Home / Urban / Menantu Pahlawan Negara / Bab 1922 Tokoh Antagonis Kebanyakan Mati Daripada Hidup

Share

Bab 1922 Tokoh Antagonis Kebanyakan Mati Daripada Hidup

Author: Sarjana
"Eh, Ardika, apa lagi yang kamu tunggu? Cepat berlutut!"

"Bisa-bisanya kamu nggak sadar diri, memangnya kamu pikir kamu siapa? Siapa yang memberimu keberanian untuk melawan Keluarga Halim?"

"Benar-benar nggak tahu diri ...."

Saat ini, orang-orang Keluarga Halim lainnya juga ikut melontarkan ejekan terhadap Ardika, ekspresi mempermainkan menghiasi wajah mereka.

Saat ini, bagi mereka, Ardika sudah dalam kendali mereka, tidak akan bisa melarikan diri.

Karena itulah, mereka mempermalukan Ardika sepuas hati mereka, menginjak-injak harga diri dan martabat pria itu!

Ruth juga menyunggingkan seulas senyum dingin penuh kemenangan. "Eh, bajingan kecil, ini adalah harga yang harus kamu bayar karena berani menyentuh Valtino!"

"Di kehidupan selanjutnya, kamu harus ingat baik-baik, jangan menyinggung orang nggak bisa kamu singgung!"

"Oh? Kehidupan selanjutnya?"

Ardika tertawa dan berkata, "Ruth, apa ini adalah karakter asli Keluarga Halim? Membiarkan keponakanmu merengek, berguling-guling di tanah d
Locked Chapter
Continue Reading on GoodNovel
Scan code to download App
Comments (4)
goodnovel comment avatar
Muliadi
yg nulis haram jadah
goodnovel comment avatar
Bambang Haryadi
Mana lanjutannya
goodnovel comment avatar
Mardianto CAR
seru......
VIEW ALL COMMENTS

Related chapters

  • Menantu Pahlawan Negara   Bab 1923 Mati Seperti Pecundang

    "Si Ardika ini hanya ingin menyanderaku untuk membebaskan diri, dia nggak akan berani melakukan apa pun terhadapku!""Sayang sekali, kejadian tadi malam nggak akan terulang lagi!""Bibi, jangan ragu lagi, langsung tembak saja!"Mendengar ucapan ini, tangan dan kaki Levin terasa makin dingin. Diliputi oleh perasaan ketakutan, jantungnya berdebar dengan kencang.Dia tidak menyangka Valtino berani bertindak sejauh ini."Oh? Apa yang membuatmu berilusi aku nggak berani melakukan apa pun terhadapmu?"Tepat pada saat ini, Ardika tiba-tiba bersuara.Suara dinginnya memberi kesan takut pada orang lain.Secara naluriah, Valtino mencibir dan berkata, "Eh, Ardika, kamu coba saja sentuh aku ...."Sebelum dia bisa menyelesaikan kalimatnya, Ardika tiba-tiba mengangkat kakinya, lalu mendaratkannya ke tenggorokan Valtino dengan cepat."Krak ...."Ekspresi niat membunuh kuat Valtino itu menegang.Kilatan tidak percaya, kebingungan, kebencian, penyesalan berpadu menjadi satu melintas di matanya. Kemudia

  • Menantu Pahlawan Negara   Bab 1924 Bagi yang Menghalangiku Mati

    Saat ini, mendengar ucapan santai Ardika, sekujur tubuhnya gemetaran sejenak.Kemudian, api amarah tampak jelas di matanya."Dasar bajingan, kamu cari mati! Kamu benar-benar cari mati! Ahhhh!"Ruth tiba-tiba saja mengangkat kepalanya, menatap Ardika dengan sorot mata tajam dan berteriak dengan suara melengking seperti orang gila.Kematian Valtino langsung menghancurkan pertahanan mentalnya, membuatnya kehilangan kemampuan berpikir logikanya sepenuhnya."Habisi dia!""Habisi dia dengan pedang! Potong-potong dia!""Aku nggak peduli cara apa pun yang kalian gunakan, aku mau melihatnya berubah menjadi mayat dalam satu menit!"Seolah sudah menggila, Ruth menunjuk Ardika sambil berteriak dengan suara melengking, sama sekali tidak berbicara logika lagi.Habisi dengan pedang!Dipotong-potong!Kalau begitu, mereka tidak bisa menggunakan senjata api.Tanpa banyak bicara, beberapa orang kepercayaan di sekitar Ruth segera mengeluarkan pedang panjang yang terselip di pinggang mereka, lalu menerjang

