Bab 9"Maaf, ini siapa?" tanya Hana yang kaget tiba-tiba dicaci seperti itu."Ini siapa, ini siapa. Gak usah pura-pura amnesia deh, pokoknya awas saja kamu masih mendekati cowok aku, ngaca dong kamu itu jelek, dekil dari kampung jadi gak usah ngarep sama cowok aku, dasar pelacur!"Hana menggaruk kepalanya yang gak gatal karena bingung, gak ada angin gak ada hujan dimaki orang seperti itu."Maaf, Mbak, tapi, saya gak kenal siapa cowok, mbak," jawab Hana yang memang tak tahu siapa cowok orang tersebut. Gimana mau kenal cowoknya, yang menelpon ini siapapun Hana tak kenal."Alah, gak usah pura-pura gak kenal deh, dasar perek kamu tuh. Sekarang aku tanya sama kamu, sudah berapa uang Yudi kamu habiskan, sedangkan aku sebagai tunangannya saja tak pernah meminta uang pada Yudi, dasar kere! Bisa memanfaatkan duit orang!" "Alah bilang aja situ aja, iri tanda tak mampu secara kan katanya dia tunangan situ kok royal sama cewek lain, mana ceweknya dekil dan kampungan lagi, makanya kalau cowok gak
Last Updated : 2023-08-09 Read more