Home / Young Adult / ALVAREZ / Chapter 71 - Chapter 80

All Chapters of ALVAREZ: Chapter 71 - Chapter 80

128 Chapters

Perpustakaan

***Sebelum jam istirahat kedua, Alvarez berkeliaran sendiri lagi karena guru yang seharusnya mengajar malah tidak hadir karena sakit.Kalian udah tahu dia bakal ke mana, kan? Hafal tempat tidurnya di sekolah, kan? Ya, perpustakaan.Alvarez mengintip dulu lewat kaca. Ternyata, guru perpus juga lagi gak ada. Mantap! Tidur makin nyenyak kali ini.Ciiittt..Ia membuka pintu secara kasar dan mendadak. Gak sadar ia telah mengagetkan seorang perempuan yang sedang mencari sesuatu."Lo lagi lo lagi," cetus Alvarez, menggeleng-gelengkan kepala.
last updateLast Updated : 2022-09-02
Read more

Before Party

***They are Vagolazer,they come with the power they got.—ALVAREZ—***OSIS SMA Hadover pada tahun ini akan menyelenggarakan Custome Party dalam rangka perayaan ulang tahun sekolah.Setiap acara yang diadakan Hadover tidak pernah biasa-biasa aja. Selalu meriah dan membekas di kenangan. Itu semua bisa terjadi karena partisipasi yang baik oleh para muridnya."Gue dapet run down-nya nih! Vagolazer ada yang mau perform gak?"Ray langsung terpancing. "Gue mau
last updateLast Updated : 2022-09-02
Read more

Hadover Party I

***SMA Hadover tampak cukup padat hari ini. Acara belum dimulai, namun suasananya sudah heboh dan meriah. Halaman depan diisi oleh bazar dan jejeran photobooth, sedangkan halaman belakang dipenuhi oleh motor para murid.Musik juga gak lupa dipasang untuk menambah vibes anak muda. Now playing: positions by Ariana Grande.Semua murid siap dengan kostum menarik yang mereka kenakan. Masing-masing unik dan gak tertebak. Di antaranya ada manusia silver, cosplay hero Mobile Legend, boneka Annabelle, dan lain sebagainya."Hadover seniat ini kalo punya acara?" Mata Athena menyapu sekeliling. "Betul kan! Mereka semuanya totalitas bener.""Emang gini tiap tahun, tapi beda-beda
last updateLast Updated : 2022-09-02
Read more

Hadover Party II (1)

***"Telat 1 menit 27 detik."Athena menggigit bagian dalam bibirnya seraya melangkah masuk ke ruang kelas XI-IPA 1 yang tak terpakai hari ini."Di depan rame banget, jadi susah jalannya. Maaf ya."Alvarez bersandar pada meja dengan kedua tangan masuk pada saku. Ia terus memperhatikan langkah mendekat Athena serta barang yang ada di genggaman gadis itu."Ngapain sih lo bawa ke mana-mana itu bunga?"Athena menatap buketnya. "Yeh emang kenapa sih Kak Alva nyolot banget? Anggap aja ini properti kostum gue hari ini. Lagian mau disimpen di mana biar gak rusak?"
last updateLast Updated : 2022-09-03
Read more

Hadover Party II (2)

...Sedangkan Alvarez, ia tidak peduli akan ratusan pasang mata yang memandanginya. Karena sesungguhnya, ia ingin mempersembahkan lagu ini untuk satu orang.Saat ia hendak memulai bait ke-2 dan ia kembali sekilas memandang gadis tadi, ia agak tergegar karena sahabatnya mendekati gadis tersebut.Iya, Sanchez menyamperi Athena dan senantiasa berdiri di sana sambil menonton penampilannya.Alvarez gondok bukan main. Akan tetapi, cowok itu tetap melanjutkan lagu hingga selesai."VAAA, LO KEREN BANGET GILAAAA!""Alva masih jomblo kan ya?""Kayaknya iya.."Alvarez berdeham setelah
last updateLast Updated : 2022-09-03
Read more