  • Menantu Pahlawan Negara   Bab 1925 Amarah Sirilus

    "Ahhh ...."Seiring dengan terdengarnya suara teriakan menyedihkan beberapa orang, para anak buah yang melindungi Ruth, semuanya terjatuh ke tanah.Ruth sudah hampir memasuki halaman, mendengar suara-suara di arah belakangnya, secara naluriah, dia menoleh untuk melirik sekilas. Saat itu juga, dia langsung berteriak dengan suara melengking saking ketakutannya."Sebenarnya monster seperti apa kamu ini?!""Kak Sirilus, tolong aku!"Sambil berteriak dengan suara melengking, dia berlari memasuki halaman tersebut seperti orang gila.Detik berikutnya, sosok bayangan yang tinggi dan tegap muncul di depan pintu."Kak Sirilus!"Satu kaki Ruth sudah melangkah masuk, melihat Sirilus, kakaknya, yang muncul tepat waktu, ketakutan yang terlihat di wajahnya sedikit mereda.Sirilus melirik Ardika yang tengah mengejar adiknya dengan sorot mata dingin dan menegur dengan marah, "Bajingan! Hentikan! Tempat ini bukanlah tempat kamu bisa bertindak sesuka hatimu!""Kak Sirilus, bunuh dia! Dia sudah membunuh V

  • Menantu Pahlawan Negara   Bab 1926 Takdir Hukum Rimba

    "Sirilus, kematian putramu dan adikmu adalah hasil dari perbuatan mereka sendiri, nggak bisa menyalahkan orang lain.""Jadi, Sirilus, sekarang kamu menunjukkan ekspresi seolah-olah nggak bersalah, sedih sekaligus marah ini untuk ditunjukkan kepada siapa?""Kalau kamu ingin menunjukkannya kepada Gina, kamu sudah ditakdirkan akan menelan kekecewaan.""Jangankan dia, hari ini bahkan Vanya sendiri yang datang pun, Keluarga Halim juga harus mati.""Ya, benar! Keluarga Halim, termasuk kamu!"Saat mengucapkan kalimat terakhirnya, akhirnya Ardika menunjukkan sedikit niat membunuh.Valtino dan Ruth sudah mati di tangannya.Dendam mendalam antara dirinya dengan Keluarga Halim, sudah tidak mungkin bisa dihilangkan lagi.Jafi, Ardika tidak berencana untuk membiarkan Sirilus tetap hidup.Mendengar ucapan Ardika, kelopak mata Sirilus melompat sejenak. Kemudian, ekspresi sedih sekaligus marah di wajahnya menghilang tanpa meninggalkan jejak.Ekspresi pria paruh baya itu berubah menjadi sangat tenang.

  • Menantu Pahlawan Negara   Bab 1927 Keras Lawan Keras

    Selesai berbicara, Sirilus melambaikan tangannya."Syuu!"Saat itu juga, pedang panjang di pinggang seorang anggota Organisasi Snakei terbang dan mendarat dalam genggamannya.Aura membunuh yang kuat langsung meledak dari dalam tubuh Sirilus.Saat ini, dia tidak menyembunyikan pemikirannya yang sesungguhnya lagi.Memangnya kenapa kalau Ardika adalah orang yang diundang oleh Ratu Ular untuk menjabat sebagai ketua cabang?Dia ingin membunuh Ardika dan naik jabatan!"Oh? Takdir Hukum Rimba? Siapa yang lemah akan tersingkirkan?"Ardika menunjukkan ekspresi mempermainkan. "Hmm, peraturan yang cukup bagus. Kalau begitu, kamu serang saja. Kebetulan aku menjabat sebagai ketua, juga perlu membunuh orang untuk menunjukkan wibawaku.""Sirilus, kamu adalah seorang ketua cabang Provinsi Denpapan, boleh dibilang sudah memenuhi kualifikasi untuk menjadi batu loncatanku."Membunuh orang untuk menunjukkan wibawa?Menjadikan Sirilus, sang ketua cabang sebagai batu loncatan?Begitu mendengar ucapan arogan

