Share

Siapa Yang Menikah?

last update Last Updated: 2024-12-14 21:57:24

Mata Bulan sampai melotot, wajahnya berubah pucat. Jantungnya berdetak hebat, keringat dingin membasahi pelipisnya yang tertutup dengan poni.

Kepalanya sangat berisik dengan berbagai pikiran, melihat pria yang suka sekali mengancam dirinya itu ada di sana bertemu keluarganya—ditambah sedang ada tamu. Ketakutan merayap hatinya, berpikir pria itu datang untuk menunjukkan video pada Papi karena mengetahui dirinya akan dilamar orang lain.

“O-om, sedang apa disini?” tanya Bulan gugup.

“Om?” seru mereka yang ada disana hampir bersamaan, terkejut dengan panggilan Bulan pada pria berwajah datar itu.

“Kamu memanggil kekasihmu, dengan panggilan, Om?” itu suara Galih, kakek dari Bulan.

“Ke-kekasih?” Bulan menoleh pada pria sepuh itu, lalu kembali beralih pada pria yang masih tetap di posisinya tanpa merubah ekspresi wajahnya.

Hanya tatapan dingin dan tajam yang bisa dilihat Bulan. Bulan tercekat, paham sekali arti tatapan yang diberikan padanya. Sudah berulang kali Air meminta pada gadis itu untuk tidak memanggilnya dengan sebutan ‘Om’, Bulan yang keras kepala sama sekali tidak mempedulikannya.

“Iya, kalian sepasang kekasih. Masa memanggil kekasih-nya dengan sebutan, Om? Ada-ada saja kamu ini, biarpun usia kalian terpaut jauh. Panggil dengan panggilan mesra, bukan begitu Tuan Aksa.” Ucap Galih dan meminta persetujuan dari Tuan Aksa Zelandra, Ayah dari Air. Dan pria itu pun mengangguk, menampilkan senyum simpul.

‘Kapan aku jadi kekasihnya om mesum ini? yang ada tubuh aku yang dijamahnya.’ Keluh Bulan kesal, namun semua itu hanya bisa dikeluhkan dalam hati.

“Sikapnya memang seperti itu, kamu pasti sudah tidak heran. Sangat tidak mencerminkan seperti namanya, Air. Air itu cair, sedang putra Daddy ini sangat kaku. Daddy sangat bersyukur, kamu bisa melunakkan kanebo kering ini. Daddy pikir dia tidak tertarik dengan perempuan, rupanya dia merahasiakan kamu dari kami. Entah apa yang ada dalam pikirannya, tiba-tiba pagi tadi dia menelpon minta kami untuk segera melamar kamu. Beruntung saja Daddy sama Mommy-nya tidak punya riwayat penyakit jantung.” Beber Tuan Aksa panjang lebar pada Bulan, tidak lupa pula pria tampan yang tak lagi muda itu menyindir putra bungsunya.

‘Oh, jadi nama om-om mesum ini, Air. Kenapa aku bisa tidak tau, haiss.. dasar bodoh, padahal di surat perjanjian jelas tertulis nama si om-om ini. Bisanya aku tidak baca. Besok, lebih baik kamu reparasi otak. Lemot sekali jadi orang.’ Tiada hentinya Bulan merutuki dirinya yang mendadak jadi bodoh.

“Cantik sekali menantu kita ya, Dad. Lihat saja putra kita, matanya terus saja menatap pada menantu kita.” Ucap wanita paruh baya yang duduk di samping suaminya. Ia sekaligus juga menyindir putranya yang tak beralih dari menatap Bulan.

Posisi mereka saling berhadapan terhalang oleh satu meja, dengan Bulan yang sudah mengambil duduk disamping Tuan Lukman—sang Papi. Sedangkan Air duduk di sofa single di sebelah Tuan Aksa, dari tempatnya dia bisa bebas memandang gadisnya dengan jelas.

“Pantas saja setiap kali Mommy ingin menjodohkannya dengan anak teman Mommy selalu ditolak, rupanya sukanya yang masih sekolah. Mana cantik lagi, Mommy jadi punya saingan.” Wanita cantik dan anggun itu terkekeh pelan.

