Filter dengan
Status pembaruan
SemuaSedang berlangsungSelesai
Sortir dengan
SemuaPopulerRekomendasiRatingDiperbarui
Karma Itu Nyata Pengkhianatan

Karma Itu Nyata Pengkhianatan

Saat suamiku sedang ikut acara berkemah dari kantor, asisten perempuannya tiba-tiba mengunggah sebuah postingan: "Pembagian tenda lewat undian, siapa sangka aku malah setenda dengan bosku yang tampan!" Dalam foto itu, dia sedang berswafoto menghadap kamera, sementara di belakangnya ada seorang pria yang sedang melepas bajunya— dan itu adalah suamiku. Ada yang berkomentar: "Hati-hati ya, cowok dan cewek berduaan di satu tenda, bisa berbahaya ...." Asisten itu langsung membalas dengan emoji tertawa jahil sambil menulis: "Memang aku suka yang menantang." Aku sempat memberikan 'like', tetapi tidak lama kemudian, postingan itu dihapus. Tak lama, suamiku menelepon lewat panggilan video. Di depan asisten perempuan yang sedang menangis dan beberapa rekan kerja lainnya, dia langsung marah padaku: "Kamu kok suka lebay sih? Ini 'kan cuma permainan sederhana, nggak bisa santai saja?" Melihat dia memeluk asisten itu sambil menenangkannya dengan lembut, aku pun menutup telepon tanpa berkata apa-apa lagi. Ini sudah tahun ke-10 aku mencintai Kemal Sentanu. Namun, saat ini juga, aku memutuskan untuk melepaskannya.
Cerita Pendek · Romansa
102.2K DibacaCompleted
Baca
Tambahkan
SERULING SAKTI SANG NAGA

SERULING SAKTI SANG NAGA

Seorang anak dengan tanda lahir berupa sisik emas di punggungnya terlahir sebagai putra mahkota pasangan raja Qi You dan ratu Xian Lian dari kerajaan Qi. Yu Ping, sang putra mahkota dengan tanda lahir keramat itu ditimpa berbagai cobaan dengan kehilangan ayah dan ibu kandungnya di usia masih tiga hari karena sebuah aksi makar yang didalangi oleh sang paman. Kelahiran sang putra mahkota ternyata berhubungan dengan seruling sakti sang naga. Sebuah seruling sakti, benda pusaka hadiah dari naga Ying Long untuk raja Qi ribuan tahun yang lalu. Konon seruling tersebut dapat memberikan kekuatan yang sangat luar biasa tiada tanding bagi penggunanya sehingga dapat mengalahkan segala musuhnya dalam pertempuran. Namun entah bagaimana seiring berjalannya waktu seruling sakti sang naga menghilang. Konon katanya benda pusaka itu akan muncul kembali bila terlahir seorang anak laki-laki dengan sisik emas di tubuhnya. Tanda sisik emas di punggung Yu Ping adalah sebuah takdir. Karenanya, ia dihadapkan dengan berbagai cobaan, diburu sang paman untuk dibunuh, dan dimanfaatkan beberapa tokoh dunia persilatan untuk menemukan seruling sakti sang naga. Semua cobaan hidup yang dihadapi Yu Ping membawanya dalam sebuah petualangan yang mengantarkan dirinya menjadi pendekar tanpa tanding. Mampukah sang putra mahkota membalaskan dendam orang tuanya? Benarkah seruling sakti sang naga akan muncul kembali dan menemukan tuannya yang sejati, sang putra mahkota, Yu Ping?
Pendekar
9.525.0K DibacaCompleted
Baca
Tambahkan
Pharmacist Save the Villain

Pharmacist Save the Villain

Puziyuuri
Pertengkaran dengan adik kesayangan membuat Aleeya, si apoteker cantik galau. Dia menjadi banyak pikiran, sehingga tidak hati-hati saat menyeberang jalan dan mengalami tabrakan maut. Namun, insiden itu justru membawa takdir baru untuknya, menjadi tokoh antagonis di cerita rakyat. Mampukah Aleeya mengubah nasibnya dengan menjadi Bawang Merah baik hati?
Fantasi
1.2K DibacaCompleted
Baca
Tambahkan
Redemption: Karma & Rasa Sang Pemburu Siluman

