Jangan lupa untuk klik subscribe, like dan komen, ya.“Lakukan rencana itu malam ini juga,” perintah Vivian. Dia tidak sadar kalau Damar tengah menguping percakapannya bersama seseorang di telepon. Setelah mematikan panggilan itu, Vivian berbalik dan terkejut sang kekasih sudah ada di belakangnya.“Sebenarnya apa yang kamu rencanakan? Siapa yang akan kamu lenyapkan, Vi?” tanya Damar. Ia hanya memastikan apa tebakannya benar atau tidak.“Mas Damar. K-kenapa Mas sudah bangun?” Vivian terkejut buka main. Kali ini Damar pasti tahu apa yang telah diperbuatnya.“Jawab, Vi. Siapa yang akan kamu bunuh? Apa itu Gendis?” Damar memandang tajam Vivian, membuat wanita itu hanya mengatupkan mulutnya tanpa sepatah kata pun.“I-itu ... iya, Mas. Aku mau singkirkan penghalang kebahagiaan kita. Mas kan tahu, aku sangat membenci Gendis dan saudara-saudaranya. Gara-gara pamanku, aku menjadi anak yatim piatu. Dan kali ini, Gendis melalui tangan Mas Edo bisa saja menghancurkan perusahaan milik Mas Damar
Last Updated : 2023-10-03 Read more