Air tetap acuh, mata tajam miliknya tidak lepas pada Bulan yang menunduk menatap lantai. Senyuman samar terbit di wajah datarnya, menikmati kecanggungan dan tingkah laku Bulan.

Pembicaraan antara dua keluarga terus berlanjut ke tahap yang lebih serius, baik Bulan maupun Air hanya menjadi pendengar saja. Bulan tidak bisa membantah karena Perusahaan sang Papi yang jadi taruhannya.

Gadis itu sesekali melirik ke arah Air, mendelikkan matanya pada pria dewasa itu sebagai tanda permusuhan. Air terlihat santai, sama sekali tidak terintimidasi dengan tatapan Bulan. Di matanya, ketika Bulan melotot terlihat lucu dan menggemaskan. Sikapnya yang menyebalkan itu semakin membuat Bulan kesal dan memperlihatkan wajah cemberutnya.

Tanpa keduanya sadari interaksi mereka tak lepas dari mata tua Galih—sang kakek. Pria sepuh itu menyunggingkan senyum tipis, entah apa yang ada pikirannya melihat tingkah dua anak manusia di depannya.

“Baiklah, berarti kita sepakat kalau pernikahan anak-anak kita dilakukan hari ini juga.” Ucap Tuan Aksa sambil melirik Bulan dan Air.

Lukman sebenarnya cukup terkejut ketika Tuan Aksa minta untuk menikahkan anak-anak mereka hari itu juga. Ia pikir kedatangan mereka hanya sekedar kunjungan dan lamaran saja.

Namun, siapa menyangka. Tuan Muda Zelandra, tidak ingin pernikahannya ditunda lagi, dia ingin menikahi gadis yang diakui sebagai kekasihnya dan menjadikan Bulan miliknya seorang.

“Kamu tidak keberatan, sayang. Kalian menikah hari ini?” Lukman menyentuh kepala bagian belakang putrinya.

Sejujurnya ia berat melepaskan putri kecilnya, tapi membiarkan mereka berpacaran terlalu lama juga tidak baik. Dan Lukman percaya jika Air, pria yang baik dan bisa menjaga dan menyayangi putrinya meskipun sikapnya terlihat cuek.

“Tidak Pi, Bulan ikut saja.” Sahutnya asal menyetujui.

“Bulan sudah setuju menikah hari ini, Mommy akan menghubungi penata rias untuk mendandani menantu Mommy yang cantik jelita ini.” Ucap Malika tersenyum sumringah.

“Tu-tunggu, siapa yang menikah?” tanya Bulan dengan wajah polosnya.

“Kamu dengan Tuan Muda, bukannya tadi kamu sudah setuju kalian menikah hari ini.” Ucap Lukman heran, keningnya berkerut menandakan kebingungan.

“Hah? Bulan bicara seperti itu?” tak hanya Lukman saja, yang lain pun mengangguk membenarkannya.

Bulan meringis, lagi dan lagi dia ceroboh. Sementara Air, dalam hatinya menertawakan kecerobohan Bulan yang tentu saja sangat menguntungkan baginya.

“Tapi, Pi. Bulan masih sekolah, kalau pihak sekolah tau bagaimana. Bulan bisa dikeluarkan, Pi.” Ucapnya lirih, mengiba agar papinya menunda pernikahan mereka sampai dia lulus sekolah.

Setidaknya dalam jangka waktu itu dia memiliki kesempatan untuk mencari cara agar terlepas dari perjanjian konyol Air.

“Untuk urusan itu kamu jangan khawatir, sayang. Biar jadi urusan Mommy. Kamu sekolah di yayasan keluarga Zelandra, tidak akan ada yang berani mengusik menantu Zelandra.”

“Tapi, Tante.”

