Filter dengan
Status pembaruan
SemuaSedang berlangsungSelesai
Sortir dengan
SemuaPopulerRekomendasiRatingDiperbarui
Aku Menyerah Menjadi Istrimu, Mas!

Aku Menyerah Menjadi Istrimu, Mas!

Sejak aku menikah lagi, Andin, istriku yang biasanya penurut dan tidak pernah membantah perintahku itu tiba-tiba berubah menjadi dingin dan acuh tak acuh. Ia yang selama ini dengan sukarela membantuku merawat ibu yang sedang sakit dan hanya bisa berbaring tak berdaya di atas ranjang saja, kini mulai berani melawan dan perhitungan. Lalu apa yang harus kulakukan? Haruskah aku menerima perubahan sikapnya begitu saja atau memberinya pelajaran dengan sebuah perpisahan? Andin kemudian mencoba bangkit, melawan kesewenang-wenangan suaminya. Ia yang semula penurut dan pasrah, menjadi dingin dan acuh tak acuh pada suaminya, sampai kemudian keadaan berbalik di mana Andin sukses membangun kebahagiaan hidupnya sementara Heru justru dikhianati oleh istri mudanya.
9.7298.0K DibacaOngoing
Baca
Tambahkan
AKU BISA TANPA KAMU

AKU BISA TANPA KAMU

Dinda, seorang ibu rumah tangga satu anak, yang selalu menjadi bulan-bulanan oleh keluarga suaminya, terutama ibu mertua dan dua adik iparnya, mulai menyadari bahwa pernikahannya dengan Bram sudah tak bisa dia pertahankan. Sikap Bram yang kasar dan selalu saja membela keluarganya membuat Dinda sadar bahwa dia harus segera bangkit dibanding harus terus-menerus hidup tertekan dalam keluarga itu. Suatu hari, sifat kasar Bram kepada Dinda dipergoki oleh Rifat, sahabatnya yang seorang polisi. Rifat yang adalah seorang duda dengan kisah hidup pahit kehilangan istri dan anaknya merasa iba dengan kondisi Dinda. Rifat pun kemudian mencari tahu banyak hal tentang istri sahabatnya itu secara diam-diam. Sementara Dinda kemudian memutuskan untuk kembali bekerja dan mulai hidup mandiri. Tanpa suaminya, Dinda ternyata  bisa membuktikan bahwa dirinya mampu bertahan dan hidup lebih baik. Saat itulah dia merasa sudah cukup untuk bisa lepas dari Bram. Lalu bagaimana kisah cinta Dinda selanjutnya setelah berpisah dari Bram? Akankah Rifat yang akan menggantikan posisi Bram di hatinya?
9.2187.0K DibacaCompleted
Baca
Tambahkan
Balas Dendam Mafia di Tubuh Wanita Gila

Balas Dendam Mafia di Tubuh Wanita Gila

Fadiyah NK
"Aku berada di tubuh wanita muda yang menyedihkan." Helena, wanita yang terkenal sangat berbahaya mati mengenaskan tertabrak truk. Siapa yang akan menyangka, ia ternyata hidup kembali. Bukan di tubuhnya, melainkan di tubuh wanita yang begitu menyedihkan hidupnya dengan identitas tak terduga. Saking menyedihkannya wanita itu sampai di rawat di RSJ (Rumah Sakit Jiwa). "Jadi itu bukan mimpi? Aku benar berada di tubuh wanita bernama Helena sama sepertiku, tapi ... " Helena menarik miring bibirnya dengan sudut matanya berkedut. " ... nasibnya lebih buruk dariku. Sial! Mengapa aku harus membayangkan pemandangan yang menjijikkan seperti itu. Wanita ini hidupnya sudah kacau." By Fadiyah NK
101.5K DibacaOngoing
Baca
Tambahkan
Istri yang Kau Khianati

Istri yang Kau Khianati

Di tengah usaha mendapatkan buah hati, Frani harus menelan pahit ketika menemukan sang suami "bermain" dengan salah satu karyawan laundry-nya. Bahkan, Gani--sang suami--membandingkan dirinya dengan sang karyawan. Cinta yang Frani miliki seakan retak dan tidak bisa direkatkan kembali akibat pengkhianatan itu. Terlebih, seluruh keluarga suaminya yang tidak tahu diri justru mendukung Gani dan menghina Frani. Demikian, wanita 27 tahun tersebut akhirnya memilih untuk pergi. Frani tidak akan pernah mengizinkan suaminya menjadikan dirinya "boneka"! Lantas, akankah Frani akan terus melajang demi menggapai semua impiannya setelah bercerai? Atau, kedatangan pria baru bisa meluluhkan hati Frani yang pernah hancur karena pengkhianatan?
106.6K DibacaCompleted
Baca
Tambahkan
Putri Yang Kau Suruh Gugurkan