  • Menantu Pahlawan Negara   1928 Kuat Ya Kuat

    Serangan pedang tadi, tidak menggunakan jurus atau teknik tertentu.Keduanya hanya bersaing dalam hal kekuatan.Orang-orang yang cerdas bisa melihat dengan jelas, dalam serangan ini, Ardika yang unggul.Paling tidak, dalam persaingan kekuatan, Sirilus kalah telak!Inilah yang benar-benar mengejutkan.Perlu diketahui bahwa kondisi tubuh fisik Sirilus sangat kuat, belum menunjukkan tanda-tanda melemah karena faktor usia.Akan tetapi, Ardika malah bisa mengunggulinya. Hal ini benar-benar mengejutkan!Saat ini, ekspresi Sirilus juga tampak sangat muram.Akhirnya, dia sudah menyadari betapa kuatnya dan betapa menakutkannya kekuatan Ardika!Benturan tadi menyebabkan dirinya mengalami luka dalam yang serius. Saat ini, dia merasakan organ dalamnya tengah bergejolak, kedua kakinya juga sedikit bergetar tanpa henti.Sirilus sudah mengerti, tadi kalau orang lain bukan dirinya, maka saat ini pasti sudah menjadi mayat.Setelah menarik napas dalam-dalam, Sirilus berkata dengan dingin dan gigi terkat

  • Menantu Pahlawan Negara   Bab 1929 Harap Bu Gina Menegakkan Keadilan

    Seolah-olah sudah menemukan penyelamatnya, Sirilus berkata dengan senang, "Terima kasih, Bu Gina ....""Pffttt!"Sebelum dia bisa menyelesaikan kalimatnya, pedang dalam genggaman Ardika tiba-tiba terbang, langsung menembus dada Sirilus, menyebabkan pria itu seperti terpaku di depan pintu."Uh ... uh ...."Sirilus berteriak dengan menyedihkan. Dia menatap Ardika dengan tatapan tidak percaya. "Kamu ... berani-beraninya kamu membunuhku?!"Dia sama sekali tidak menyangka, Gina saja sudah maju dan memohon untuknya, tetapi Ardika tetap menyerangnya tanpa ragu."Sudah kubilang, sejak Keluarga Halim menyusun jebakan untuk membunuhku, seharusnya kalian sudah mempersiapkan mental kalian untuk menghadapi serangan balik dariku.""Hari ini, biarpun Vanya sendiri yang datang, juga nggak akan bisa menyelamatkanmu."Ardika melangkah maju tanpa ekspresi."Nggak!""Bu Gina, selamatkan aku!"Sambil muntah darah, Sirilus terus memohon tanpa henti.Namun, permohonannya itu tidak membuahkan hasil.Ardika me

  • Menantu Pahlawan Negara   Bab 1930 Tiga Cangkir Teh Sebagai Permintaan Maaf

    "Eh, Ardika ... kamu!"Anggota kantor pusat Organisasi Snakei lainnya terkejut sekaligus marah.Mereka tidak menyangka Ardika bahkan berani menyerang mereka.Perlu diketahui sebelumnya saat bertemu dengan mereka, Sirilus juga bersikap sopan pada mereka.Sementara itu, tanpa banyak bicara, Ardika langsung melayangkan tamparan. Bisa-bisanya perlakuan Ardika terhadap mereka dan terhadap orang-orang Keluarga Halim itu, tidak ada bedanya.Bagaimana mungkin perlakuan seperti ini bisa diterima oleh anggota kantor pusat Organisasi Snakei yang pada dasarnya sudah arogan dan bangga pada diri sendiri itu?"Harap Bu Gina turun tangan untuk mengendalikan bocah itu!""Dia sudah bertindak semena-mena, harus diberi pelajaran dan peringatan!"Satu per satu dari mereka mengalihkan pandangan mereka ke arah Gina, berharap Gina turun tangan."Cukup!"Saat ini, Gina yang sedari tadi tidak bersuara, tiba-tiba memasang ekspresi muram dan menegur dengan marah. "Dasar sekelompok pecundang! Biasanya, kalian sela

