UANG YANG DISEMBUNYIKAN SUAMI DARI ISTRINYA - Curiga (1)JANGAN DULU DIBACA, MASIH DIREVISI Sore ini, Aku menatap tidak tega pada putriku yang tengah memakan singkong rebus di meja makan karena aku tidak memiliki beras satu biji-pun untuk dimasak sore ini.Aku juga ikut duduk di meja makan. Aku sama-sama memakan singkong rebus untuk sore ini. Aku kesulitan menelan singkong ini, rasanya pedih melihat Talia---putriku yang masih berusia 4 tahun, mesti ikut-ikutan menderita atas kesusahan kedua orangtuanya. ***Malam pun tiba, Aku mulai ingin menanyakan apa Mas Teguh punya uang atau tidak untuk bisa membeli beras besok pagi."Mas, kamu punya uang tidak ? Kasian Talia Mas, sore tadi dia cuman makan singkong rebus." Ucapku pada suamiku. Malam ini, Sekarang dia ada dikamar tengah memakai jaket kulitnya yang berwarna hitam pekat. Sepertinya dia akan nongkrong di warung Sindy seperti biasanya."Makan singkong rebus ? Emang beras sudah habis, Dek ?" Ia bertanya dengan keningnya yang mengerut,
Last Updated : 2022-12-26 Read more