Istri yang Teraniaya, Kini Menjadi Kaya
Hayati tak pernah menyangka, usahanya untuk membantu keluarganya sendiri justru diremehkan oleh suaminya. Tak hanya itu, sang suami juga mencampakkan Hayati, dan justru berselingkuh dengan orang terdekatnya. Detik itu juga, Hayati merasa hancur berkeping-keping. Namun tiba-tiba, sebuah panggilan telepon dari seseorang datang di tengah-tengah kesedihannya. Dan siapa sangka, orang dibalik panggilan itulah yang akan membantunya bangkit untuk membalas semuanya!?
104.2K DibacaOngoing