Share

Bab 7 - Gaun

Penulis: Bintang Hamal
last update Terakhir Diperbarui: 2023-05-28 01:23:23

Ini bukan tubuhku. Tapi kenapa aku bisa tiba-tiba berada di tubuh wanita ini? Apa yang terjadi? Okay, Carla. Tenang... Jangan panik. Pertama, aku harus memperjelas situasinya terlebih dulu, dengan begitu aku bisa mengetahui apa yang sebenarnya terjadi... Carla mengatur napasnya, berusaha untuk menenangkan diri yang semula panik bukan main.

"Carla!" Cruz menyadarkannya dari lamunan. Wanita itu melirik Cruz dan beradu tatap dengannya lewat cermin. Dari cermin itu, dirinya bisa dengan sangat jelas melihat pria itu berdiri di sampingnya sambil menatapnya. Menyadari hal itu, Carla lantas berbalik ke arahnya.

"Katakan sekali lagi!" ujar Carla, yang seketika membuat Cruz kebingungan dengan kalimatnya. Carla mendekatkan tubuhnya sambil kembali berujar. "Katakan sekali lagi! Panggil namaku."

"Carla, kau benar-benar bersikap aneh. Cepat katakan apa yang sebenarnya sudah dilakukan oleh si berengsek itu padamu? Akan aku berikan dia pelajaran karena sudah membuat tunanganku bersikap aneh begini?!"

Ya..., Namaku memang Carla. Tapi itu artinya, wanita ini memiliki nama yang sama denganku? Bagaimana bisa? Jadi dengan kata lain, aku berada dalam tubuh wanita yang memiliki nama yang sama denganku? pikir Carla. Wanita itu masih cukup kesulitan untuk mengerti posisi dan situasinya sekarang ini. Rasanya masih sangat membingungkan bagi Carla. "Okay, tunggu sebentar. Ini masih terasa tidak masuk akal untukku. Biar aku perjelas dulu situasinya. Panggil namaku sekali lagi, dan tolong jelaskan apa yang sebenarnya terjadi..."

"Kau benar-benar membuatku cemas. Sudah jelas-jelas namamu adalah Carla Harper De Ophelia, dan kau adalah tunanganku. Marquis Cruz Odin Spencer!" Cruz menghela napas panjang, dia mulai khawatir dengan sikap Carla yang mendadak berubah aneh. Bahkan sejak tadi, wanita itu seolah tidak bisa mengingat apa-apa. Seolah-olah Carla yang ada di hadapannya bukanlah Carla tunangannya yang dia kenal. "M-marquis kau bilang? Tunggu, dimana ini? Tahun berapa sekarang?"

Carla sungguh terkejut dengan pengakuan dari Cruz barusan. Bagaimana tidak? Di tahun tempatnya hidup, negera yang ditinggalinya sudah tidak lagi menggunakan sistem pemerintahan berbentuk kerajaan, melainkan sudah beralih ke dalam bentuk republik di tahun jauh-jauh sebelum dirinya lahir. Dan seingat yang dia baca dan pelajari ketika sekolah dulu, sistem kerajaan sudah di tinggalkan karena beberapa hal yang terjadi di masa lalu. Carla mengedarkan pandangannya, berharap bisa menemukan kalender atau semacamnya yang bisa menjelaskan situasinya sekarang. Sayangnya dia tidak bisa menemukan apapun di sana yang bisa menjadi petunjuk. Tidak lama kemudian perhatian Carla tertuju pada pakaian Cruz. Pakaian pria itu, di tambah dengan gaya interior kamar yang mereka tempati sekarang, cukup untuk menjawab semua pertanyaannya bahwa sekarang entah bagaimana caranya, namun dia sungguh telah berpindah ke dimensi lain. Dimensi yang sepertinya sangat jauh di masa lalu, di mana sangat jauh dari tempatnya berasal. Carla terdiam untuk sesaat, pikirannya berusaha mengingat-ingat apa yang terjadi. Dia harap dengan menelusuri kembali jejaknya sebelum berpindah, mungkin dia bisa menemukan alasan kenapa dirinya bisa ada di sini. Sayangnya Carla sama sekali tidak bisa mengingat apa-apa. Hal terakhir yang dia ingat hanyalah ketika dirinya berniat pergi bersama sahabatnya, Crystal. Lalu secara mengejutkan, Carla mendadak terbangun di ruangan yang di mana Enrique berusaha melecehkannya. Bagaimana bisa aku ada di sini? Padahal terakhir kali aku sedang bersama Crystal. Apa yang sebenarnya terjadi