“Mommy! Panggil Mommy sama seperti Air, kamu jangan pikir apapun. Serahkan semuanya pada Mommy dan Daddy, kamu tinggal terima beres. Lagi pula besok Air harus keluar negeri, ada pekerjaan selama dua minggu disana dan dia tidak akan pergi tanpa membawa kamu ikut bersamanya.” Bulan melirik Air, ia menelan saliva nya kasar.

Di tangan Air, pria itu memainkan ponsel miliknya. Matanya seakan berkata jika menolak, maka rekaman itu akan tersebar.

Bulan hanya bisa pasrah, dengan terpaksa ia menerima pernikahan dadakan tersebut. Semua orang tersenyum lega ketika mendapati anggukan kepala calon pengantin wanita.

‘Awass, kau om-om mesum. Akan kubalas! Kesialan apa ya Tuhan, bertemu om-om gilaaa.’

Continue to read this book for free
Scan code to download App

Related chapters

  • Terpaksa Menikah Dengan Mr. Arogan   Penjelasan

    Dalam sekejap saja, taman samping rumah yang berbatasan dengan kolam renang telah berubah menjadi tempat dilaksanakannya ikrar suci pernikahan antara Bulan dan Air.Bulan menatap takjub dekorasi sederhana yang didominasi warna putih dan biru—pilihan calon mertuanya. Ia memang minta pernikahannya dilakukan secara sederhana saja dan tentunya di rahasiakan. Mereka pun setuju, setelah Bulan lulus sekolah baru mereka akan mengadakan resepsi besar-besaran.Selera Ny. Malika tidak perlu diragukan lagi. Wanita itu seolah tau, pernikahan seperti apa yang diinginkan oleh calon menantunya.“Orang kaya bebas melakukan apa yang mereka inginkan, tinggal menjentikkan jari, dan cliing… semua terjadi. Ckck, efek uang yang bicara. Apapun bisa terwujud.” Bulan menatap kagum perubahan taman di samping rumahnya. Seakan semua yang terjadi sudah dipersiapkan dari jauh hari.“Ya Tuhan, mengapa takdirku menikah dengan laki-laki gila.” Keluh Bulan menghela kasar nafasnya.“Siapa yang gila?”“Eh,” Bulan berje

    Last Updated : 2024-12-14
  • Terpaksa Menikah Dengan Mr. Arogan   Visualnya Sangat Sempurna

    Bulan merasa kesal setengah mati dan juga sekaligus malu. Saat terjaga dan mendapati dirinya memeluk pria itu seperti guling. Dan yang lebih mencengangkan adalah mereka sudah berada di pesawat yang sedang mengudara, sementara dirinya masih mengenakan piyama tidur. Bagaimana bisa ia tidak menyadari saat pria itu memindahkan tubuhnya dari sofa rumah ke ranjang pesawat. Entah terlalu lelah atau karena perasaan nyaman.Setelah membersihkan diri dan berpakaian Bulan keluar dari kamar, ia berdecak kagum melihat interior pesawat itu. Kafi yang melihat Nona mudanya berdiri di depan pintu kamar, mempersilakan gadis itu untuk duduk di kursinya. Disana telah tersaji sarapan yang sudah disiapkan untuknya.“Silahkan, Nona.” Ucap Kafi.“Terima kasih,” balas Bulan tersenyum ramah lalu melangkah menuju kursinya dan ternyata bersebelahan dengan Air.Lelaki itu sudah selesai dengan sarapannya, terlihat seorang pramugari sedang membereskan meja di depannya.Bulan melirik Air dengan wajah juteknya, kemu

    Last Updated : 2024-12-15
  • Terpaksa Menikah Dengan Mr. Arogan   Antara Peran Dan Kenyataan

