Tiba-Tiba Menikah!
PHANTOM
Anna Florence tak pernah menyangka bahwa dia harus menikahi seorang putra CEO sebagai ganti melunasi hutang sang ayah.
Namun, itu adalah keputusannya sendiri yang rela mengorbankan dirinya demi membantu sang ayah.
Anna sempat takut karena dirinya tiba-tiba harus menikah. Apalagi, dia tidak tahu sosok pria yang akan menikah dengannya.
Entah itu nasib baik atau nasib buruk, sosok pria yang akan menikah dengannya tak lain adalah seorang dosen di kampusnya sendiri, Profesor Edgar.
Bagaimana dengan pernikahan mereka?