"Jangan membuatku cemas. Katakan apa yang sebenarnya telah terjadi sampai kau bersikap sangat aneh begini!" Cruz masih berusaha menanyakan apa yang sebenarnya terjadi selama Carla bersama Enrique. Sama seperti sebelumnya, nada bicara lelaki itu nyaris tidak berubah sama sekali. Cruz cenderung bicara dengan nada datar. Ya... walaupun kalimat yang terlontar dari mulutnya begitu lembut. "Aku tidak ingat bagaimana kejadian persisnya. Tapi saat aku sadar, aku tiba-tiba terbangun dengan lelaki tadi di atasku."

"APA?!" Cruz mengepalkan kedua tangannya erat. Amarahnya semakin memuncak mendengar ucapannya barusan. Bagaimana tidak? Cruz paling tidak suka kalau ada seseorang yang dengan berani dan sengaja berusaha merebut sesuatu atau menyentuh miliknya. Hal yang paling tidak bisa dia maafkan atas kejadian ini adalah karena lelaki yang melakukan hal itu adalah Enrique. Pria yang menjadi musuh bebuyutannya. "Jadi, si berengsek itu mencoba untuk menyentuhmu?"

Carla bisa dengan jelas ekspresinya berubah merah padam. Cruz terlihat sangat emosi begitu mendengar ucapannya barusan. Terlebih ketika Cruz melihat kedua tangan lelaki itu terkepal erat, Carla sangat yakin pria itu cemburu. Sepertinya dia sangat marah, lebih baik aku ceritakan semuanya agar dia tidak semakin emosi atau salah paham. Kalau sampai semakin marah hanya karena salah paham, bisa-bisa aku berada dalam masalah. Terlebih kalau aku perhatikan lagi, sepertinya dia dalah tipikal orang yang sangat protektif, dan sangat tidak suka kalau ada yang menyentuh apa yang dia sukai...

"Iya..., Tapi aku berhasil melarikan diri—" Carla baru saja bicara beberapa patah kata, tapi secara tiba-tiba Cruz dengan tanpa permisi menarik gaun yang tengah dia kenakan hingga gaun itu sobek, dan Carla sungguh terkejut dengan apa yang baru saja dia lakukan terhadapnya.

Srakk!

Carla bergerak mundur. Bagian lengan gaunnya sobek cukup besar hingga membuat korset yang dia kenakan terekspos dengan jelas. Carla yang syok spontan menutupi dadanya dengan kedua tangan. Dia melongo menatap Cruz yang kini memegangi sebagian sobekan dari gaunnya. "APA YANG KAU LAKUKAN!" bentak Carla.

"Lepaskan gaun itu sekarang juga!" tukas Cruz penuh penekanan. Lelaki itu sudah mendekat, tampak siap untuk menarik kembali gaunnya. Carla yang sadar akan hal itu spontan bergerak mundur dengan penuh ketakutan. "Apa kau gila? Aku tidak mau. Memangnya apa yang ingin kau lakukan?"

"Aku tidak suka kau mengenakan gaun itu. Lepaskan gaun itu agar aku bisa membakarnya."

"Tidak! Aku tidak mungkin melakukannya dihadapanmu!"