Redemption: Karma & Rasa Sang Pemburu Siluman

Ditengah perburuan siluman, Ye Xuanqing justru harus menyembunyikan identitasnya sebagai pemburu siluman sekaligus Adipati Kekaisaran. Hal itu dia lakukan demi mengungkap rahasia besar Kekaisaran Sheng. Akan tetapi Xuanqing malah bertemu dengan Jung Jinsi yang terluka parah serta kehilangan ingatan. Untuk mempermudah rencana Xuanqing, dia malah memanfaatkan keadaan dengan membuat skenario bahwa Jinsi dan dirinya sudah menikah. Seiring berjalannya waktu, Xuanqing mengetahui bahwa Jinsi merupakan siluman rubah ekor sembilan yang diburu pihak kekaisaran. Keadaan bertambah pelik ketika cinta mulai bersemi di hati Xuanqing dan Jinsi. Sang Adipati dilema besar, Xuanqing harus memilih antara tugas yang harus dia emban atau cintanya pada Jinsi sang siluman yang seharusnya menjadi musuhnya. Serta bagaimana cara Xuanqing membayar kesalahan fatal kepada Jung Jinsi?
Pendekar
102.3K DibacaOngoing
Baca
Tambahkan
Pendekar Seruling Sakti

Pendekar Seruling Sakti

Dendam dan amarah membuat Zhang Long tumbuh menjadi pendekar yang gagah dengan seruling hitam warisan ayahnya dengan julukan Pendekar Seruling Sakti, sama seperti ayahnya. Zhang Long tidak mengetahui kalau Seruling Sakti ayahnya ini juga bisa memanggil Naga Hitam yang ternyata merupakan sahabat ayahnya ini. Bagaimana perjalanan hidup Zhang Long menjadi Pendekar Seruling Sakti? Berhasilkah Pendekar Seruling Sakti ini membalaskan dendam kematian orang tuanya? Apa sebenarnya Pusaka Kahyangan itu? Kenapa pusaka ini menjadi incaran para pendekar aliran putih dan hitam? Berhasilkah Zhang Long memanggil Naga Hitam yang merupakan pasangan bertarung ayahnya dahulu?
Fantasi
1017.2K DibacaCompleted
Baca
Tambahkan
Aku menanggung karma Ibuku

Aku menanggung karma Ibuku

Sandi Hasan
Takdir hidup memang tidak ada yang tau,jika memang ditakdirkan untuk menjadi yang kedua, tentulah ada caranya,agar tidak ada yang merasa terdzalimi. jika Islam tidak mengenal karma, percaya lah hukum tabur tuai itu nyata adanya, karena sesuatu yang direbut secara paksa tidak akan pernah berakhir bahagia.karena ada hati yg terluka didalamnya. Perkenalkan namaku Salamah, mungkin sebagian yang tau kisah ku, tidak akan pernah menaruh rasa iba padaku, karena kehidupan rumah tangga ku yang kandas. tapi mungkin ini imbas karena dulu ibu ku merebut ayah dari tangan istri sah nya. dia merampas kebahagiaan seorang istri yang mati-matian mempertahankan rumah tangganya. inilah aku anak dari seorang pelakor.
Rumah Tangga
908 DibacaOngoing
Baca
Tambahkan
Pendekar Pusaka Gurun Gobi

Pendekar Pusaka Gurun Gobi

Amarah dan dendam kesumat menyiksa perasaan Long Wan. Gurunya yang bijaksana terpaksa harus bunuh diri demi menyembunyikan rahasia peta harta karun yang menjadi incaran seluruh dunia persilatan. Peta harta karun itu bekas peninggalan kerajaan Hua yang sudah tumbang karena gerakan para pemberontak. Selain harta, yang menjadi rebutan seluruh kalangan dunia persilatan adalah sebuah kitab kuno yang berisi ilmu tenaga dalam yang sudah lenyap selama ratusan tahun. Long Wan ingin menuntut balas akan kematian gurunya, namun apa daya lawan-lawannya sangat tangguh dan bukan tandingannya. Akan tetapi pemuda itu bertekad, apapun resikonya dia harus dapat membalaskan dendam gurunya. Bertahun-tahun ia berlatih untuk mematangkan ilmu silat yang pernah dipelajarinya, namun semuanya tidak cukup sebab lawan-lawannya sangat tangguh. Hampir saja Long Wan putus asa, namun secara tidak sengaja ia menemukan catatan rahasia gurunya yang menunjukan peta harta karun yang selama ini menjadi incaran seluruh dunia persilatan. Dapatkah Long Wan menemukan rahasia pusaka tersebut? simak kisah perjalanan Long Wan untuk menjadi yang terkuat dalam cerita Rahasia Pusaka gurun Gobi.
Pendekar
1017.0K DibacaCompleted
Baca
Tambahkan
Bayi Dadakan

