Share

Bab 315 S2 Program Kehamilan

“Kapan waktu yang pas untuk kami bisa program kehamilan, Dok?” tanya Dira.

“Memang kapan kalian mau rencana punya anak?” Dokter menatap Dira dan Dima. Karena mereka adalah pasien rutin setiap bulan dan sudah berlangsung selama tiga tahun. Jadi mereka sudah akrab.

“Sebentar lagi saya skripsi. Setelah itu wisuda. Jadi saya rasa setahun lagi saya mau hamil.” Dira mencoba menceritakan hal itu pada dokter.

“Kehamilan bisa terjadi setelah kamu berhenti menggunakan pencegahan kehamilan antara satu bulan sampai satu tahun. Jadi kamu bisa mengira-ira sendiri, kira-kira kapan kamu akan hamil.” Dokter menjelaskan.

“Jadi andai saya berhenti memakai pencegahan kehamilan setelah skripsi, belum tentu langsung hamil, Dok?” Dira memastikan lagi.

“Bisa jadi iya, bisa jadi tidak. Bisa jadi kamu langsung hamil, bisa jadi beberapa bulan setelahnya. Jadi tergantung tubuhmu.”

Dira mengerti yang dijelaskan oleh dokter. Mungkin setelah ini akan membahasnya dengan Dima.

Kali ini, seperti biasa Dira melakukan p
Bab Terkunci
Membaca bab selanjutnya di APP
Komen (4)
goodnovel comment avatar
Enisensi Klara
Ada apa ini ????
goodnovel comment avatar
Dewi Sylvaina
wah.. fazilla kenapa nih.
goodnovel comment avatar
violet_violet
wah wah jeng2 ini ...
LIHAT SEMUA KOMENTAR

Bab terkait

Bab terbaru

DMCA.com Protection Status