Share

23. Sebuah Pertemuan

Tiga hari kemudian

Sesama kepala dinas di sebuah instansi, tentunya mudah bagi Papa Sarlita - - Wiryawan Wicaksono untuk menemui Tantrianus Samosa, Papa Jody.

Wiryawan menemui Tantrianus di ruang kerjanya,

“Lho? Pak Wiryawan kapan datang? Ada apa nih tiba-tiba ke Jakarta?”

“Maaf pak Tantri.. pertemuan ini di luar konteks pekerjaan. Saya datang dalam misi anak-anak kita.”

Tantrianus belum memahami apa yang dikatakan Wiryawan, dia kembali bertanya pada Wiryawan,

“Maksudnya gimana Pak? Saya benar-benar belum mengerti?” Tantrianus mengernyitkan dahinya.

“Ini semua di luar kekuasaan kita pak, ternyata selama ini anak saya Sarlita berhubungan dengan Jody anak bapak.”

“Ooo Sarlita itu anak bapak? Saya baru mengerti, kemarin memang Mama Jody juga sudah cerita soal ini.”

Tantrianus merasa satu level dengan Wiryawan. Sehingga dia bisa membicarakan persoalan itu secara lapang dada. Tantrianus secara tidak langsung merasa keberatan pada awalnya, karena Jody dan Sarlita masih kuliah.

Tapi, al
Bab Terkunci
Membaca bab selanjutnya di APP

Bab terkait

Bab terbaru

DMCA.com Protection Status