Share

Chapter 42

Diundang dikumpulkan dalam sebuah jamuan besar yang diadakan di kediaman Isaac Mallen Vargas. Para tamu-tamu penting pun berkelas, pebisnis sukses Spanyol. Suara obrolan-obrolan ringan namun berbobot dari para petinggi perusahan.

Makan malam telah diadakan dari sepuluh menit yang lalu. Masing-masing para tetamu menikmati makan malam lezat yang dihidangkan dengan tenang.

Duduk Leoni pada ujung meja ditemani Theodore di sampingnya. Tepat berhadapan denganya, duduk Xander serta Tavel yang mewakili keluarga Miller.

Keduanya dipertemukan kembali dalam jamuan makan malam kali ini setelah satu bulan penuh tak bertemu. Canggung di antara keduanya, mencuri pandang kemudian sama-sama mereka alihkan saat tak sengaja pandangan mereka saling bertemu.

"Selamat atas lahirnya cucu pertama keluarga Miller." Theodore membuka suaranya, membuat seluruh atensi tertuju pada pria tampan dewasa berstelan jas biru tua licin tersebut.


Bab Terkunci
Membaca bab selanjutnya di APP

Bab terkait

Bab terbaru

DMCA.com Protection Status