Dusk Till

***Demeus AlvarezTurunGue di bawah"HAAAH?!"Alvarez? Ada di rumahnya tiba-tiba? Sepagi ini?!Mikirin hal dua hari lalu aja Athena tidak bisa tidur sampai matanya pagi ini terasa berat. Sekarang, cowok itu malah ada di rumahnya. Ada apa dengan dunia?"Shit.. bisa gila gue lama-lama. Udah seneng hari ini libur biar gak ketemu," oceh Athena mengacak rambut frustrasi.Athena menghela napas berkali-kali. Kemudian, ia melongok ke buket pemberian Sanchez yang ia taruh di samping tempat tidur. Ia pun mendadak uring-uringan sampai membenamkan kepala ke dalam selimut.
last updateLast Updated : 2022-09-03
Read more

Dawn

***Ketika Alvarez bilang mau pergi ke tempat yang jauh, Athena hanya menganggap itu sebagai omong kosong. Namun, nyatanya ia benar-benar dibawa ke tempat yang jauh dari Jakarta sampai ia ketiduran.Perjalanan memakan waktu sekitar tiga jam. Entah beberapa menit setelah tiba, Athena terbangun dan matanya langsung bertemu dengan langit senja."Gue dibawa ke mana? Gue diculik ya jangan-jangan?" Athena seketika segar. Ia melepas seatbelt.Gak ada Alvarez di sebelahnya. Sewaktu matanya mencari, ternyata cowok itu ada di luar sedang menata sesuatu.Athena pun turun. Ia menyadari ia berada di daratan tinggi yang kosong dan luas. Ia mendekati Alvarez seraya angin sore menuju malam menerpa rambutnya.
last updateLast Updated : 2022-09-04
Read more

Eye to Eye

***Platak!"ASDJSKAKKXNAKZA SAKITTT BANGKE!""HAHAHAHAHAHAHA!""NYENTIL PAKE HATI DONG ANJRIT RAY.." Mata Archie berair menahan perih. Keningnya memerah."Giliran gue! Gue gue!" Alea berdiri semangat, menghampiri Archie."Le, Le, serius lo? Kuku lo panjang, Le.."Platak!"AAAA TUHAN!""Yah, udah terlanjur, Chie! Telat lo ngomongnya." Alea terkikih puas seraya kembali ke tempa
last updateLast Updated : 2022-09-04
Read more

Masa Lalu Athena?

***"Udah sih, Pak, olahraganya! Kita laper mau makan tauuu!""Tau dah seenaknya aja ambil jam istirahat!""Sumpah saya gak bisa gerak. Otak sama perut saya gak sinkron."Pak Deden, guru olahraga berperut buncit, memiliki kumis pendek tebal, dan rambut hampir botak. Hobinya ialah menggabung dua jam pelajaran olahraga dan mengundur jam istirahat. Kadang pengertian, kadang sesuka hatinya.Kalo ditanya kenapa tubuhnya tidak atletis, Pak Deden bakal jadiin istrinya sebagai alasan. "Setelah nikah, makan Bapak jadi banyak. Tapi kalian tetep inget bentuk badan Bapak sebelumnya, kan? Jangan lupa, loh! Gini-gini Bapak pernah sixpack!"
last updateLast Updated : 2022-09-04
Read more

Main Aman

***"Hidup ini bukan dongeng. Lo berharap pangeran bakal pacarin upik abu? No no.""Lo ngatain adik lo upik abu? Hey, kita lahir dari rahim yang sama! Watch your mouth."Athena mendengkus berat. Padahal ia cuma curhat enteng ke Reval soal statusnya dengan ketua geng motor Vagolazer sampai dirinya menjadi buah bibir sekolah dan akun lambe. Namun, ia malah berujung diledek."Anyway, Na, gue harus kasih tau lo sesuatu," ucap Reval membuat Athena pelan-pelan menoleh."Kenapa?""Gue sempet ceritain ke Alva tentang lo."
last updateLast Updated : 2022-09-05
Read more
PREV
1
...
678910
...
13
Scan code to read on App
DMCA.com Protection Status