    “Yon... Yona, tunggu!” suara Mirza menggema di lorong sekolah.Yona menghentikan langkahnya dengan geram. Ia berbalik cepat, sorot matanya tajam menusuk.“Apa lagi sih, Za? Gara-gara bicara sama kamu kemarin, aku dikejar-kejar sama si ulat bulu itu!”Nada suaranya dingin, penuh kekesalan. Ia sama sekali tak tertarik berurusan dengan dua manusia yang, menurutnya, tak tahu malu itu.“Aku sudah tidak punya hubungan apa-apa lagi sama dia,” ujar Mirza mencoba menjelaskan.Yona tertawa sinis. “Tidak punya hubungan? Apa kamu pikir aku bakal percaya setelah melihat kalian keluar dari hotel semalam? Jijik, Mirza.”“Cepet, aku sudah dijemput,” tukasnya, berusaha pergi.“Beneran kamu tidak tahu Bulan ke mana?”Yona menghela napas panjang. Matanya melotot penuh kekesalan. Lelaki ini benar-benar bebal.“Aku bukan kamu yang suka berkata bohong. Denger baik-baik, kamu yang meninggalkan Bulan. Kamu lebih memilih si ulat itu daripada sahabat aku yang selama ini selalu ada buat kamu. Dan kalaupun aku t

    Last Updated : 2025-04-25
  • Terpaksa Menikah Dengan Mr. Arogan   Wanita Masa Lalu

    Bulan menggigit bibirnya, matanya terpaku pada sosok pria dewasa yang duduk angkuh di depan sana. Tatapan tajam pria itu mengunci layar besar yang menampilkan presentasi seorang wanita. Bulan meringis, ikut merasakan tekanan yang seolah menyesakkan ruang—tegang, dingin, mencekam, seakan oksigen pun enggan berdiam terlalu lama di sana.Sejak awal pertemuan, Bulan memperhatikan bagaimana satu per satu orang mencoba menyampaikan ide mereka, menggambarkan konsep di layar dengan harapan pria dingin itu—suaminya—berkenan menjalin kerja sama. Tapi sorot mata Air seperti binatang buas yang mengintai mangsanya, dan Bulan yakin jika ia yang berdiri di sana, kakinya akan gemetar tak karuan.Jantung Bulan melonjak saat tiba-tiba sorot itu mengarah padanya. Ia terkesiap, buru-buru memalingkan wajah.“Mommy Malika dulu makan pisau silet atau cutter, ya?” gumamnya pelan. “Anaknya punya mata setajam itu... apa tidak perih, lihat orang-orang tidak berkedip begitu?”Sudut matanya menangkap bayangan wa

    Last Updated : 2025-04-26
  • Terpaksa Menikah Dengan Mr. Arogan   Cemburu?

    “Aku tidak suka dibantah,” tegas Air, sorot matanya menusuk ke arah Bulan.“Aku juga tidak suka diatur—apalagi dipaksa-paksa!” seru Bulan, tak kalah tajam. Matanya membulat, penuh perlawanan. “Pergi sendiri saja makan malam sama mantan Om itu. Aku tidak mau ketemu ulat salak, bisa gatal-gatal sekujur badan!” sindirnya ketus, lalu membalik badan dan berjalan ke balkon.Udara malam tak cukup dingin untuk menenangkan hatinya. Sejak tahu siapa perempuan itu, perasaan Bulan jadi tak menentu. Sedih. Kecewa. Marah. Bahkan dia sendiri bingung—kenapa?Harusnya dia lega. Wanita dari masa lalu Air kembali, artinya bisa jadi ini jalan keluar dari pernikahan terpaksa ini. Tapi... hatinya seperti menolak. Ia ingin mencakar wajah tampan suaminya itu. Kenapa?“Apa aku... cemburu?”Baru saja dia menghela napas, suara berat Air menyusul dari belakang.“Kamu cemburu?”Bulan menutup matanya sejenak. Harusnya dia sudah pergi. Tapi ternyata malah menyusul—dan menuduh dia cemburu?Ia berbalik, mendongakkan

    Last Updated : 2025-04-26
  • Terpaksa Menikah Dengan Mr. Arogan   Lebih Dari Sekedar Ciuman

