Filter dengan
Status pembaruan
SemuaSedang berlangsungSelesai
Sortir dengan
SemuaPopulerRekomendasiRatingDiperbarui
Unknown

Unknown

Alien0609
Kisah ini menceritakan tentang nestapa yang tidak butuh senja dan jingga. Nestapa hanya butuh langit yang biru, awan yang damai, dan kamu sebagai pelengkap. Kamu di sini adalah makhluk ilusi, ilusi dalam gambar tiga dimens yang terlihat nyata, tapi hanya tipuan yang sengaja dibuat sebagai pengecoh naluri.
1.4K DibacaOngoing
Baca
Tambahkan
Adelia VS Adipati

Adelia VS Adipati

Mikha Queen
Seorang berwajah bak malaikat pencabut nyawa, makhluk tuhan yang selalu tebar pesona di muka bumi, sosok astral terangkuh seantero sekolah. Itulah gambaran yang cocok untuk seorang Adipati Gamael Abraham, bagi Adelia. Dan Adelia berharap, ia tak akan pernah masuk dalam lingkaran setan kehidupan Adipati.Lalu bagaimana gambaran Adelia Shaphire Ardanta bagi Adipati? "Dia? Mata lu sengklek kali! Potongan model kayak Adelia lu bilang cantik? Amit-amit klo sampe gua bisa suka sama cewe judes itu." Tandas Adipati."Adelia sebenernya cantik sih, Di. Cuma kurang senyum aja." "Kurang senyum? Gak pernah senyum, malah! Gua gak pernah tau itu muka kenapa bisa rata banget, tembok aja kalah!!" Adipati bergidik ngeri. Membayangkan dirinya berpapasan dengan Adelia saja membuat bulu kuduknya meremang.Namun sayangnya, Tuhan selalu punya rencana untuk mempertemukan mereka dalam skenario-Nya. Sekarang, rencana apa yang Tuhan telah persiapkan untuk mereka?
102.1K DibacaOngoing
Baca
Tambahkan
Repeated Past!

Repeated Past!

Andiniciput26
Khanza dan Kenzo bisa melihat makhluk-makhluk halus atau hantu. Bukan hanya bisa melihat mereka, tapi mereka pun bisa mengusir para makhluk halus tersebut, bisa mendengar percakapan mereka dan juga bisa mendeteksi keberadaan atau merasakan kehadiran mereka. Sesosok makhluk halus yang memiliki kekuatan sangat besar, sangat ingin menguasai tubuh Khanza untuk memiliki kekuatan spiritualnya untuk menguasai dunia, agar dunia jatuh ke dalam kegelapan, kemudian melempar jiwa Khanza ke tempat yang jahat dan penuh dengan kegelapan. Karena itulah, sang kakek melawan sosok makhluk jahat itu, kemudian menyegelnya di sebuah tempat di belakang rumah kakeknya tersebut. Tiba-tiba, Khanza dan Kenzo mengetahui sebuah rahasia. Dahulu kala, sekitar dua ratus tahun yang lalu, terjadi perang di antara dua kerajaan. Kerajaan putih dipimpin oleh seorang calon raja bernama Kenzo dan memiliki istri bernama Khanza. Kerajaan Kenzo dan Khanza diserang oleh kerajaan tetangga karena mereka ingin membalas dendam. Dulu, ibu dari raja Dharma yang berasal dari kerajaan tetangga tersebut, menolak cinta dari ayah raja Kenzo. Karena marah dan tidak terima, meskipun sudah terjadi jauh sebelum raja Dharma dan raja Kenzo lahir, ayah dari raja Kenzo memutuskan untuk membunuh istri dan anak dari raja Dharma juga semua anggota kerajaan raja Dharma. Tidak terima dengan hal itu, raja Dharma melakukan kerjasama dengan para makhluk jahat untuk menyerang kerajaan raja Kenzo. Di depan mata raja Kenzo sendiri, raja Dharma membunuh istri tercinta raja Kenzo yaitu ratu Khanza dan keduanya bersumpah untuk bertemu lagi di kehidupan selanjutnya. Tepat sebelum raja Kenzo dan ratu Khanza meninggal dunia, raja Dharma bersumpah akan terus mencari keturunan dari raja Kenzo dan ratu Khanza. Kenzo dan Khanza merupakan reinkarnasi dari raja Kenzo dan ratu Khanza di masa lalu dan mereka berusaha untuk menyegel Dharma. Pada akhirnya, Kenzo dan Khanza harus meninggal dunia setelah mengalahkan Dharma. Keduanya berjanji bahwa mereka akan bertemu kembali di kehidupan selanjutnya.
101.4K DibacaOngoing
Baca
Tambahkan
Gadis Desa Untuk Abangku

