Keesokan harinya, Biantoro terbangun dan langsung melakukan seperti yang biasa dia lakukan. Setelah selesai melakukan semuanya, Biantoro pun, perlahan turun ke lantai satu melalui anak tangga. Biantoro menatap makanan, menu sarapan pagi ini. Terlihat berbeda dari biasanya, Biantoro menatap pelayannya, yang sedang menatap ke arahnya, menunggu dirinya duduk. "Aku tidak sarapan, pagi ini," ucap Biantoro, entah mengapa keinginan untuk sarapan pagi ini, hilang. Biantoro langsung keluar dari apartemen nya, lalu meminta supirnya untuk mengemudi hari ini. Biantoro menatap pemandangan di luar, melalui kaca mobil. Entah mengapa, sejak bangun tidur dia merasa dia melupakan sesuatu. Bahkan sampai sekarang, Biantoro memikirkan hal itu, apa yang dia lupakan, hingga dia begitu gelisah seperti sekarang. "Apa tuan baik-baik, saja?" pertanyaan sopir mengejutkan Biantoro. "Tentu saja. Memangnya kenapa?" tanya Biantoro bingung "Anda terlihat tidak bersemangat." "Mungkin kecapean," jawab B
Terakhir Diperbarui : 2024-06-04 Baca selengkapnya