Share

Bab 37

“Kalau kamu tau, sebaiknya kamu tutup mulut. Jangan cari gara-gara sama saya karena kamu tidak sebanding dengan saya. Jika kamu berani melapor, saya akan menarik kamu bersama saya. Kamu tidak hanya akan dibenci Dinara tapi juga akan masuk penjara. Lalu, Arka pasti akan membunuh kamu,” sahut Sandra mengancam Hardiansyah sebelum Hardiansyah mengancamnya lebih dulu.

“Oh ya? Saya tidak percaya. Bagaimana jika saya melaporkan hal ini pada suami anda? Mungkin suami anda akan menceraikan anda. Dia tidak benar-benar mencintai anda. Lagi pula saya tidak muluk-muluk, saya cuman mau kalau anda membantu saya untuk saya bisa membawa Dinara pergi dengan membuat Dinara membenci suami anda.” Tegas Hardiansyah pada Sandra a.

Dinara dibawa ke dalam ruangan pemeriksaan khusus untuk melakukan Magnetic resonance imaging (MRI), pemeriksaan organ tubuh yang dilakukan dengan menggunakan teknologi magnet dan gelombang radio. Pemeriksaan ini dilakukan untuk mendapatkan hasil gambar orga
Bab Terkunci
Membaca bab selanjutnya di APP
Komen (1)
goodnovel comment avatar
Indah Carolina
hardy.. awas kamu
LIHAT SEMUA KOMENTAR

Bab terkait

Bab terbaru

DMCA.com Protection Status