Gadis Desa Untuk Abangku

LanLan
Dalam keluarga Wiraguna ada sebuah aturan yang tidak tertulis. 'Anak perempuan dilarang melangkahi saudara laki-laki tertua dalam hal pernikahan' sementara Zelin–anak bungsu itu sudah dilamar oleh kekasihnya. "Aku tidak akan menikah! Tidak akan pernah! tegas Ziko–Abang kandung Zelin. "Wanita itu makhluk paling cerewet dan membosankan! Mereka hanya bisa menghabiskan waktu dan uang di Mall." Ziko Wiraguna berucap sesuai dengan isi hatinya. Untuk bisa menikah dengan sang pujaan hati tentu saja Zelin harus memikirkan berbagai macam cara agar kakak laki-laki satu-satunya itu segera menikah. "Baiklah, kalau begitu izinkan aku buktikan bahwa pemikiran Abang mengenai wanita itu salah!Bila saatnya tiba engkau akanbertekuk lutut dengan wanita pilihanku." Zelin Wiraguna. Tidak terlahir sebagai anak kembar. Usia mereka selisih satu tahun. Sifatnya sangat bertolak belakang. Namun, tak jarang orang-orang menganggap mereka kembar. Mampukah Zelin mencarikan wanita untuk Abangnya? Bagaimana susahnya Zelin membuat Ziko bertekuk lutut pada wanita?
102.1K DibacaOngoing
Baca
Tambahkan
TITISAN

TITISAN

Hadijah Izz
Faisal, bocah lelaki berusia 13 tahun yang harus mengalami kejadian-kejadian aneh pasca dirinya masuk ke masa pubertas. Teror demi teror ia alami seiring dengan terkuaknya sebuah fakta. Bahwa, ternyata Faisal merupakan keturunan langsung Prabu Siliwangi--penguasa tanah Pajajaran. Menjadi TITISAN raja yang berkuasa sekitar satu abad silam, nyatanya tidak membuat Faisal hidup tenang. Sukmanya yang spesial justru menjadikan dirinya selalu diincar oleh makhluk gaib maupun para pemuja iblis untuk dijadikan tumbal. Akankah Faisal selamat dari ancaman tersebut? Bagaimana cara Faisal melepaskan diri dari ikatan sang leluhur? Ikuti kisah Faisal dalam karya perdana saya yang berjudul, TITISAN. Cover FREE lisensi dari aplikasi CANVA.
101.8K DibacaOngoing
Baca
Tambahkan
Cold And Inhuman

Cold And Inhuman

BFJ
"You whore!" A masculine voice. "You philanderer!" A feminine voice. "I'll kill you in this house!" He bellowed as he charged straight to the woman and started beating her up. The little boy stood at the door and watched his parents go about their daily routine, tears spilled from his eyes. He stood in the shadows, just watching and crying. If he speaks out loud, they'll remember him and his father will beat him also. No one remembers him. Not unless they want to beat him too. Then he saw the blow, heard the awful sound. The blow that made a difference. The blow that made that day stand out from every other day. His mom stopped screaming, she laid there on the floor, staring into nothingness. Dead. "Gia." His dad paused mid-beating. No answer. "Gianna!" He patted her white arms turned red from being beaten. Terror filled the little boy's system, a sound escaped his mouth, drawing the man's attention. "Oops. I've forgotten about you." He said to the little boy. "Mom's dead..." The little boy said in a tiny voice. The man looked down at the lifeless white woman, "Seems like it." He looked at the boy with an eye filled with menace. "You'll pretend you didn't see a thing. You'll......" The siren rang outside. The police had arrived. A neighbour had alerted them when he heard the noise. He watched as the policemen pointed their guns at his father. He watched as they took his father away. He remained hidden, his blue eyes returning to the woman who laid on the floor, with eyes as blue as his. She was staring right at him. Finally, she sees him. Only in death, did she really see him. Something died in that little boy that day. Replaced with bitterness.
102.0K DibacaCompleted
Baca
Tambahkan
Elegi