Latest chapter

  • Menantu Pahlawan Negara   Bab 2079 Dua Orang Musuh

    Ardika berkata dengan acuh tak acuh, "Sepertinya Ratu Ular juga nggak seperti yang kamu katakan sendiri, nggak memperhatikan hal-hal kecil. Kamu bahkan tahu Tina sudah datang ke ibu kota provinsi.""Kamu ingin meminjam tanganku lagi untuk membersihkan pengaruh Keluarga Bangsawan Sinatri di Organisasi Snakei?"Sebelumnya, untuk mencari masalah dengan Ardika, Pangeran Sego langsung memanggil orang-orang Organisasi Snakei.Melalui hal itu saja sudah terlihat jelas, pengaruh Keluarga Bangsawan Sinatri dalam Organisasi Snakei cabang Gotawa sudah sangat dalam. Tidak berlebihan kalau mengatakan sudah seperti pasir yang bertebaran.Jadi, hanya dengan sekali lihat saja, Ardika sudah bisa menebak perencanaan menguntungkan yang tengah disusun oleh Vanya.Vanya tidak keberatan tujuannya diketahui oleh Ardika. Tidak menyetujui, juga tidak menyangkal, dia berkata, "Kalau begitu, tergantung pada pemikiranmu sendiri. Kamu sudah merusak pernikahan politik antara Keluarga Bangsawan Sinatri dengan Keluar

  • Menantu Pahlawan Negara   Bab 2078 Hubungan Kepentingan yang Rumit

    Vanya tidak memperdebatkan hal ini, melainkan berkata, "Ardika yang Tak Terkalahkan, aku jujur saja padamu. Akar permasalahan ini adalah Keluarga Bangsawan Dienga Supham sudah bertindak terlalu jauh.""Kala itu, Thomas menjabat sebagai kapten Provinsi Denpapan, juga merupakan bagian dari perencanaan Keluarga Bangsawan Dienga Supham terhadap Gotawa. Nyonya Keluarga Bangsawan Dienga Supham yang satu itu sangat ambisius, dia selalu ingin memperluas pengaruh Keluarga Bangsawan Dienga hingga mencapai Gotawa.""Seperti kata pepatah, siapa yang akan membiarkan orang lain menguasai wilayah kekuasaan sendiri?""Siapa yang akan diam saja melihat Keluarga Bangsawan Dienga Supham menguasai wilayah kekuasaan sendiri di bawah pengawasan sendiri?"Ardika mengerutkan keningnya dan berkata, "Maksudmu, otak di balik semua ini adalah Keluarga Bangsawan Sinatri Sewo?"Keluarga Bangsawan Sinatri Sewo.Sebuah keluarga bangsawan besar yang pengaruhnya tersebar ke seluruh pelosok Gotawa.Di ujung telepon, Van

  • Menantu Pahlawan Negara   Bab 2077 Tidak Akan Mempertimbangkan Siapa Pun

    Saat di medan perang, Thomas telah memberikan kontribusi yang besar. Di umurnya yang baru tiga puluhan tahun, dia sudah menjabat sebagai kapten tim tempur Provinsi Denpapan.Ditambah lagi dia memiliki latar belakang luar biasa, yaitu berasal dari Keluarga Bangsawan Dienga Supham. Boleh dibilang masa depannya sangat cerah.Dia pasti akan menjadi tokoh penopang Keluarga Bangsawan Dienga Supham di masa mendatang.Jadi, perkembangan Thomas tidak bisa dihalangi.Sekarang Thomas berhenti menjabat, tidak akan bisa menghancurkan masa depannya. Paling perkembangannya hanya akan berhenti untuk sementara waktu. Yah, paling lama tiga tahun, paling cepat satu atau setengah tahun.Namun, baik tiga tahun maupun satu atau setengah tahun, bagi seseorang yang melangkah selangkah demi selangkah dalam sebuah sistem, sangatlah penting.Begitu mengambil langkah lambat, maka ke depannya akan tetap lambat.Kemungkinan besar saat mencapai momen penting tertentu, karena tertunda satu atau setengah tahun ini, ti

