Home / Pendekar / Penakluk Dunia / Chapter 191 - Chapter 200

All Chapters of Penakluk Dunia: Chapter 191 - Chapter 200

758 Chapters

190. Pagi Sebelum Pertemuan (3)

Bai Yuan kemudian berkata, "Tuan Long dan Senior Fen mohon tunggu sebentar. Seseorang dari pihak Tuan Di akan mengantar kita kepadanya."Kedua orang yang dimaksud segera mengangguk. Mereka juga cukup sadar bahwa kabut hijau itu tidak sesederhana kelihatannya.Kedua Fen Xuemin dan Long Jie sama-sama bergelar Immortal tahap akhir. Namun mereka tetap tidak dapat mendeteksi satu keanehan pada kabut hijau. Long Jie hanya bisa menghela napas panjang.Seperti yang diharapkan dari ahli Klan Di. Sebenarnya seberapa kuatkah pria yang dipanggil Tuan Di ini ....Sebenarnya Long Jie telah menanyakan apa sebenarnya kabut itu, tetapi Hu Barat dan Bai Yuan sama sekali tidak memberi petunjuk karena khawatir itu menyinggung sang penguasa Zhangyuan.Di sisi lain, hati Patriark Lei semakin hancur kala memperhatikan betapa Long Jie dan Fen Xuemin terlihat gugup. Sebenarnya siap
last updateLast Updated : 2022-04-12
Read more

191. Pagi Sebelum Pertemuan (4)

"Guru, tamu Anda telah tiba."Suara ketukan pintu membuat Di Tian terbangun dari perenungannya. Setelah menyimpan Wikipedia Nine Heavens miliknya, dia segera meminta semuanya untuk masuk. Mereka adalah Ye Xianying, Long Jie, Fen Xuemin, dan Bai Yuan.Bai Yuan sendiri sebenarnya tidak ingin mengikuti percakapan ini. Dia bahkan meminta izin kepada Ye Xianying untuk bergabung bersama para tamu di aula utama.Hanya saja permintaan itu ditolak oleh gadis rubah itu, mengatakan bahwa Di Tian juga ingin bertemu dengannya. Hal ini membuat Bai Yuan bingung. Apa yang Tuan Di pikirkan, tanyanya dalam hati.Di sisi lain, kedua Long Jie dan Fen Xuemin akhirnya bisa bertatap muka dengan Di Tian. Ini adalah momen yang paling mereka antisipasi sejak beberapa waktu yang lalu.Namun begitu mereka melihat siapa yang duduk di salah satu kursi, keduanya justru merasa heran alih-
last updateLast Updated : 2022-04-13
Read more

192. Pagi Sebelum Pertemuan (5)

Sontak Long Jie terperanjat.Satu permintaan kecil? Tuan Di sebenarnya berinisiatif untuk meminta bantuan?!Baginya, permintaan Di Tian akan membuka jalan bagi Klan Long untuk selangkah lebih dekat kepada Klan Di yang misterius. Jadi bagaimana dia bisa mengatakan tidak?"Tuan Di tidak perlu sungkan. Silakan."Intonasi nada yang digunakan Long Jie begitu sopan dan halus. Jika seseorang tidak mengenal Long Jie, mereka pasti mengira bahwa Long Jie adalah bawahan Di Tian yang paling setia. Namun menurut Fen Xuemin dan Bai Yuan, sikap seperti itu sebenarnya cukup wajar. Dilihat dari sudut pandang mana pun, figur Di Tian seolah melepaskan sesuatu yang mistis. Itu bukan aura, juga bukan tekanan spiritual. Mereka sendiri tidak tahu apa itu. Tapi yang jelas, mereka tanpa sadar merasa rendah diri saat berada di sekitar Di Tian. Sebenarnya apa asal usul Tuan Di ini, tanya Fen Xuemin di dalam hati.Di Tian di sisi lain segera meng
last updateLast Updated : 2022-04-14
Read more

