Share

Bab 74

Bima pun memakan kue yang tadi di berikan oleh Thomas, dia juga membujuk Silvia supaya tidak marah lagi.

"Mau kue enggak?" tanya Bima mengelus pipi Silvia lembut.

"Gak!" jawab Silvia ketus.

"Aku suapin, asal jangan marah lagi." ucap Bima.

"Enggak!" jawab Silvia.

"Iya iya, maaf deh soal tadi." ucap Bima.

"Jangan di ulangi lagi! ingat! kamu udah punya istri!" ucap Silvia ketus.

"Iyaa maaf." jawab Bima.

Akhirnya Silvia pun melepaskan pelukannya dan memakan kue yang Bima suapkan. Acara pun di mulai, MC acara memberikan sambutan pada Billy dan keluarga.

Tak lupa dia juga memberikan selamat pada Riski dan Lidia yang sudah menikah. MC juga memberikan sambutan istimewa pada Bima dan kawan-kawan sesuai request Riski.

"Selamat datang juga untuk tuan Bima dan kawan-kawan, terimakasih sudah datang ke acara pernikahan tuan Riski dengan nona Lidia. Saya sangat tersanjung bisa melihat wajah wajah pahlawan pep
Bab Terkunci
Membaca bab selanjutnya di APP

Bab terkait

Bab terbaru

DMCA.com Protection Status