    Mata Bulan mengerjap-ngerjap, tersentak oleh pernyataan Air mengenai pernikahan mereka. Hatinya sempat meleleh seperti mentega di atas wajan panas, tapi sekarang, ia merasa seperti terjun ke dalam jurang es yang membekukan tubuh dan hatinyaSentuhan jemari Air di pipinya membuat kewarasannya kembali muncul ke permukaan. “I-iya, sayang... aku hanya kaget, saja. Kamu mengumumkan pernikahan kita begitu tiba-tiba,” ujar Bulan, tersenyum semanis mungkin, meski dalam hati ingin muntah.Pria dewasa ini benar-benar membuatnya resah. Bulan hanya berharap agar jiwanya tetap waras.Dalam hatinya, Bulan merasa cemas. Kenapa pernikahan mereka yang seharusnya dirahasiakan, malah diumumkan seperti ini?Seorang pria setengah baya menyampaikan ucapan selamat, mengiringi doanya dengan penuh ketulusan. “Selamat atas pernikahan Anda, Tuan Air. Kalian sangat serasi. Semoga kebahagiaan kalian abadi.”Sementara itu, wanita lain di sudut ruangan berdiri dan berteriak keras, “Itu tidak mungkin!”Semua mata be

    Last Updated : 2025-04-27
  • Terpaksa Menikah Dengan Mr. Arogan   Perjanjian

    “Aku tidak mau tau, kau harus tanggung jawab pria mesum.” Cetus Bulan geram.Air menaikan satu alisnya, merasa lucu dengan perkataan Bulan. “Seharusnya aku yang minta tanggung jawabmu, karena kau sudah lancang mencuri ciuman pertamaku dan kau juga berada di kamarku. Jadi…?” Air menyeringai sebelum melanjutkan ucapannya, “Siapa disini yang mesum, hm?” ‘Kenapa harus diingatkan!’ batin Bulan menggeram kesal. Ingin sekali menyumpal mulutnya yang tidak di filter. Bulan mengedarkan pandangannya mencoba mengenali ruangan sekitarnya, tiba-tiba merasa mirip dengan kamar hotel.Hah? Apa aku sama pria ini benar-benar udah... Ah, tidak mungkin, aku terlalu berlebihan. Pikir Bulan menggeleng-gelengkan kepalanya sambil mencoba menepis kekhawatiran yang tiba-tiba menyerang dirinya.Akan tetapi melihat dirinya hanya memakai kemeja tanpa dalaman, Bulan menyadari bahwa sesuatu pasti telah terjadi di antara mereka. Ia merasa sangat ceroboh sekali. Bagaimana mungkin ia bisa berakhir bersama pria dew

    Last Updated : 2024-10-26
  • Terpaksa Menikah Dengan Mr. Arogan   Melanggar Perjanjian

    Berulang kali Bulan menghela nafas dalam kebingungannya, detik itu juga pintu rumah terbuka. Ia terkesiap ketika melihat sosok pria paruh baya berdiri tegak di hadapannya. Senyum itu semakin membuat rasa bersalah yang mendera kembali muncul. Matanya berkaca-kaca, hatinya remuk menyadari telah menyakiti pria yang menyambutnya penuh kehangatan. Tanpa mampu diri dia menabrak tubuh pria itu—tangisnya pecah. “Papi...”“Sst, sudah... Papi di sini, sayang.” Bisik pria yang di panggil Papi itu.Lukman sendiri merasa terkejut melihat putri semata wayangnya menangis begitu pilu. Sejak kepergian istrinya, jarang sekali Bulan menunjukkan air mata.Dan hari ini, dia kembali melihat putrinya menangis. Rasa khawatir dan ingin tahu mulai menyelimuti hati pria berusia empat puluh lima tahun itu.“Sayang, ada apa?“ tanya Lukman dengan suara lembut, seraya mengusap kepala Bulan, mencoba menenangkan dan mengobati luka di hati sang putri.Dalam pelukan Lukman Bulan menggeleng, “Aku sayang Papi,”Lukman