193. Pertemuan Akan Dimulai

Seketika semua orang terkejut bukan kepalang kala mendengar penuturan Hu Selatan.M-Madam Lu ...?!Surat dari Mingyue ...?!Dasar iblis penggoda! Apa yang anda pikirkan?! Ingin menggoda Guru lagi?!Setiap yang hadir memiliki pemikiran tersendiri, dan setelah mendapat izin, Hu Selatan segera menyerahkan surat itu ke tangan Di Tian. Sebenarnya dia telah tiba di kediaman Hua sejak beberapa saat yang lalu. Namun dia tertahan karena beberapa orang mengajaknya berbicara di ruang jamuan. Bagaimanapun juga dia melewati pintu depan dan bukan muncul di depan ruang pribadi Di Tian.Pria bertopeng itu pun membaca surat dari Lu Mingyue. Isinya tidak begitu panjang, hanya beberapa kalimat mengenai betapa Lu Mingyue merindukannya. Akan tetapi di akhir halaman surat, Lu Mingyue juga menulis bahwa dia benar-benar ingin bertemu dengan pihak yang berhasil memicu Purple Divine Thunder. Di Tian menggeleng pasrah saat menutup surat itu.Wanita ini benar-benar ses
last updateLast Updated : 2022-04-14
Read more

194. Mari Ke Tempat Pertemuan

Di aula utama kediaman Hua, sekitar seratus orang tengah sibuk membicarakan berbagai hal mengenai pertemuan. Setiap satu dari mereka merupakan ketua atau pemimpin dari tempat masing-masing.Sebenarnya jumlah klan dan sekte kecil yang ada di wilayah Zhangyuan jauh lebih banyak dari seratus. Hanya saja mereka belum memenuhi syarat.Zhang Yang mengatakan bahwa untuk menghadiri pertemuan ini, sebuah tempat setidaknya harus berada di tingkat sembilan. Dengan kata lain, mereka harus memiliki satu kultivator di ranah Element Forging. Bukannya sang penguasa bertindak tebang pilih, tapi hal itu perlu dilakukan demi mencegah banjirnya jumlah peserta pertemuan. Lagipula tingkat sembilan dapat dianggap sebagai pijakan terendah dalam tangga kekuasaan.Selain itu, setiap tempat hanya boleh mengirim satu perwakilan. Sekali lagi, itu untuk membatasi jumlah peserta.Sedangkan semua klan atau sekte yang belum mencapai tingkat sembilan, pada dasarnya merek
last updateLast Updated : 2022-04-15
Read more

195. Guqin Dan Bahan Kediaman

Belum sempat sembuh dari keterkejutan pertama, semua orang kembali tercekat saat kabut hijau secara perlahan menyingkir dari jalur mereka. Itu seolah-olah memiliki pemikiran mandiri.Hanya pada saat inilah mereka bisa melihat bangunan yang tadinya samar. Itu adalah sebuah rumah yang sepenuhnya terbuat dari kayu, setidaknya itulah yang terlihat dari luar. Semua orang juga tidak melihat adanya pagar maupun dinding, membuat mereka bertanya-tanya mengapa tempat sang penguasa bisa sesederhana itu.Selang beberapa langkah ke depan, semua tamu mendadak terperanjat saat senjata mereka mulai bergetar seolah merasakan adanya sesuatu yang menakutkan. Entah itu pedang, tombak, tongkat, maupun yang lainnya, itu semua mulai berguncang dengan kuat, hampir seperti orang yang gemetar!Ini ... apa yang terjadi sebenarnya?!Sontak mereka pun berhenti, memandang ke arah sekeliling dengan tatapan kebingungan. Yang terendah dari mereka adalah kultivator di tanah Elemen
last updateLast Updated : 2022-04-15
Read more

196. Ini Kursi Kayu Spiritual!

Siapa yang membuka pintu adalah Hua Jinyi, membuat semua tamu sedikit terkejut karenanya. Mengapa putri Patriark Hua ada di tempat ini, pikir mereka.Sampai saat ini, kenyataan bahwa Di Tian telah mengambil Hua Jinyi sebagai murid dalam nama belum tersebar luas. Bahkan orang-orang dari Klan Zhang pun belum diberitahu. Sedangkan untuk Hua Zhihao dan Long Xiang, keduanya tentu tidak berani membual sebelum Di Tian mengabarkannya di depan publik.Zhang Lihua segera memimpin rombongan para tamu, memasuki pintu utama yang memiliki ukuran cukup besar. Ketika orang memperhatikan, bangunan ini lebih mirip penginapan alih-alih kediaman atau istana kecil.Bangunan kayu itu memiliki dua lantai, dengan luas lantai pertama persis sama dengan lantai kedua. Dan setelah semua orang memasuki kediaman, ruang pertama yang mereka temui semakin menyerupai rumah lelang.Di situ ada banyak kursi, berbaris rapi dengan satu peron tinggi sebagai pusatnya. Di tempat tertingg
last updateLast Updated : 2022-04-15
Read more

