kusuma95 (Info seputar novel ada di IG) *** Awalnya, Krystal hanya meminta pertolongan pada Kaivan untuk meminjam uang demi mengobati adiknya yang sakit. Tapi semua sayang, semua niat Krystal tidak bisa gratis begitu saja. Ada harga yang harus dibayar. Menjadi istri kedua dari seorang Kaivan Bastian Mahendra adalah syarat utama yang harus Krystal lakukan. Hubungan rumit layaknya sesuatu hal yang tak mungkin, mampukah Krystal bertahan?
Romansa
1033.9K DibacaCompleted
Baca
Tambahkan
Sebelumnya
1
...
4243444546
...
50
Pindai kode untuk membaca di Aplikasi
DMCA.com Protection Status