Alana tampak terdiam, saat sosok ghaib itu meminta tumbl kepadanya. Sudah lama dirinya hanya bisa menunda-nunda menumbalkan Alina yang sudah dijanjikan sebagai tumbal madu untuk makhluk ghaib tersebut."Aku akan menumbalkan maduku secepatnya, sebelum bukan purnama itu terlihat, aku akan membawakan dia untuk dirimu," ucapnya dengan nada tegas."Kali ini jangan pernah membohongiku lagi Alana, aku tidak segan-segan menuntut balas atas apa yang kau lakukan kepadaku," ucap makhluk ghaib itu kini sedang mendekati Alana dengan jari-jari tangannya yang panjang kini sedang menempel d pundaknya.Alana tampak gemetar saat melihat jari-jari panjang itu sudah menempel di pundaknya."A-aku tidak akan berkata bohong lagi kepadamu, percayakah kepadaku," ucap Alana dengan suara terbata-bata."Baiklah, aku akan menunggu tumbal itu datang kepadaku Alana." Setelah mengatakan itu, makhluk ghaib itu pun akhirnya menghilang.Angin kencang yang tadi mulai berhembus akhirnya telah menghilang.Alana tampak Fr
Terakhir Diperbarui : 2024-01-01 Baca selengkapnya