"Lepaskan sekarang juga!" Cruz semakin menekan kalimatnya. Pria itu kian mendekat sampai-sampai membuat Carla semakin panik. Terlebih dari raut wajahnya, Carla rasa Cruz tidak akan berhenti sebelum benar-benar merobek seluruh gaunnya, dan menelanjanginya secara paksa seperti keinginannya. Tidak ingin hanya tinggal diam dan membiarkan Cruz melakukan semua itu, Carla langsung berbalik dan berlari menjauh dari Cruz. Seperti dugaannya, pria itu tidak menyerah begitu saja. Dia langsung mengejar Carla. Hal itu membuat Cruz kejar-kejaran dengan Carla yang masih berjuang mempertahankan tubuh berbusananya. Kejar-kejaran mereka baru berakhir setelah Carla berusaha keluar, tapi dengan cepatnya Cruz menarik tangannya dan mendorong Carla ke arah pintu yang sempat di tutupnya.

Brakk!

Cruz mengurung tubuh Carla di antara kedua tangan besarnya. Posisi tangan wanita itu kini di tahan di atas kepala oleh Cruz, hal itu membuat Carla tidak bisa berbuat banyak. Terlebih lelaki itu terus memojokkan dirinya, mendorong Carla semakin mendekat ke pintu. Carla berulang kali berusaha memberontak, sialnya semua usahanya selalu berakhir gagal. "Jangan membuatu marah putri Carla Harper De Ophelia! Lepaskan gaun ini sekarang juga!"

Carla semakin panik. Terlebih mata Cruz tampak menyeramkan kalau sedang dalam ekspresi marah seperti ini. Tangan Cruz mulai bergerak mencengkram bagian gaunnya yang semula telah sobek. "Aku tidak suka kau mengenakan gaun jelek ini. Gaun ini sudah di sentuh oleh pria lain, dan aku tidak menyukainya! Jadi lepaskan sekarang juga!"

Cruz hampir menariknya, tapi Carla yang paniknya bukan kepalang seketika berkata," Tu-tunggu! Tunggu! Jangan lakukan itu. Aku mohon. Okay-okay! Akan aku lepaskan. Tapi tolong jangan merobeknya dan jangan memaksaku untuk melepaskannya dihadapanmu!"

***

Bab terkait

  • Terbangun di Tubuh Tunangan Marquis Obsesif   Bab 8 - Maid

    "Aku akan melepaskannya seperti yang kau ingin kan, tapi kau bisa keluar sebentar, kan? Aku akan menggantinya segera," tuturnya dengan panik. Tubuhnya bahkan sampai gemetar. Sama gemetarnya dengan suara yang keluar dari mulutnya. Perlahan Cruz melunak. Pria itu melepaskan cengkraman tangannya dari Carla lalu bergerak mundur, memberikan ruang untuknya bergerak. "Akan aku panggilkan maid untuk membantumu," katanya. Cruz beranjak dari tempatnya, menarik pintu itu lantas melangkah pergi meninggalkan Carla yang masih berusaha menenangkan diri di dalam kamarnya. Carla termangu, dia kini di buat bingung dengan kalimat yang dituturkan Cruz barusan. "Apa maksud dari perkataannya? Maid?" Carla mengedikan bahu, berusaha menghiarukan kalimatnya. Sekarang yang terpenting baginya adalah pria itu telah meninggalkannya, dan sekarang dia merasa aman. Dengan segera setelah Cruz pergi, Carla menutup pintu dan berjalan menghampiri sofa yang sama yang tadi mereka duduki. Dia duduk terhenyak, berusaha me

    Terakhir Diperbarui : 2023-05-28
  • Terbangun di Tubuh Tunangan Marquis Obsesif   Bab 9 - Ruang khusus

