Ternyata Aku Madunya
aifanzl
Membina rumah tangga dengan lelaki pilihan kita dan hidup bahagia bersamanya menjadi dambaan setiap wanita. Tak terkecuali bagi Safina Arrahma. Dipersunting oleh Ramadan Ardana menjadi kebahagiaan dirinya. Namun kerasnya kehidupan membuat keduanya harus berjuang memenuhi kebutuhan. Membuat keduanya harus terpisah jarak dan pada akhirnya menjalani hubungan jarak jauh sepanjang pernikahan mereka. Tanpa Safina ketahui, ada rahasia besar yang bertahun-tahun berhasil disembunyikan Rama. Rahasia apakah itu?
"Aku sangat mencintai kamu, menghormati kamu dan aku memberikan kepercayaan penuh sama kamu. Ini balasan buat aku? Kamu hancurkan harapanku dan harapan anak-anakku?"
Safina Arrahma
"Aku melakukan semua ini karena aku mencintai kamu,"
Ramadan Ardana
1012.2K DibacaOngoing