Home / Young Adult / ALVAREZ / Chapter 41 - Chapter 50

All Chapters of ALVAREZ: Chapter 41 - Chapter 50

128 Chapters

Gawat

...Athena langsung mengitari pandangan, mencari keberadaan Alvarez. Ternyata, laki-laki itu sedang duduk di seberang sepupu perempuannya, Aleva.Athena terus melihat Alvarez dari jauh, tapi cowok itu gak sedikit pun meliriknya. Seingatnya, tadi Alvarez berkobar-kobar waktu melawan Muel. Apa dia cuma halu?"Athena, dilanjut gak nih?" tanya Sanchez membubarkan lamunan Athena."Eh iya." Athena kembali dengan kegiatannya.Meskipun fokus dengan jahitan Sanchez, pikiran Athena lari ke Alvarez. Ia tidak bisa berhenti memikirkan cowok berwajah tak acuh itu. Sesekali ia melirik ke sana."Alva, udah diobatin?" tanya Selena, suaranya agak besar.
last updateLast Updated : 2022-08-03
Read more

Not Important

***Mana mungkin Alvarez menaruh perasaan pada Athena.Gila aja. Dari banyaknya gadis yang mengejarnya, masa Alvarez harus jatuh pada gadis yang bahkan tidak menghargai dirinya itu?Alvarez resmi menyebut dirinya eror sejadi-jadinya. Untuk segala pikiran tadi, tolong lupakan. Itu cuma kekacauan semata.Harapannya sih begitu.Setelah kejadian minta maaf tadi, Alvarez langsung menyibukkan diri dengan menikmati waktu bersama anak Vagolazer. Ia bermain biliard dengan Aslan dan Sean, meskipun seharusnya ia duduk dan beristirahat.Sedangkan Athena, gadis itu akhirnya mengajak Sanchez untuk ke rumah saki
last updateLast Updated : 2022-08-04
Read more

Ngerepotin Perasaan

...Dua puluh menit kemudian, Alvarez kelar dengan urusan bersih-bersihnya. Ia sudah balik wangi lagi sebagaimana mestinya. Ia pun langsung membanting tubuh ke kasur dan menyangga kepalanya dengan bantal.Alvarez termenung seraya memandang jaket Vagolazer-nya yang digantung. Kini, ada dua hal yang menyangkut di pikirannya. Pertama, keburukan Invaders dan kedua, Athena."Kurang ajar!" umpatnya sendiri. "Ngapain gue mikirin itu cewek terus? Kayak gak ada yang lebih penting aja!"Tetap aja. Mau udah ngatain diri sendiri pun dia masih memikirkan gadis itu. Banyak pertanyaan yang terlontar. Seperti, apakah dia dimarahin Reval? Apakah kondisinya baik-baik aja? Apakah lukanya masih terasa ngilu?Atau.. apakah di
last updateLast Updated : 2022-08-05
Read more

Kantin (1)

***"Guys, menurut kalian, gue perlu tanya ke Alegro gak ya?"Pagi-pagi sekali waktu tiba di sekolah, Athena menceritakan pada Ella dan Milen soal kejadian buruk yang menimpanya kemarin. Gak usah dibayangkan seberapa hebohnya mereka. Bener-bener heboh sampai Uman menegur.Tapi Athena cuma cerita dari Muel hingga usahanya menge-chat Rivera. Soal chat-nya dengan Alvarez, tentu gak perlu diumbar-umbar."Tanya apa? Soal Rivera?""Of course. What else?""Gak lah! Gila aja lo. Dia yang bikin lo tercebur ke markas Invaders. Masih aja lo sanggup ngomong sama dia," gertak Ella.
last updateLast Updated : 2022-08-06
Read more

Kantin (2)

...Athena membulatkan mata."Hihh Alva lagi kerasukan Archie kayaknya!" seru Ray, menyenggol Archie. "Keluar bego dari badan Alva!""Ngaco. Aing mana berani masuk ke badan Alva! Kerasukan Sanchez itu mah!""Si Athena bukannya lagi deket sama lo, Chez?" tanya Alea dengan suara kecil.Alvarez berdecak. Ia pun langsung menarik tangan Athena untuk menempati tempat duduk baru yang agak jauh, sebelum teman-temannya mulai berasumsi lebih."Duduk!"Athena cepat-cepat duduk karena dia sedang menjadi perhatian seisi kantin. "Lo kenapa deh?""Apaan?"
last updateLast Updated : 2022-08-07
Read more