    Carla menghela napas panjang. Ia membuka lemari pakaian yang ada di dalam kamarnya. Begitu pintu itu terbuka dan dirinya melangkah masuk, Carla bisa melihat ruangan yang di buat khusus untuk pakaiannya. Di dalam sana yang bisa Carla lihat hanyalah gaun, gaun, dan gaun. Tidak ada pakaian lain selain gaun yang super panjang hingga menutupi kakinya. Layaknya gaun yang semula dia kenakan. Selain itu, dia juga melihat sepatu, pakaian dalam dan aksesoris tambahan lainnya. Di etalase khusus yang terbuat dari kaca, Carla melihat ada begitu banyak perhiasan cantik yang belum pernah dilihatnya. Etalase itu terletak di tengah-tengah ruangan. Setelah melihat semua ini, Carla semakin merasa jelas bahwa dirinya memang tinggal di rumah ini bersama Cruz. Jadi... Ini semua adalah pakaian milik gadis pemilik tubuh ini? Carla melangkah secara perlahan dengan mata yang kini terus menatap sekeliling dengan begitu takjub, semua gaun yang dilihatnya terlihat mewah. Ini adalah pertama kalinya Carla melihat

    Terakhir Diperbarui : 2023-05-28
  • Terbangun di Tubuh Tunangan Marquis Obsesif   Bab 10 - Ternodai

    Cruz melangkah masuk ke dalam kamar Carla yang berada dalam keadaan tidak terkunci. Dan di sana dia tidak melihat Carla maupun para maid yang dia perintahkan. Ruangannya kosong, dan menyadari hal itu membuat Cruz kebingungan. Pria itu lantas berjalan sambil terus menatap ke sekeliling. "Kemana dia pergi? Para jug maid tidak ada, apakah dia memutuskan untuk jalan-jalan? Tapi tidak mungkin." Cruz memonolog. Lelaki itu baru saja berbalik hendak melangkah pergi, namun langkahnya langsung terhenti saat kedua telinganya secara tidak sengaja mendengar suara Carla yang bergumam di balik layar tempat berganti pakaian. Cruz yang menyadari hal itu spontan terdiam dan menoleh ke arah dimana siluet Carla terlihat secara samar. Lelaki itu beranjak dari tempatnya, melangkah menghampiri suara yang dia dengar. "Aduh, pakaian ini benar-benar menyiksaku. Kenapa aku harus mengenakan pakaian seperti ini? Ini sungguh berbanding terbalik dengan apa yang aku bayangkan, ternyata gaunnya tidak semudah itu un

    Terakhir Diperbarui : 2023-05-28
  • Terbangun di Tubuh Tunangan Marquis Obsesif   Bab 11 - Situasi membingungkan

    "Hmph—!" Carla membelalakkan matanya begitu Cruz tanpa aba-aba mencium dan melumat bibirnya dengan begitu intens. Apa yang dia lakukan? Berengsek! Ternyata dia tidak ada bedanya dengan pria tadi. Carla membatin. Ia menggunakan kedua tangannya untuk mendorong dada bidang Cruz supaya menjauh darinya. Namun sial, tubuh pria itu terlalu kokoh. Bahkan tenaganya tidak terlalu kuat untuk melawannya. Sementara itu, Cruz yang menyadari adanya perlawanan dari Carla lalu mencengkram tangan wanita itu dan secara perlahan mendorong tubuhnya hingga berbenturan dengan tembok. Cruz mengurung tubuh mungilnya di antara kedua tangan kokohnya. Sementara bibirnya terus bergerak, bermain dengan mulut Carla yang mulai kewalahan menghadapi serangannya. Menyingkir dariku! batin Carla. Ia benar-benar tidak tahu harus bagaimana, tubuhnya terkurung sementara lelaki itu terus menyerang bibirnya. Brakk! Suara pintu yang di buka mendadak membuyarkan perhatian mereka. Bersamaan dengan terbukanya pintu, Carla bisa

    Terakhir Diperbarui : 2023-06-20
  • Terbangun di Tubuh Tunangan Marquis Obsesif   Bab 12 - Rencana untuk menyamar

