Bukan Salahku Selingkuh
El dvo
"Gas ... kenapa ada kissmark di lehermu?"
Aruna Cahyani mengalami kecelakaan setelah melihat Bagas Birendra, suaminya, berselingkuh. Akibat kecelakaan tersebut, Aruna kehilangan calon anak dan divonis tidak bisa mengandung lagi. Aruna pun terpaksa menerima pernikahan kedua Bagas dengan wanita selingkuhannya. Namun lama kelamaan, Aruna merasa diperlakukan tidak adil dalam pernikahan poligami yang dijalaninya.
Suatu hari, Aruna mendapati kenyataan tentang identitas orang yang sudah menabraknya. Orang itu merupakan pria kaya sekaligus adik ipar dari suaminya sendiri. Aruna pun memutuskan untuk balas dendam pada suami, keluarganya, dan juga pria yang sudah membuatnya mandul dengan menggoda dan menjalin hubungan terlarang dengan pria tersebut. Bagaimana jika Aruna malah terjerat pesona selingkuhannya sendiri? Akankah Aruna berhasil menuntaskan dendamnya?
1.3K DibacaOngoing