Vampire Lord: Terbangun di Dunia Lain
Tsabbit Nasrulloh
Terbangun di tempat yang tidak biasanya, Vampire Lord dipertemukan dengan seorang gadis yang malang. Dengan kekuatannya, Nathan de Dracula Kingsley tak ada yang dapat menandingi. Hanya untuk melindungi Alina, gadis yang malang itu, dia bahkan tak perlu mengerahkan sedikitpun kekuatannya sebagai Vampire Lord.
Di dunia, Bumi yang sedang berada dalam krisis penyatuan dua dunia dengan dunia monster, akankah Vampire Lord mengulurkan tangan untuk mereka yang selalu mengganggu gadis yang berada dalam perlindungannya?
Atas permintaan Alina, dengan senang hati Nathan turut menyelamatkan dunia. Tapi apa balasan yang orang-orang berikan padanya saat Alina lepas dari pantauan sang Vampire Lord?
102.7K DibacaOngoing