Putri Yang Kau Suruh Gugurkan

Arini tak terima jika suami menyuruhnya menggugurkan kandungan sebab ibu mertua tak suka dia hamil. Berbagai penolakan terus ia sampaikan kepada suaminya, tapi sang suami yang ingin berbakti kepada orang tua tetap memaksa Arini menggugurkan kandungan dan menganggap hal itu tidak berdosa karena usia kandungan masih sangat kecil. Menyerah pada keadaan, Arini memilih pergi dan berniat membesarkan anaknya seorang diri. Tujuh tahun berlalu, dia dan sang suami dipertemukan kembali dalam sebuah acara di rumah bos Arini. Yang membuat Arini syok adalah acara tersebut ternyata merupakan acara pertunangan Abi dengan adik dari bos tempat Arini bekerja. Arini yang tahu hal itu segera menyembunyikan diri, tapi Naina terlanjur menampakkan diri di hadapan Abi. Bocah kecil itu bahkan tidak segan bertanya banyak hal pada Abi. Saat acara pertunangan berlangsung, Naina justru meminta duduk di dekat Abi. Akankah Abi tahu bahwa Naina adalah anaknya?
1021.4K DibacaCompleted
Baca
Tambahkan
Aku Perawan

Aku Perawan

"Kalau nggak ada satu cowok pun yang mau sama lo, gue bakal tanggung jawab!" Kevin adalah cucu dari pemilik yayasan. Di sekolah, ia selalu memanfaatkan kesempatan untuk mendekati teman wanitanya. Suatu hari, ia membuat lari ketakutan teman sekelasnya yang bernama Kinan, hingga tidak sengaja membuat Kinan terjatuh dan ada noda darah di rok abu-abunya. Dari kejadian itu membuat Kinan semakin terpuruk hingga tidak ada laki-laki yang mau menerimanya karena beranggapan dia sudah tidak perawan.
1017.7K DibacaCompleted
Baca
Tambahkan
RIVAL (KAU SIKSA ANAKKU, KUHANCURKAN HIDUPMU)

RIVAL (KAU SIKSA ANAKKU, KUHANCURKAN HIDUPMU)

Diah dan Ambar adalah saingan saat seleksi CPNS. Siapa sangka, jika mereka akan menjadi rival terus menerus setelahnya. Anak Diah, Meida, mengalami perundungan yang dilakukan oleh gurunya sendiri, Ambar. Setiap hari ia disiksa secara psikisnya di dalam kelas. Ambar juga kerap menyuruh taman-teman satu kelas untuk membully Meida. Diah tidak terima dengan itu dan bertekad akan membalas. Diah tahu jika Ambar terlibat perselingkuhan dan ia bertekad akan membuat Ambar hancur.
1055.1K DibacaOngoing
Baca
Tambahkan
Kau Nikahi Sahabatku, Kunikahi Bosmu

Kau Nikahi Sahabatku, Kunikahi Bosmu

Rania terkejut saat melihat suaminya sudah menikah dengan sahabatnya sendiri di hari kepulangannya dari luar negri. Dia tidak pernah menyangka jika Raka, akan tega mengkhianati dirinya. Rania pun tak terima dengan apa yang dilakukan Raka dan Kalea yang saat itu menempati rumah yang dibangun oleh Rania diatas keringatnya sendiri setelah mereka menikah, hingga akhirnya Rania pun merusak dan merobohkan bangunan tersebut. Namun, apa yang terjadi? mereka licik karena rumah itu sudah di atas namakan kepemilikannya oleh ibunya, hingga akhirnya Rania dimintai ganti rugi. Lantas, bagaimana akhir kisah Rania selanjutnya? berhasilkah dia melunasi semua itu, dan membalas apa yang dilakukan oleh suami dan sahabatnya saat itu kepadanya? yuk langsung baca kisah selengkapnya di Goodnovel
1014.4K DibacaCompleted
Baca
Tambahkan
Takkan Kubiarkan Kau Merebut Suamiku

Takkan Kubiarkan Kau Merebut Suamiku

Kedatangan orang baru di rumah Arlita membuat rumah tangga Arlita sedikit terganggu, pasalnya, Maya sang babysitter kerap kali ketahuan sang putri yang masih balita, mencumbu sang suami. Bagaimanakah Arlita menanggapinya, apa dia akan diam saja atau berbuat sesuatu untuk membuktikan semua ucapan putrinya? Yuk ikuti kisahnya...
1018.6K DibacaOngoing
Baca
Tambahkan
Maafkan Aku, Menikahinya

Maafkan Aku, Menikahinya

Narendra Gunadhya mencintai adik angkatnya yang bernama Alisha, sejak kecil mereka bermain bersama sehingga tumbuh rasa cinta dan Narendra berniat menikahi Alisha sepulang dari London tapi kedua orang tua Narendra malah menjodohkannya dengan Aura yang merupakan anak dari sahabat mereka. Semestinya Aura menikah dengan Sigit tapi pria itu kabur dan Narendra dipaksa kedua orang tuanya untuk menggantikan Sigit. Narendra tidak bisa menolak karena di desak seluruh keluarga, terpaksa dia mengingkari janjinya kepada Alisha untuk menikahi wanita itu. Meski hancur namun Alisha yang juga mencintai Narendra dan berharap mereka bisa bersama terpaksa harus mengalah karena ini keinginan kedua orang tua angkatnya. Lalu bagaimana rumah tangga Narendra dengan Aura yang dilandasi perjodohan? Dan bagaimana cara Alisha menghadapi kenyataan pahit ini ?
1050.4K DibacaCompleted
Baca
Tambahkan
Sebelumnya
1
...
1011121314
...
50
DMCA.com Protection Status