I Love You, Pak HRD!
Tujuan Nadia sebenarnya datang ke kantor itu hanya untuk mencari pekerjaan untuk menghidupi hidupnya yang kini seorang diri sepeninggal sang Papa. Namun, seorang HRD berusia 35 tahun bernama Rendra, sering memperhatikan Nadia.
Awalnya, Nadia merasa biasa saja. Namun semakin lama, perhatian Rendra semakin terlihat dan akhirnya, Rendra nekat mengungkapkan perasaannya pada Nadia.
Perbedaan usia? Bukan masalah besar bagi Nadia walau umur mereka terpaut lima belas tahun. Yang menjadi keraguan Nadia disini adalah, apakah dirinya yang pertama dinikahi Rendra, atau sebelumnya,ada wanita yang telah dinikahi Rendra mengingat usia Rendra yang sudah sangat matang.
Dan ketika Rendra menjawab kalau Nadia lah yang pertama, Nadia pun memutuskan untuk menerima lamaran Rendra dan mereka pun menikah.
Namun, kehidupan rumah tangga tak selamanya manis. Nadia harus menerima kenyataan miris saat usia pernikahan mereka menginjak satu tahun.
Sebuah kenyataan yang membuat Nadia harus memilih, antara meninggalkan Rendra atau memaafkannya.
108.8K DibacaCompleted