    Hélie dan Susan yang menyadari hal itu mendadak bangkit dari posisinya, mereka menghampiri Carla kini sedang memegangi pelipisnya. “Tuan putri, anda baik-baik saja?” tanya mereka yang ikut khawatir dengan kondisinya.“Carla?” Cruz memanggil wanita itu sekali lagi, menatapnya sembari berusaha memastikan keadaannya baik-baik saja. Carla mendongak, beradu tatap dengan mereka yang tampak sangat mencemaskan dirinya. “Aku baik-baik saja, tapi bisakah kalian meninggalkan aku sendiri? Aku butuh waktu untuk merenung.”“Apa?”“Jangan ganggu aku untuk sementara waktu, aku sungguh ingin sendiri dulu.” Carla berusaha mengusir mereka secara halus.“Tapi&hell

    Terakhir Diperbarui : 2023-07-03
  • Terbangun di Tubuh Tunangan Marquis Obsesif   Bab 13 - M-menikah?

    “Jelaskan padaku, aku ini orang yang seperti apa,” ucap Carla sambil memperhatikan wajah Susan lewat cermin. Wanita itu terdiam sejenak sebelum akhirnya berkata, “Anda adalah orang yang sangat baik hati, lembut, dan juga ramah. Banyak orang yang menyukai tuan putri, dan banyak orang pula yang ingin dekat dengan anda.”“Sungguh?”Susan menganggukkan kepalanya sebagai jawaban. Kali ini Carla yang termangu memikirkan kalimat Susan barusan. Kalau sifat dari pemilik tubuh itu memang seperti apa yang dia katakan, maka akan lebih mudah bagiku untuk berpura-pura menjadinya. Namun setelah mengetahui hal ini bukan berarti aku hanya harus diam saja. Aku tidak tahu apa yang terjadi di masa lalu, dan siapa tahu saja kan ada orang yang membenci pemilik tubuh ini, atau b

    Terakhir Diperbarui : 2023-07-04
  • Terbangun di Tubuh Tunangan Marquis Obsesif   Bab 14 - Memanggil dokter

    “Memangnya kapan kita akan menikah?”“Dalam waktu dekat, setelah semua persiapannya selesai, kita akan segera melangsungkan pernikahan. Tapi tunggu, kenapa kau terkejut begitu seolah-olah kau baru tahu mengenai hal ini? Apa yang sebenarnya terjadi padamu? Apakah kau tidak ingat apa-apa mengenai rencana pernikahan kita?” Cruz semakin merasa aneh dengan wanita yang kini duduk tepat berhadapan dengannya. Wanita itu sungguh bersikap seolah dia baru tahu semuanya.“A-aku baik-baik saja…” balas Carla.Ini gawat. Kalau sampai aku tidak kembali ke tempat asalku sebelum acara pernikahannya di gelar, maka bisa-bisa aku terjebak selamanya di sini. Aku harus mencari cara untuk kembali secepatnya! Kalau begitu hari ini aku harus mencari petu

    Terakhir Diperbarui : 2023-07-05
  • Terbangun di Tubuh Tunangan Marquis Obsesif   Bab 15 - Perpustakaan

    Ini gawat. Kalau memang tidak ada buku yang bisa menjelaskan mengenai perjalanan waktu, lalu bagaimana aku bisa mengetahui apa yang sebenarnya terjadi denganku? Carla berpikir keras.“Tunggu, kalian bilang di sini ada banyak mengenai buku tentang sihir kan? Kalau begitu cari semua buku yang berhubungan dengan sihir dan kumpulkan di meja. Mungkin saja di salah satu buku itu ada yang menjelaskan mengenai teleportasi atau semacamnya..”“Baik, akan kami lakukan.” Hélie dan Susan menganggukkan kepalanya dan bergegas mencari segala buku yang berhubungan dengan sihir, begitu juga dengan Carla. Wanita itu tidak tinggal diam dan membantu mereka untuk mencari. Mungkin saja kedatangannya ke masa ini juga ada kaitannya dengan sihir, mungkin semacam teleportasi atau se