Bayi Dadakan

Lucy Ang
Apa yang anda lakukan jika anda sudah bertunangan dan dititipi bayi tanpa diambil kembali? Selain itu anda juga memiliki bisnis yang tidak dapat ditinggalkan. Sebentar lagi tunanganmu akan pulang! Panik yang pasti, karena kamu pasti tidak mau tunanganmu salah paham. Itulah yang terjadi kepada Michelle saat ini. Akhirnya Michelle mencari sang ibu bayi, tapi tidak berhasil. Karenanya, ia mencari ayah sih bayi yang merupakan selebritis terkenal, Jason Casanova. Michelle adalah cinta pertama Jason, ia sangat senang ketika Michelle mencarinya tapi semuanya jadi berubah menjadi tragedi ketika Michelle memberitahunya bahwa ia adalah ayah dari bayi yang dibawanya! Setelah membuktikan bahwa ia bukan ayah dari bayi Tina, Jason bertekad untuk mengejar cinta Michelle meski tahu Michelle telah bertunangan. Tapi kalau dengan usahanya saja pasti tidak akan berhasil. Tapi bagaimana kalau dengan bantuan Jojo? Tidak ada yang mustahil! Mari kita saksikan serunya perjuangan Jason, Mengoyahkan dan mendapatkan cinta Michelle, apakah dia akan berhasil? Mari kita saksikan bersama hanya di GoodNovel.
Romansa
1010.8K DibacaCompleted
Baca
Tambahkan
Tolong, Cintai Aku!

Tolong, Cintai Aku!

Athena Ranjana hanya mencintai satu pria—Atlantis Pranadipta. Namun, pria itu justru jatuh hati pada saudara kembarnya, Artemis Ranjani, yang selalu menjadi pusat perhatian berkat kecantikan dan prestasinya. Sementara Athena? Dia selalu dinomorduakan, terlihat suram dan sulit bergaul karena sifat tertutupnya—kepribadian mereka benar-benar bertolak belakang. Muak terus mengalah, dibanding-bandingkan, dan hidup dalam bayang-bayang sang adik, untuk pertama kalinya, Athena memilih egois. Dia tak akan membiarkan Artemis bersama Atlantis. Artemis boleh memiliki segalanya di dunia ini, tapi tidak dengan pria itu—karena dari sedikit kebahagiaan yang dirasakan Athena, hanya pria itu yang benar-benar dia inginkan. Dan kali ini, Athena siap melakukan apa pun untuk memilikinya—bahkan jika harus menggunakan cara licik sekalipun!
Rumah Tangga
10218 DibacaOngoing
Baca
Tambahkan
Tolong Lepaskan Aku, Tuan CEO!

Tolong Lepaskan Aku, Tuan CEO!

Tasya Prameswari dituntut membayar utang suaminya, padahal pria tidak bertanggung jawab itu sudah kabur di malam pernikahan mereka. Ia terancam mengganti dengan organ tubuhnya jika tidak bisa membayar dengan uang. Akibatnya, Tasya melelang keperawanannya di sebuah situs, tanpa menyangka bahwa pria yang membelinya bukanlah lelaki tua bangka mesum seperti yang ia pikirkan, melainkan sosok pria paling berkuasa di negeri ini, yang tidak akan melepaskan Tasya sekalipun ia adalah wanita bersuami.
Romansa
10387 DibacaOngoing
Baca
Tambahkan
Sebelumnya
1
...
1112131415
...
50
Pindai kode untuk membaca di Aplikasi
DMCA.com Protection Status