Suami Angkuhku Memaksaku Kembali
Dua tahun menikah dengan Alex, Freya tidak pernah merasakan cinta dari suaminya. Terlebih lagi, ketika Alex menyebut nama wanita lain saat mereka bercinta. Tanpa sengaja, Freya melihat foto suaminya dengan wanita lain yang diletakkan di belakang foto keluarga mereka. Freya mencecar Alex dengan bertanya tentang wanita idaman lain yang kemungkinan Alex miliki. Merasa tersudut, Alex mengakui bila itu adalah mantan kekasihnya dan dialah wanita idaman Alex.
Freya muak dengan pernikahan mereka, lalu meminta perceraian dari Alex yang langsung disetujui oleh pria tersebut. Ketika keduanya berpisah, Alex tersadar bahwa dia tidak bisa hidup tanpa Freya dan mulai merasa mencintai istrinya. Saat itulah, Alex menginginkan mereka kembali bersama.
Berhasilkah Alex mendapatkan Freya kembali? Bagaimanakah kisah cinta mereka berdua? Simak selengkapnya dalam novel ini.
102.6K viewsCompleted