Begitu mendengar cerita Lisa, Gunayanto menyuruh Lisa dan putri putrinya siap siap." Semuanya siap siap, kita kerumah kakek nenekmu." Kata Gunayanto ke putri putrinya."Tumben, biasanya saya mau ke rumah orang tua suka di larang dan di godain, kenapa hari ini Gunayanto malah menyuruh kami siap siap, ada apa ya ?, arti mimpi ku ini apa?" Batin Lisa pada dirinya sendiri, tapi dia tidak siap bertanya pada Gunayanto, takut jawabannya menakut kan.Di sepanjang perjalanan, Gunayanto :" Lisa, apapun yang mama minta, kamu turutin ya?"Lisa hanya mengiyakan.Jadi ketika sampai, Bu Sundari minta ke Salon untuk merapikan rambutnya dan minta di warnai hitam rambutnya , sambil ketawa dia bilang biar rapi dan cantik.Setelah pulang, bertemu dengan John, dia minta John jangan pergi lagi, tapi John tetap memaksa dan Lisa berkata:" Kalau begitu, kita ke Mall aja belanja di supermarket dan makan makan di restaurant."John menyetujui, semua biaya dia y
Last Updated : 2021-09-12 Read more