    Terakhir Diperbarui : 2023-07-10

Bab terbaru

  • Terbangun di Tubuh Tunangan Marquis Obsesif   AFTERWARDS 9

    Waktu berlalu. Sejak pertemuannya dengan pria misterius yang memberikannya sebuah ramalan itu, Carla sama sekali tidak pernah bisa berhenti memikirkannya. Terkadang ada momen dimana Carla terus dibuat kepikirkan dengan setiap kalimat yang terlontar dari bibir lelaki itu, terlebih ramalannya mengenai musuh yang selama ini mengintai.Carla terus bertanya-tanya, siapa yang sebenarnya dimaksud oleh pria itu, dan apakah benar dirinya memiliki musuh. Semua pertanyaan itu bermunculan, dan setiap kali dia merasa kepikiran dengan semua itu, Carla malah jadi semakin bingung, terlebih di tubuhnya saat ini, sama sekali tidak ada ingatan sedikitpun yang berhubungan dengan musuh keluarganya.Hari berganti, dan bulan pun berlalu. Sudah banyak waktu yang Carla lalui, dan semakin lama, kandungannya semakin membesar hingga membuat Carla tidak bisa bergerak dengan bebas. Dia harus ekstra hati-hati dalam melakukan segala kegiatannya karena tidak ingin sampai membuat kandungannya mengalami hal yang tidak

  • Terbangun di Tubuh Tunangan Marquis Obsesif   AFTERWARDS 8

    Carla melangkah dengan langkah yang cepat. Berjalan menyusuri jalan kecil di desa. Saat ini dirinya sedang jalan-jalan sembari menghirup udara segar di desa yang tenang, menikmati langit senja yang memerah dan angin sepoi-sepoi yang menyejukkan. Langit senja memberikan sentuhan keemasan pada pemandangan sekitarnya. Dia menikmati kesunyian dan ketenangan, terbuai oleh keindahan alam. Di belakangnya, Hélie dan Susan tampak sangat kesulitan untuk menyamai langkahnya karena Carla berjalan terlalu cepat. Bahkan kini Hélie dan Susan tampak tertinggal jauh di belakang.“Memang tidak ada yang lebih baik dibandingkan berjalan-jalan sambil menikmati sore,” gumam Carla dengan suara pelan. Ketika wanita itu berniat untuk berbelok di jalan di hadapannya, Carla secara tidak sengaja menabrak seorang pria tua hingga membuatnya hampir saja jatuh.“Astaga, maafkan aku,” ucap Carla dengan cemas. “Aku sungguh tidak sengaja. Apakah kau baik-baik saja, tuan?”"Tidak apa-apa, nona. Aku baik-baik saja.” Pria

  • Terbangun di Tubuh Tunangan Marquis Obsesif   AFTERWARDS 7

    Dua bulan berlalu sejak mereka berdua mendapatkan kabar kehadiran buah hati mereka, dam setelah Carla mulai terbiasa dengan kondisinya, Cruz lantas menggelar pesta seperti apa yang mereka inginkan. Malam pesta pun tiba, acara malam itu dihiasi dengan lentera-lentera gemerlap dan bunga-bunga yang melimpah. Rumah Carla dan Cruz berubah menjadi tempat magis yang penuh kebahagiaan. Tamu-tamu yang datang sudah mulai berkumpul, dan suasana pesta terasa semakin meriah.Carla, mengenakan gaun yang memperlihatkan kebahagiaan dan kesejahteraannya, memandang sekeliling dengan mata penuh sukacita. Cruz berdiri di sisinya, menatapnya dengan bangga. Mereka berdua berencana untuk membuat pesta ini tak terlupakan."Kau terlihat begitu cantik malam ini," ucap Cruz sambil mencium pipi Carla."Terima kasih, Cruz. Aku tidak sabar untuk mengumumkan kabar baik kita pada semuanya," ujar Carla dengan senyuman bahagia.Pintu rumah terbuka, menyambut kedatangan tamu-tamu yang datang dengan penuh antusiasme. Me

