“Tuan, ada yang ingin bertemu dengan anda.” Ucap Jack pada Theo yang saat ini sedang bersantai di ruang kerjanya.Theo langsung melirik ke arah Jack, “Aku tak ada janji dengan siapapun hari ini, siapa yang datang?” Tanya Theo dengan dingin.“Tuan Troy Marteen dan nona Rebecca.” Ucap Jack dengan sopan.Theo mengerutkan dahinya, “Siapa itu? Aku merasa tak pernah mengenal mereka.” Ucap Theo dengan datar, tatapan dingin mengarah ke arah Jack.Jack mencoba memberikan penjelasan, "Tuan, mereka adalah pasangan yang baru-baru ini cukup dikenal dalam dunia bisnis. Tuan Troy Marteen adalah pengusaha di bidang teknologi dan investasi, sedangkan nona Rebecca adalah kekasihnya."Theo mendengus, "Apa urusanku dengan mereka? Aku sibuk."Jack menjelaskan lebih lanjut, "Mereka ingin mengadakan pertemuan dengan tuan untuk membahas potensi kerjasama di masa depan. Sepertinya mereka memiliki tawaran bisnis yang menarik."Theo memandang Jack dengan tajam, "Tawaran bisnis? Baiklah, biarkan mereka masuk."J
Last Updated : 2024-01-17 Read more