  • Menantu Pahlawan Negara   Bab 2076 Thomas Berhenti Menjabat Sebagai Kapten

    "Jangan! Jangan menggunakan kekerasan!""Aku ikut dengan kalian! Aku ikut dengan kalian, oke?!"Hafa ketakutan bukan main. Menghadapi orang yang akan langsung main tangan dan tidak akan berbicara logika dengannya, dia tahu apa pun yang dikatakannya tidak ada gunanya.Tak lama kemudian, Hafa juga dibawa pergi dengan menyedihkan.Hingga sekarang, mereka bahkan masih belum tahu kesalahan apa yang telah mereka lakukan.Di sisi lain, Ardika berkata dengan acuh tak acuh, "Pak Wiandro, kejadian hari ini harus dirahasiakan dengan baik. Selanjutnya, aku akan berada di ibu kota provinsi untuk menangani beberapa hal. Aku nggak ingin diganggu."Wiandro mengangguk dengan cepat dan berkata, "Dewa Perang tenang saja, apa pun mengenai identitas Tuan, akan kusimpan sendiri. Aku nggak akan memberi tahu siapa pun!""Baiklah, aku nggak akan mengganggu kerja kalian lagi."Ardika mengangguk.Wiandro tahu Ardika sedang mengusirnya secara halus. Sebagai orang yang cukup peka, dia segera pamit dan pergi.Setel

  • Menantu Pahlawan Negara   Bab 2075 Orang Penting yang Dilindungi

    Secara naluriah, Wiandro menoleh ke sumber suara tersebut. Saat itu juga, pandangannya kembali gelap.Karena pemilik suara itu tidak lain adalah Ardika, yang baru selesai mengenakan pakaian dan keluar.'Apa? Pemuda ini adalah atasan lama Kapten Thomas?'"Dewa Perang!"Rafael dan Ginto langsung menegakkan tubuh mereka dan memberi hormat kepada Ardika. Sorot mata penuh kekaguman dan rasa hormat tampak jelas di mata mereka.Mereka adalah orang-orang kepercayaan Thomas. Terpengaruh oleh Thomas, dalam lubuk hati mereka, mereka sangat kagum pada Ardika.Para prajurit yang berada di sekeliling tempat itu juga mengangkat senjata mereka dengan serempak untuk menunjukkan hormat mereka terhadap Ardika. Sorot mata dengan semangat yang membara juga tampak jelas di mata mereka.Sosok legendaris kemiliteran yang satu ini, tentu saja dihormati oleh semua orang."Duar!"Bagaikan tersambar petir, kepala Wiandro seakan-akan diledakkan oleh sesuatu, pandangannya seolah-olah mulai berputar-putar.Dewa Pera

  • Menantu Pahlawan Negara   Bab 2074 Brigadir Jenderal

    "Oh? Tapi aku sudah ada janji."Ardika mengerutkan keningnya, lalu tampak rileks kembali.Untungnya, saat dia mendapati Abbil memasukkan senjata api ke dalam bungkusannya, dia sudah melakukan pengaturan.Tepat pada saat ini, di luar stasiun, satu per satu mobil dengan pelat tim tempur Provinsi Denpapan melaju memasuki tempat tersebut.Setelah mobil-mobil berhenti di depan pintu stasiun, anggota-anggota tim tempur bersenjata lengkap yang duduk di mobil-mobil militer ini segera melompat turun, lalu memblokade pintu keluar stasiun.Tak lama kemudian, dua orang brigadir jenderal dengan empat bintang di pundak mereka segera berjalan dengan cepat, langsung menerjang ke area pemeriksaan.Saat dua orang ini muncul di hadapan semua orang, ekspresi Wiandro langsung berubah drastis. Dia tahu masalah ini sudah membesar.Tim tempur Provinsi Denpapan memiliki kedudukan setara dengan Kediaman Kodam.Kapten tim tempur Provinsi Denpapan memiliki kedudukan yang setara dengan Tuan Kodam.Sebagai wakil ke