Elegi

Oxell Raditya
Ketika lonceng langit diperdengarkan malaikat, jiwanya terpanggil dalam sebuah kesadaran, dan begitu manik birunya menampakkan eksistensi, hanya tiga ingatan yang singgah dalam kepala. Namanya Karma. Ia bukan apapun atau siapapun. Ia hanyalah sesosok jiwa yang dibangkitkan Dewa untuk menjalani hukuman atas dosa masa lalunya. Semuanya bermula, dari satu permata penghubung dua jiwa. Bagai mata rantai yang berkelindan sakral, menandai tiga memori dalam sembilan dunia. Tentang angan, perputaran waktu, dan afeksi yang dikutuk oleh gugusan bintang.
1.4K DibacaOngoing
Baca
Tambahkan
The Cultivator's Nexus

The Cultivator's Nexus

Penyair Kegelapan
Dalam uji coba game VR terbaru, Lucius, seorang pemain solo yang tangguh, mendapati dirinya terjebak di dunia maya yang menggabungkan kekuatan nyata dan donghua. Saat sistem game mengalami kegagalan, Lucius terpaksa berkultivasi untuk bertahan hidup. Mengenakan gelang NSD yang memberikan informasi skill dan atribut, Lucius menemukan bahwa semua pemain, termasuk dirinya, terjebak di dalam dunia ini. Dalam kesendirian tanpa teman atau sahabat, Lucius menghadapi konflik internal dan eksternal. Dengan perjalanan solonya, dia menjelajahi dunia maya yang penuh tantangan dan misteri. "The Cultivator's Nexus: Trapped in a Pixelated Realm" adalah kisah petualangan Lucius yang penuh dengan pengembangan karakter, pertarungan epik, dan tantangan di dalam dunia maya yang memukau.
642 DibacaOngoing
Baca
Tambahkan
Janji Yang Terlerai [Bahasa Malaysia]

Janji Yang Terlerai [Bahasa Malaysia]

Misz_s
Dia terperangkap dalam situasi yang mendebarkan. Hidupnya musnah dalam sekelip mata sahaja. Dia lari membawa hati yang lara. Masih layakkah aku untuk bersujud menghadap Illahi? Adakah doaku akan diterima lagi. Dia menyesal dengan semua perbuatannya. Dirinya sentiasa dihantui dengan kesilapan silam yang telah dibuatnya. "Kalau awak nak belajar ilmu agama dengan lebih dalam, datanglah rumah saya. Mungkin mak saya boleh mengajar sedikit sebanyak." - Mohd Zaquan "Alisa! Kau ikut aku balik!" - Adam Haris Ya, aku Alisa. Hidup aku boleh dikatakan berada di dalam genggaman lelaki yang bernama Adam Haris. Dia tidak mahu semua itu. Dia benci dengan apa yang lelaki itu telah buat kepadanya. Dia nekad untuk bersembunyi dari Adam. Tetapi lain pula yang terjadi. Hatinya bergetar setiap kali terdengar suara alunan ayat-ayat suci al-Quran di dalam masjid. Hatinya tertanya-tanya, siapakah pemilik suara itu? "Alisa, aku tahu itu anak aku. Tolong jangan lari lagi." "Jodoh itu ketentuan Illahi. Semua makhluk di muka bumi ini dicipta berpasang-pasangan. Sama seperti kisan nabi Adam dan juga Hawa. Walau apa rintangan yang mendatang, mereka tetap akan bersatu. Kerana itu telah tertulis di luh mahfuz. Tapi, andai ada jodoh antara kita, sudikah awak untuk jadi teman sehidup dan semati saya."
102.2K DibacaOngoing
Baca
Tambahkan
My Monstrous Boss

My Monstrous Boss

Noona Liza
Satya Sura Nadrika, seorang CEO di Nadrika Group. Tampan, cerdas, serta kaya mendeskripsikan mengenai sosoknya. Bahkan keberuntungan selalu berpihak kepadanya. Dia sangat sempurna, kecuali kenyataan dia bukan seorang manusia. Lebih tepatnya ia adalah makhluk legenda yang sudah hidup selama ribuan tahun. Hidupnya bertujuan untuk menemukan seorang perempuan yang ditakdirkan menjadi cinta sejatinya. Agar ia bisa kembali menjadi manusia biasa. Dewi Lasmana, sekretaris baru yang bekerja di bawah Satya. Perempuan mandiri dan cantik, yang membuat Satya terpesona pada pandangan pertama. Kehadiran Dewi membuat Satya bertanya - tanya, Apakah dia adalah perempuan yang ditakdirkan untuknya> Jika tidak, akankah ia akan melanggar takdir dan menerima akibat dari perbuatannya?
101.7K DibacaOngoing
Baca
Tambahkan
Sebelumnya
1
...
2223242526
...
32
DMCA.com Protection Status