"Carmen?" ulang Surya. Dia berpikir sejenak, lalu berkata, "Membuatnya berubah pikiran?""Benar. Ingat, kamu nggak bisa membunuhnya. Nggak peduli cara apa yang kamu gunakan, aku ingin dia berubah pikiran. Beri aku waktu satu hari lagi. Selama suatu hari, aku bisa membuat mereka tutup mulut.""Baiklah, aku akan mencobanya, tapi bisakah kamu mengizinkan aku bicara sedikit dengan Tina? Aku ingin memastikan keselamatannya.""Tentu saja boleh"Kali ini, suara isak tangis Tina terdengar dari telepon. Tina berkata, "Surya, maafkan aku. Aku sudah merepotkanmu.""Nggak apa-apa. Tina, dengarkan aku, masalah ini nggak ada hubungannya denganmu, aku akan datang untuk menyelamatkanmu secepatnya. Jangan takut, ya?""Hmm."Surya ingin menghibur Tina lagi, tetapi orang sebelumnya sudah menyambar ponsel, lalu berkata, "Baiklah, Surya, ingat namaku Barney. Sebaiknya kamu ingat namaku. Grup Greenergy akan menyambutmu untuk bergabung. Sudah, saatnya kamu bertindak."Setelah berkata demikian, Barney langsun
Terakhir Diperbarui : 2024-05-10 Baca selengkapnya