“Mundur!” Agoess Sennin dengan cepat memberikan perintah mundur kepada anak buahnya yang masih tersisa. Bila dilihat-lihat hampir setengah dari anak buahnya yang terkena serangan aneh dari lawannya tersebut.Dari semua yang terkejut ditempat itu, salah satunya adalah nona Zhang yang berdiri didekat para tawanan dengan penyamaran ninja merahnya, Zhang sungguh tak menyangka kalau Bintang memiliki kekuatan seperti itu, walau tadi sebenarnya Zhang merasa ini merupakan misi bunuh diri, apalagi saat melihat kekuatan Agoess Sennin mengeluarkan kociyose naga andalannya, Zhang semakin merasa tak mungkin untuk menyelesaikan tersebut.Rencana Bintang adalah untuk mengalihkan perhatian penjagaan para tawanan, Zhang sendiri bertugas untuk melepaskan para tawanan, Bintang berpesan apapun yang terjadi dengan dirinya, Zhang jangan pernah ikut campur dan berfokus untuk menyelamatkan para tawanan. Dengan menyamar mengenakan topeng asura, Bintang mencoba mengadu domba antara
Last Updated : 2022-05-11 Read more