“Maksud kamu Kirei? Kamu sudah ketemu dengan Kirei, Rafa?” tanya mommy Carol dengan suara bergetar. Tidak ingin berharap terlalu banyak agar tidak kembali kecewa.“Iya, Mom. Aku sudah menemukan Kirei. Dia tinggal di Sydney,” jawab Rafael sambil tersenyum sumringah, menegaskan dugaan mommynya.“Ya Tuhan! Akhirnya! Bagaimana kabar Kirei sekarang, Rafa?”“Apa Kirei baik-baik saja?”Pertanyaan daddy dan mommynya keluar bersamaan. Rafael sadar kalau orangtuanya sangat bahagia mendengar berita ini, kecuali Reynard yang masih terdiam, seolah tidak percaya dengan apa yang Rafael sampaikan barusan.“Rey? Lo masih disana? Kok gak ada suaranya?”“Sorry, gue kaget banget. Sumpah! Gimana lo bisa ketemu sama Kirei, Bro?”“Okay, aku jawab pertanyaan kalian semua satu-satu ya. Keadaan Kirei baik-baik saja sekarang, Mom, Dad.”“Dan menjawab pertanyaan lo tadi, gue ketemu Kirei di café tempat dia kerja. Gue juga nggak nyangka bisa ketemu sama Kirei lagi.”“Mommy akan terbang ke Sydney besok, Rafa! Momm
Last Updated : 2022-08-09 Read more