METAMORFOSA-2 (DWILOGI)
Jezlyn
[ BANYAK UMPATAN KASAR ]
BLURB :
"Jika memang jarak adalah sebuah pengorbanan, maka izinkan aku untuk selalu kuat dalam melewatinya." - Matheo -
"Dan jika kepercayaan adalah sebuah pondasi, maka teguhkanlah hatiku dikala goyah." - Jelita -
Matheo baru saja merasakan kebahagiaan dengan Jelita, namun takdirnya harus pergi meninggalkan wanitanya ke kota Los Angeles, Amerika Serikat untuk melanjutkan sebuah pendidikan di sana.
Awal mulanya mereka berdua saling yakin dan percaya bisa melewati hubungan jarak jauh alias LDR ini, namun pada kenyataannya dengan seiring berjalannya waktu hubungan mereka diterpa badai perselingkuhan.
Siapakah yang mampu menjaga komitmen hubungan jarak jauh ini? Dan siapakah yang menyerah di dalam hubungan ini?
IG : @Jezlynn69