    Last Updated : 2024-12-14

Latest chapter

  • Terpaksa Menikah Dengan Mr. Arogan   Lebih Dari Sekedar Ciuman

    Mata Bulan mengerjap-ngerjap, tersentak oleh pernyataan Air mengenai pernikahan mereka. Hatinya sempat meleleh seperti mentega di atas wajan panas, tapi sekarang, ia merasa seperti terjun ke dalam jurang es yang membekukan tubuh dan hatinyaSentuhan jemari Air di pipinya membuat kewarasannya kembali muncul ke permukaan. “I-iya, sayang... aku hanya kaget, saja. Kamu mengumumkan pernikahan kita begitu tiba-tiba,” ujar Bulan, tersenyum semanis mungkin, meski dalam hati ingin muntah.Pria dewasa ini benar-benar membuatnya resah. Bulan hanya berharap agar jiwanya tetap waras.Dalam hatinya, Bulan merasa cemas. Kenapa pernikahan mereka yang seharusnya dirahasiakan, malah diumumkan seperti ini?Seorang pria setengah baya menyampaikan ucapan selamat, mengiringi doanya dengan penuh ketulusan. “Selamat atas pernikahan Anda, Tuan Air. Kalian sangat serasi. Semoga kebahagiaan kalian abadi.”Sementara itu, wanita lain di sudut ruangan berdiri dan berteriak keras, “Itu tidak mungkin!”Semua mata be

  • Terpaksa Menikah Dengan Mr. Arogan   Cemburu?

    “Aku tidak suka dibantah,” tegas Air, sorot matanya menusuk ke arah Bulan.“Aku juga tidak suka diatur—apalagi dipaksa-paksa!” seru Bulan, tak kalah tajam. Matanya membulat, penuh perlawanan. “Pergi sendiri saja makan malam sama mantan Om itu. Aku tidak mau ketemu ulat salak, bisa gatal-gatal sekujur badan!” sindirnya ketus, lalu membalik badan dan berjalan ke balkon.Udara malam tak cukup dingin untuk menenangkan hatinya. Sejak tahu siapa perempuan itu, perasaan Bulan jadi tak menentu. Sedih. Kecewa. Marah. Bahkan dia sendiri bingung—kenapa?Harusnya dia lega. Wanita dari masa lalu Air kembali, artinya bisa jadi ini jalan keluar dari pernikahan terpaksa ini. Tapi... hatinya seperti menolak. Ia ingin mencakar wajah tampan suaminya itu. Kenapa?“Apa aku... cemburu?”Baru saja dia menghela napas, suara berat Air menyusul dari belakang.“Kamu cemburu?”Bulan menutup matanya sejenak. Harusnya dia sudah pergi. Tapi ternyata malah menyusul—dan menuduh dia cemburu?Ia berbalik, mendongakkan

  • Terpaksa Menikah Dengan Mr. Arogan   Wanita Masa Lalu

    Bulan menggigit bibirnya, matanya terpaku pada sosok pria dewasa yang duduk angkuh di depan sana. Tatapan tajam pria itu mengunci layar besar yang menampilkan presentasi seorang wanita. Bulan meringis, ikut merasakan tekanan yang seolah menyesakkan ruang—tegang, dingin, mencekam, seakan oksigen pun enggan berdiam terlalu lama di sana.Sejak awal pertemuan, Bulan memperhatikan bagaimana satu per satu orang mencoba menyampaikan ide mereka, menggambarkan konsep di layar dengan harapan pria dingin itu—suaminya—berkenan menjalin kerja sama. Tapi sorot mata Air seperti binatang buas yang mengintai mangsanya, dan Bulan yakin jika ia yang berdiri di sana, kakinya akan gemetar tak karuan.Jantung Bulan melonjak saat tiba-tiba sorot itu mengarah padanya. Ia terkesiap, buru-buru memalingkan wajah.“Mommy Malika dulu makan pisau silet atau cutter, ya?” gumamnya pelan. “Anaknya punya mata setajam itu... apa tidak perih, lihat orang-orang tidak berkedip begitu?”Sudut matanya menangkap bayangan wa