  • Terbangun di Tubuh Tunangan Marquis Obsesif   AFTERWARDS 6

    Suasana senja menyelimuti rumah Carla dan Cruz dengan kehangatan. Cruz, yang baru saja mengetahui bahwa Carla mengandung anaknya, begitu bersemangat untuk memberikan kejutan yang tak terlupakan. Dengan senyum cerah di wajahnya, Cruz mengajak Carla ke ruang makan yang dihiasi dengan lilin-lilin beraroma wangi dan bunga-bunga segar."Aku ingin membuat malam ini istimewa untuk kita berdua," ucap Cruz sambil menarik kursi untuk Carla begitu mereka tiba di sana."Apa yang ada di pikiranmu?" Cruz senyuman misterius. Mereka duduk di meja yang indah dengan cahaya lilin yang lembut memancar. Cruz memandang Carla dengan penuh cinta, "Sebenarnya, aku sangat senang mengetahui kita akan menjadi orangtua.""Aku juga, Cruz. Ini berita yang luar biasa.""Ketika aku tahu tentang kehamilanmu, aku ingin memberikan yang terbaik untukmu. Jadi, malam ini adalah permulaan dari serangkaian momen romantis yang akan kita alami bersama."Makan malam mereka disajikan dengan hidangan favorit Carla dan Cruz. Setia

  • Terbangun di Tubuh Tunangan Marquis Obsesif   AFTERWARDS 5

    Sesampainya di rumah setelah bulan madu yang penuh kebahagiaan, Carla dan Cruz kembali ke rutinitas keseharian mereka. Cruz mulai sibuk dengan pekerjaannya yang memakan banyak waktu dan energi. Namun, di sela-sela kesibukannya, ia selalu menyempatkan diri untuk mencurahkan perhatian kepada Carla.Sementara itu, Carla dengan sabar senantiasa menanti kepulangannya di rumah. Setelah menikah, dia kini jadi memiliki tujuan lain dengan menanti kepulangan Cruz setiap saat.Malam tiba, suasana rumah mereka berdua diisi dengan cahaya lilin lembut. Carla duduk di sofa, membaca buku sambil menunggu kepulangan Cruz. Setelah sepanjang hari berkejaran dengan tugas dan pertemuan, Cruz akhirnya tiba di rumah dengan senyuman lelah namun penuh cinta."Kau merindukan aku?" tanya Cruz begitu tiba di rumah. Pria itu berjalan menghampiri Carla dengan senyuman di wajahnya. Tiba di dekatnya, Cruz memeluk Carla seraya mencium keningnya. Carla mengangguk dengan wajahnya yang langsung berseri-seri begitu meliha

  • Terbangun di Tubuh Tunangan Marquis Obsesif   AFTERWARDS 4

    Pulau kecil yang belum tersentuh oleh keramaian, sebuah surga tersembunyi di tengah lautan, menjadi destinasi liburan romantis bagi Carla dan Cruz. Cruz dengan senyuman misteriusnya memandu Carla keluar dari dermaga, mengungkapkan pemandangan keindahan pulau tersebut.Pulau yang mereka kunjungi terletak di semenanjung barat kerajaan yang memang sudah sering menjadi tujuan wisata untuk para bangsawan dari berbagai kerajaan. Tempatnya yang nyaman di tambah dengan pemandangan yang indah selalu bisa membuat setiap mata terpikat melihatnya."Selamat datang di pulau impian kita," ucap Cruz dengan mata yang berbinar melihat kekaguman di wajah Carla. Wanita itu tampak begitu takjub begitu menyaksikan pemandangan pulau yang tampak begitu indah. Dia bahkan baru sampai, dan Carla sudah bisa melihat keindahan pulau itu.Begitu turun dari kapal, Carla dan Cruz lantas berjalan sebentar. Mereka berdua melewati jalan setapak yang dikelilingi oleh bunga-bunga warna-warni, sampai akhirnya mereka tiba d