  • Menantu Pahlawan Negara   Bab 2073 Tentara Lama Berpengalaman

    "Tu ... Tuan, ada begitu banyak pecahan peluru meriam dalam tubuhmu, mengapa nggak dikeluarkan?"Wiandro benar-benar tercengang setelah menyaksikan hasil memindai itu. Setelah waktu berlalu cukup lama, dia baru tersadar kembali perlahan-lahan. Namun, dia masih tergagap saat berbicara.Di dalam tubuh atasannya lamanya saat dia berada di tim tempur, juga tersangkut dua pecahan peluru meriam. Saat mulai lanjut usia, hidup atasannya itu sangat sengsara, terutama saat cuaca dingin dan hujan. Rasa sakit yang dirasakannya sangatlah luar biasa.Namun, pecahan peluru meriam dalam tubuh Ardika jauh lebih banyak dibandingkan yang ada dalam tubuh tentara lama tersebut.Wiandro bahkan tidak tahu mengapa Ardika masih bisa bergerak dengan mudah di saat ada begitu banyak pecahan peluru meriam yang tersangkut dalam tubuhnya.Sambil mengenakan pakaiannya, Ardika berkata dengan acuh tak acuh, "Dokter yang mengoperasiku mengatakan mereka sudah mengeluarkan pecahan peluru meriam yang bisa dikeluarkan. Adap

  • Menantu Pahlawan Negara   Bab 2072 Bekas Luka

    "Desak dia untuk mengeluarkan benda terlarang di tubuhnya sekali lagi! Kalau dia masih nggak menyerahkannya juga, lakukan penggeledahan secara paksa!"Wiandro mengeluarkan instruksi dengan suara dalam.Ketua itu berbalik, berjalan menghampiri Ardika. Berdiri berhadapan dengan Ardika, dia berkata, "Pak Wiandro, wakil ketua kantor polisi ibu kota provinsi sudah tiba, aku harap kamu bisa memikirkan konsekuensinya dengan jelas! Sekarang kami tekankan sekali lagi, serahkan benda terlarang di tubuhmu!""Nggak ada benda terlarang di tubuhku."Ardika mengucapkan satu kalimat itu dengan acuh tak acuh. Sepanjang proses ini berlangsung, ekspresinya tampak sangat tenang.Pemandangan itu membuat Wiandro meliriknya dengan sorot mata agak terkejut. Bagaimanapun juga, bisa bersikap setenang ini, hanya sifat tenangnya ini saja jarang ditemukan di antara pemuda-pemuda seumurannya."Minta rekan-rekan tim anti bom untuk melakukan penggeledahan! Ingat, berhati-hatilah!"Wiandro mengeluarkan instruksi denga

  • Menantu Pahlawan Negara   Bab 2071 Wakil Ketua Kantor Polisi Ibu Kota Provinsi

    "Angkat kedua tanganmu tinggi-tinggi melewati kepalamu, jangan melakukan pergerakan lainnya!"Ketua kelompok anggota kepolisian itu berteriak ke arah Ardika.Ardika berkata dengan acuh tak acuh, "Maaf, aku pernah bergabung dengan militer. Aku nggak bisa melakukan gerakan menyerah seperti itu."Pernah bergabung dengan militer?Saat ini, di mata orang banyak, tingkat bahayanya Ardika langsung meningkat beberapa level."Kalau begitu, apa yang kamu sembunyikan di tubuhmu? Cepat keluarkan!"Ketua itu kembali berteriak.Ardika menggelengkan kepalanya dan berkata, "Aku nggak menyembunyikan apa pun ....""Nggak mungkin! Kalau kamu nggak menyembunyikan sesuatu, bagaimana mungkin alarm bahaya berbunyi tanpa sebab?!"Ketua itu berkata dengan nada bicara tajam, "Kamu berinisiatif menyerahkannya, atau berhasil kami temukan setelah kami menahanmu dan menggeledahmu, sifatnya berbeda. Kalau kamu berinisiatif menyerahkannya sendiri, hukuman yang kamu terima bisa jauh lebih ringan. Pikirkan baik-baik!"

Scan code to read on App
DMCA.com Protection Status