"What the hell are you doing?!"Gila. Amanda tidak dapat berkata-kata, otaknya kesulitan mengartikan pemandangan tidak masuk akal di depannya saat ini. "M-manda?"Dua orang lelaki yang ada di atas sofa ruang apartemen itu tersentak saat mendengar teriakan Amanda. Mereka berdua tidak kalah terkejut saat melihat Amanda yang berdiri di tengah ruangan dan buru-buru menyambar pakaian mereka yang tergeletak berantakan di lantai. Salah satu di antara mereka yang bernama Galen bergerak cepat untuk menghampiri wanita itu. Amanda mengabaikan seruan Galen saat kakinya melangkah dengan cepat keluar dari apartemen itu, hampir berlari. Perutnya terasa mual hanya dengan memikirkan apa yang baru saja terjadi. "Wait! Manda!"Galen berhasil mencegat wanita itu dengan mencekal lengannya yang langsung ditepis oleh Amanda, dia menggunakan tubuhnya untuk memblokir jalan Amanda. "Minggir, sialan!"Galen tidak menyerah. "Dengerin aku dulu, ini nggak seperti yang kamu kira,""Bullshit! Gue punya mata da
Last Updated : 2023-04-08 Read more