197. Saya Punya Potensi Besar!

Seketika Fen Xuemin tersentak. Sekujur tubuhnya mendadak merinding dengan kuat. Dia sebenarnya lupa mengucapkan kata terima kasih!Sial! Kenapa aku bisa begitu bodoh!Sebenarnya dia berniat untuk mengatakan itu sejak awal, tetapi belum menemukan celah waktu yang cocok. Begitu mereka tiba, percakapan selalu diisi dengan hal serius, terutama mengenai daerah yang dilingkari pada peta.Dan begitu tiba di ruangan ini, dia lagi-lagi mengahabiskan waktunya untuk memuji Hua Jinyi sekaligus menelan begitu banyak ludah saat memperhatikan segala yang ada di sekeliling. Itu semua adalah kayu spiritual. Lebih jauh lagi, itu adalah kayu spiritual kelas atas!"Tuan Di, sebelumnya saya belum sempat untuk berterima kasih secara pribadi. Untuk itu terimalah busur dari yang rendah hati ini ...." Fen Xuemin lantas membungkuk hampir sembilan puluh derajat.Di Tian sendiri membiarkan Fen Xuemin melakukan apa yang dia suka. Bagaimanapun juga semua itu memang terjadi kare
last updateLast Updated : 2022-04-15
Read more

198. Nama Baru Wilayah Zhangyuan

Kembali ke lantai bawah, suasana mencekam menyebar ke segala arah saat dua sosok berjalan perlahan ke arah kursi utama. Yang satu adalah Ye Shen, dan yang lain tentu saja Ye Xianying.Keduanya mengenakan jubah putih pucat dengan motif serupa, yaitu simbol buku hitam di bagian dada sebelah kiri. Itu bukan simbol Divine Art Book, melainkan Catatan Surga milik Di Tian.Mereka berdua juga mengenakan topeng. Ye Shen dengan Reverse Mask yang diterimanya dari Di Tian, sedangkan Ye Xianying dengan Misty Ice Mask yang sejak lama disimpannya di dalam cincin semesta.Misty Ice Mask itu sendiri memiliki asal usul serupa seperti Reverse Mask. Keduanya diciptakan oleh Divine Art Book. Jika Reverse Mask sanggup menahan dan membalikkan serangan spiritual, maka Misty Ice Mask mampu melipatgandakan elemen es yang dimiliki Ye Xianying.Dari sudut pandang para tamu, baik Ye Xianying maupun Ye Shen sama sekali tidak memiliki fluktuasi energi Qi. Akan tetapi pancaran a
last updateLast Updated : 2022-04-16
Read more

199. Saya Ingin Sedikit!

Seluruh aula sunyi senyap. Keadaan hening itu tercipta karena semua orang sedang berpikir tentang apa yang harus ditanyakan.Semua orang telah diperkenalkan pada kelima paviliun serta bagian manajemen internal. Mereka tahu bahwa keenam tempat tersebut akan mengelola Sacred Hall untuk kedepannya.Namun ... benar apa yang dikatakan Ye Xianying. Karena Klan Ye akan bersifat pasif dan menjadi penyokong dari balik layar, momen ini adalah satu-satunya waktu yang mereka miliki untuk bertanya kepada Klan Ye secara langsung.Setiap pemimpin dan tokoh penting dari berbagai kota dan wilayah segera memilah pertanyaan. Mereka harus memilih pertanyaan yang hanya bisa dijawab oleh Klan Ye.Akhirnya penantian Ye Xianying berakhir pada saat seseorang dari ujung ruangan berdiri dan membungkuk. "Salam kepada Tuan Muda Ye dan Matriark Bing. Saya, Ju Lianyi dari kota Huiji berharap agar Klan Ye selalu jaya hingga sepuluh ribu tahun. Saya ingin menanyakan satu hal. Seb
last updateLast Updated : 2022-04-16
Read more
PREV
1
...
1819202122
...
76
DMCA.com Protection Status