  • Terpaksa Menikah Dengan Mr. Arogan   Antara Peran Dan Kenyataan

    “Yon... Yona, tunggu!” suara Mirza menggema di lorong sekolah.Yona menghentikan langkahnya dengan geram. Ia berbalik cepat, sorot matanya tajam menusuk.“Apa lagi sih, Za? Gara-gara bicara sama kamu kemarin, aku dikejar-kejar sama si ulat bulu itu!”Nada suaranya dingin, penuh kekesalan. Ia sama sekali tak tertarik berurusan dengan dua manusia yang, menurutnya, tak tahu malu itu.“Aku sudah tidak punya hubungan apa-apa lagi sama dia,” ujar Mirza mencoba menjelaskan.Yona tertawa sinis. “Tidak punya hubungan? Apa kamu pikir aku bakal percaya setelah melihat kalian keluar dari hotel semalam? Jijik, Mirza.”“Cepet, aku sudah dijemput,” tukasnya, berusaha pergi.“Beneran kamu tidak tahu Bulan ke mana?”Yona menghela napas panjang. Matanya melotot penuh kekesalan. Lelaki ini benar-benar bebal.“Aku bukan kamu yang suka berkata bohong. Denger baik-baik, kamu yang meninggalkan Bulan. Kamu lebih memilih si ulat itu daripada sahabat aku yang selama ini selalu ada buat kamu. Dan kalaupun aku t

  • Terpaksa Menikah Dengan Mr. Arogan   Visualnya Sangat Sempurna

    Bulan merasa kesal setengah mati dan juga sekaligus malu. Saat terjaga dan mendapati dirinya memeluk pria itu seperti guling. Dan yang lebih mencengangkan adalah mereka sudah berada di pesawat yang sedang mengudara, sementara dirinya masih mengenakan piyama tidur. Bagaimana bisa ia tidak menyadari saat pria itu memindahkan tubuhnya dari sofa rumah ke ranjang pesawat. Entah terlalu lelah atau karena perasaan nyaman.Setelah membersihkan diri dan berpakaian Bulan keluar dari kamar, ia berdecak kagum melihat interior pesawat itu. Kafi yang melihat Nona mudanya berdiri di depan pintu kamar, mempersilakan gadis itu untuk duduk di kursinya. Disana telah tersaji sarapan yang sudah disiapkan untuknya.“Silahkan, Nona.” Ucap Kafi.“Terima kasih,” balas Bulan tersenyum ramah lalu melangkah menuju kursinya dan ternyata bersebelahan dengan Air.Lelaki itu sudah selesai dengan sarapannya, terlihat seorang pramugari sedang membereskan meja di depannya.Bulan melirik Air dengan wajah juteknya, kemu

  • Terpaksa Menikah Dengan Mr. Arogan   Penjelasan

    Dalam sekejap saja, taman samping rumah yang berbatasan dengan kolam renang telah berubah menjadi tempat dilaksanakannya ikrar suci pernikahan antara Bulan dan Air.Bulan menatap takjub dekorasi sederhana yang didominasi warna putih dan biru—pilihan calon mertuanya. Ia memang minta pernikahannya dilakukan secara sederhana saja dan tentunya di rahasiakan. Mereka pun setuju, setelah Bulan lulus sekolah baru mereka akan mengadakan resepsi besar-besaran.Selera Ny. Malika tidak perlu diragukan lagi. Wanita itu seolah tau, pernikahan seperti apa yang diinginkan oleh calon menantunya.“Orang kaya bebas melakukan apa yang mereka inginkan, tinggal menjentikkan jari, dan cliing… semua terjadi. Ckck, efek uang yang bicara. Apapun bisa terwujud.” Bulan menatap kagum perubahan taman di samping rumahnya. Seakan semua yang terjadi sudah dipersiapkan dari jauh hari.“Ya Tuhan, mengapa takdirku menikah dengan laki-laki gila.” Keluh Bulan menghela kasar nafasnya.“Siapa yang gila?”“Eh,” Bulan berje

  • Terpaksa Menikah Dengan Mr. Arogan   Siapa Yang Menikah?

