Struggle Of Love
Castortwelvy
Kevin merasa risi dengan orientasi seksualnya yang menyimpang. Semua itu membuatnya dijauhi teman-temannya dan diejek oleh senior di sekolahnya. Dia bahkan sampai dikatai banci.Kevin Kemudian memutuskan untuk ikut pelatihan karate supaya menjadi lelaki normal gagah dan maco yang menyukai perempuan. Akan tetapi, di sana dia justru bertemu seseorang yang membuat hatinya bimbang.Lambat-laun, kedekatan itu membawanya pada sebuah dilema besar. Sekarang Kevin harus memilih dua pilihan. Merelakan cintanya dan kembali pada tujuan awalnya, atau tetap mencintai orang itu dengan sejuta risiko yang ada?
9.912.9K viewsCompleted