MADU YANG KUPILIH
Nouvallin30
Duniaku runtuh seketika saat ayah dari suamiku meminta persetujuanku untuk mengizinkan suamiku menikah lagi.
Izinkan aku memilih maduku sendiri pa? ujarku akhirnya karena aku tidak mampu menolak permintaan beliau.
Aku hidup sebatang kara, tidak memiliki orangtua apalagi sanak saudara, besar disebuah panti asuhan, dari keluarga mas Pras lah aku bisa merasakan kasih sayang yang belum pernah aku rasakan sedari kecil.
Orangtua mas Pras salah satu donatur dipanti tempatku tinggal, mereka menyayangiku seperti putri mereka sendiri, saat lulus sekolah menengah atas mereka langsung meminangku untuk menjadi istri dari putra semata wayangnya.
Pergi sulit bertahan sakit itulah yang dirasakan Aruna saat ini, apalagi setelah kehadiran anak yang telah di idam-idamkan keluarga Gunawan hadir ditengah-tengah mereka dan membuat Aruna merasa tersisihkan.
ikut ceritanya👇
jangan lupa beri othor like, vote & komen
happy reading😘
663 DibacaOngoing