    Mata Bulan sampai melotot, wajahnya berubah pucat. Jantungnya berdetak hebat, keringat dingin membasahi pelipisnya yang tertutup dengan poni.Kepalanya sangat berisik dengan berbagai pikiran, melihat pria yang suka sekali mengancam dirinya itu ada di sana bertemu keluarganya—ditambah sedang ada tamu. Ketakutan merayap hatinya, berpikir pria itu datang untuk menunjukkan video pada Papi karena mengetahui dirinya akan dilamar orang lain. “O-om, sedang apa disini?” tanya Bulan gugup.“Om?” seru mereka yang ada disana hampir bersamaan, terkejut dengan panggilan Bulan pada pria berwajah datar itu.“Kamu memanggil kekasihmu, dengan panggilan, Om?” itu suara Galih, kakek dari Bulan.“Ke-kekasih?” Bulan menoleh pada pria sepuh itu, lalu kembali beralih pada pria yang masih tetap di posisinya tanpa merubah ekspresi wajahnya.Hanya tatapan dingin dan tajam yang bisa dilihat Bulan. Bulan tercekat, paham sekali arti tatapan yang diberikan padanya. Sudah berulang kali Air meminta pada gadis itu un

  • Terpaksa Menikah Dengan Mr. Arogan   Melanggar Perjanjian

    Berulang kali Bulan menghela nafas dalam kebingungannya, detik itu juga pintu rumah terbuka. Ia terkesiap ketika melihat sosok pria paruh baya berdiri tegak di hadapannya. Senyum itu semakin membuat rasa bersalah yang mendera kembali muncul. Matanya berkaca-kaca, hatinya remuk menyadari telah menyakiti pria yang menyambutnya penuh kehangatan. Tanpa mampu diri dia menabrak tubuh pria itu—tangisnya pecah. “Papi...”“Sst, sudah... Papi di sini, sayang.” Bisik pria yang di panggil Papi itu.Lukman sendiri merasa terkejut melihat putri semata wayangnya menangis begitu pilu. Sejak kepergian istrinya, jarang sekali Bulan menunjukkan air mata.Dan hari ini, dia kembali melihat putrinya menangis. Rasa khawatir dan ingin tahu mulai menyelimuti hati pria berusia empat puluh lima tahun itu.“Sayang, ada apa?“ tanya Lukman dengan suara lembut, seraya mengusap kepala Bulan, mencoba menenangkan dan mengobati luka di hati sang putri.Dalam pelukan Lukman Bulan menggeleng, “Aku sayang Papi,”Lukman

  • Terpaksa Menikah Dengan Mr. Arogan   Perjanjian

    “Aku tidak mau tau, kau harus tanggung jawab pria mesum.” Cetus Bulan geram.Air menaikan satu alisnya, merasa lucu dengan perkataan Bulan. “Seharusnya aku yang minta tanggung jawabmu, karena kau sudah lancang mencuri ciuman pertamaku dan kau juga berada di kamarku. Jadi…?” Air menyeringai sebelum melanjutkan ucapannya, “Siapa disini yang mesum, hm?” ‘Kenapa harus diingatkan!’ batin Bulan menggeram kesal. Ingin sekali menyumpal mulutnya yang tidak di filter. Bulan mengedarkan pandangannya mencoba mengenali ruangan sekitarnya, tiba-tiba merasa mirip dengan kamar hotel.Hah? Apa aku sama pria ini benar-benar udah... Ah, tidak mungkin, aku terlalu berlebihan. Pikir Bulan menggeleng-gelengkan kepalanya sambil mencoba menepis kekhawatiran yang tiba-tiba menyerang dirinya.Akan tetapi melihat dirinya hanya memakai kemeja tanpa dalaman, Bulan menyadari bahwa sesuatu pasti telah terjadi di antara mereka. Ia merasa sangat ceroboh sekali. Bagaimana mungkin ia bisa berakhir bersama pria dew

Explore and read good novels for free
Free access to a vast number of good novels on GoodNovel app. Download the books you like and read anywhere & anytime.
Read books for free on the app
SCAN CODE TO READ ON APP
DMCA.com Protection Status