Share

Dendam Anak Pidaka

”Terus terang, Riris Manik, kedatanganku kemari untuk mengenalmu. Mengenal watakmu. Mengenal kepribadianmu. Pada kelanjutannya nanti, aku ingin menyuntingmu,” kata Radipta terus terang. “Aku ingin kamu kelak menjadi pendamping hidupku. Pendamping hidup selama-lamanya. Aku rasanya tidak akan bahagia kalau tidak beristri wanita cantik bernama Riris Manik.”

Radipta mengeluarkan segenap kata-kata rayuan.  Semua kata-kata manis dikerahkan Radipta. Laki-laki muda itu tak akan tahan melihat kecantikan dan kemolekan Riris Manik. Apalagi pakaian yang dikenakan pendekar jelita itu serba tipis dan tembus pandang!

”Ehm..., maaf Radipta. Kalau keunginanmu untuk berkenalan, aku terima dengan senang hati. Hanya saja..., untuk menjadi istrimu, aku butuh waktu untuk berpikir. Aku butuh waktu untuk mengenalmu. Aku butuh waktu untuk mengenal sifat-sifatmu. Jangan sampai aku nanti menjadi istrimu tanpa mengenal segala kelebihan dan kelemahanmu.”

Bab Terkunci
Membaca bab selanjutnya di APP

Bab terkait

Bab terbaru

DMCA.com Protection Status