  • Terbangun di Tubuh Tunangan Marquis Obsesif   AFTERWARDS 3

    “Argghhh…” Cruz melenguh panjang ketika akhirnya dia mencapai kepuasannya. Sementara itu, Carla sama sekali tidak memiliki tenaga dan bahkan hanya bisa terpejam dengan napas terengah-engah. Dia sungguh sudah sangat lelah sejak tadi, tapi Cruz sama sekali tidak mau mendengarkan kalimatnya.Cruz menumpahkan seluruh cairan putih dari kejantanannya di dalam tubuh Carla. Wanita itu bisa merasakan semburannya yang begitu banyak dengan sensasi hangat yang luar biasa. Entah sudah berapa banyak pria itu keluar di dalam. Carla tidak berniat menghitungnya.Cruz mencabut kejantanannya dari kewanitaan Carla lalu berbaring di sisinya dengan napas tersengal. Dia terdiam sambil mencoba mengatur napas. Setelah beberapa saat, Cruz lantas melirik Carla yang kini tampak sudah tak berdaya. Wanita itu sudah kehilangan banyak tenaga akibat pergumulan mereka sepanjang malam. Bahkan saat ini, malam sudah hampir berakhir, Carla dan Cruz bisa melihat langit di luar sudah mulai sedikit terang.Cruz yang lelah me

  • Terbangun di Tubuh Tunangan Marquis Obsesif   AFTERWARDS 2

    Carla dan Cruz duduk bersama di balkon yang dihiasi lentera memancarkan suasana yang intim. Mereka tertawa dan bercanda, membagi kisah-kisah lucu dari masa lalu. Cruz menggenggam tangan Carla dengan lembut, menatapnya dengan mata penuh kehangatan.Waktu berlalu, dan mereka sudah menghabiskan dua hari masa pernikahan mereka. Setelah resmi menjadi suami-istri, Cruz jadi lebih sering merindukan Carla. Dia ingin menghabiskan banyak waktu bersamanya. Akan tetapi karena Cruz memiliki banyak pekerjaan yang menuntut untuk di selesaikan, Cruz jadi harus sedikit bersabar. Terlebih dia juga jadi harus menunda rencana mereka untuk melakukan bulan madu.Sejak berhasil mengalahkan Enrique dan membongkar semua kejahatannya, Cruz mendapatkan kepercayaan yang lebih besar dari raja, dan itu membuatnya jadi memiliki lebih banyak pekerjaan. Bahkan seharian ini, Cruz jadi harus menghabiskan banyak waktu di dalam ruang kerjanya, walaupun dia sangat ingin untuk menghabiskan waktu bersama Carla.Sementara it

  • Terbangun di Tubuh Tunangan Marquis Obsesif   AFTERWARDS 1

    Waktu berlalu, dan malam pun tiba. Carla dan Cruz duduk di tepi tempat tidur mereka, wajah penuh kebahagiaan. Ruangan yang dihiasi dengan bunga-bunga segar menciptakan atmosfer romantis. Mereka menatap satu sama lain dengan mata penuh kasih, menyelipkan tawa kecil di antara percakapan mereka."Kau tahu, ini adalah malam yang luar biasa," kata Cruz sambil tersenyum manis. Matanya menatap Carla lekat. Pria itu kemudian meraih tangan Carla, dan menggenggamnya erat."Ini akan menjadi malam terbaik dalam hidupku.” Cruz mencium punggung tangan Carla, membuat wajah wanita itu berubah merah merona saat Cruz bersikap begitu manis terhadapnya. Carla terdiam; mereka saling pandang, penuh dengan rasa cinta yang tak terucapkan.Sinar bulan menerangi ruangan melalui jendela, menciptakan bayangan lembut di sekitar mereka. Cruz menyentuh wajah Carla dengan lembut, dan membelai pipinya. Mereka terdiam sejenak, menikmati keheningan yang dipenuhi oleh getaran asmara yang tak terkalahkan.Carla terseny

DMCA.com Protection Status