Urusan

***Selena berjalan keluar kantin. Tidak berniat apa pun, apalagi untuk mengikuti Alvarez dan Aleera. Murni ia cuma mau ke toilet.Jalan yang ia pilih adalah lorong, di mana dari situ ia dapat melihat dari jauh ada dua orang yang tampaknya sedang berbincang. Ia pun terus berjalan semakin mendekat.Awalnya, ia mau asal lewat aja. Toh, gak kepo-kepo banget kalo soal Aleera mah. Tapi, beberapa baris dialog yang mereka ucapkan seolah membekukan langkahnya."Tapi gue mau usaha.""Usaha apa?""Al, lo mau ngapain?" ulang Aleera karena Alvarez tidak menjawab.
last updateLast Updated : 2022-08-08
Read more

His Someone

***"Kumel!"Begitu lah cara Alvarez memanggil Athena. Saat pulang sekolah dan di depan banyak orang."Gimana gue bisa deket sama Athena kalo itu cewek digalakin ketua gue mulu," bisik Sanchez pada Zevano."Auto kabur cari yang lain lah daripada kena amuk," balas Zevano berbisik juga.Archie, Ray, Selena, dan Alea pamit duluan ke Markojek karena ada yang ingin mereka urus. Hanya tersisa Alvarez, Zevano, dan Sanchez yang masih menginjak lobi sekolah."Sini lo! Gak denger gue panggil?"Athena memutar bola mata seraya mendekat. Alvarez merusak m
last updateLast Updated : 2022-08-09
Read more

Hujan

***Gerimis yang turun sepuluh menit lalu telah berangsur menjadi hujan yang deras. Tidak ada pilihan lain bagi Alvarez selain memberhentikan motornya di halte yang penuh dengan para penanti datangnya bus."Emang gak pernah kehujanan sampe menggigil kayak gitu?" tanya Alvarez, nadanya terdengar nyolot."Pernah, sekali pas kecil, main sepeda di komplek sama embak."Alvarez terkekeh remeh."Biasa aja dong muka lo!" seru Athena. "Sinis banget. Gue yang jarang kehujanan kok lo yang nggak seneng!""Emang gue bilang gue nggak seneng?" lawan Alvarez. Dasar cewek, suka nyimpulin sendiri!
last updateLast Updated : 2022-08-10
Read more

Kagum

⛓⛓⛓"Astagaaa, Demeus Alvarez Askantara, dari mana aja sih looo?" rengek Zevano, memukul bokongnya yang kebas. "Gue pegel banget asli nungguin lo. Tau gini gue ke basecamp, nunggu di sana.""Basecamp rame, Zev. Entar gue ngomong pada nguping," balas Alvarez, meletakkan helmnya. "Pahamin lah, macet.""Macet? Gak yakin gue." Wajah Zevano meledek. "Pacaran dulu ye lo?""Gue sambit ya lo."Zevano terkekeh. "Ya udah, mau ngomong apa nih Pak Bos?"Alvarez meregangkan tubuhnya yang pegel banget akibat perjalanan yang cukup jauh. Setelah itu, ia duduk di hadapan Zevano dengan mengangkat
last updateLast Updated : 2022-08-11
Read more

Rivera?!

***"Gue liat-liat lo deket juga ya sama Alvarez."Athena langsung disambut oleh pernyataan mendadak dari Reval ketika dirinya turun tangga untuk sarapan."Nggak, biasa aja.""Hilih." Reval mengeluarkan senyum yang tampak meledek. "Gue liat kemaren lo dianter pulang. Alva mana mau motornya didudukin sembarang cewek.""Gue kan adik lo. Masa dia mau nolak atau aneh-aneh.""Ya bukan gitu lah! Artinya, bagi dia lo itu spesial."Athena menyapitkan selembar roti di bibirnya. Ia pura-pura tidak mendengar dan tidak menghiraukan perkataan Reval yang semakin me
last updateLast Updated : 2022-08-12
Read more
PREV
1
...
34567
...
13
Scan code to read on App
DMCA.com Protection Status