Apa dia bilang tadi? dia bilang aku tidak setia, untuk apa lagi aku setia, haruskah aku setia kepada masa lalu dan sisa bayang dirinya di mana dia sudah bahagia sebagai suami orang lain sementara aku menjanda dan hanya memeluk kenangan. Hahaha, lucu sekali.Tentang istrinya yang menjemput diriku orang kaya baru, tidak, tidak, Demi Tuhan, kami sudah kaya dari awal, maksudku hidup kami berkecukupan dan Alhamdulillah Mas Faisal selalu mencukupi, hanya saja kekayaan itu tidak sebangak sekarang, juga waktu yang kami habiskan dengan keluarga serta treatment yang diberikan Mas Rusdi kepada kami seperti perhatian dan cinta itu lebih besar dibandingkan dengan ayah kandungnya anak-anak.Kami nikmati seminggu liburan lalu pulang dengan tubuh dan hati yang sudah bugar serta ceria. Nanda dan Nindy kembali ke tempat mereka berkuliah, sementara aku dan ketiga anakku kembali menjalani aktivitas seperti semula.Karena aku tidak punya kegiatan di rumah dan mulai merasa bosan, suamiku punya ide agar aku
Last Updated : 2023-06-10 Read more