[Hai, Bu … ada berlian terbaru nih, masih cetar-cetarnya, harganya murah saja cuma tiga ratus jutaan, saya mau beli dua , kalau @Nyonya Manager mau, saya beliin seklian, uangnya di transfer saja.] R. Serena Hartawan. Sengaja kukirim di beranda facebook dengan menandainya. Sambil menunggu ayah datang, aku mengecheck beberapa email masuk. Serta menyempatkan menyenggol Bu Minah di jejaring sosial media. Mau tau responnya seperti apa. Aku yakin, akan muncul kembali beribu alasan untuk menolak tawaranku. Tanpa kusadari, Dinda sudah berdiri di samping kursiku. “Mah, Dinda pengen maen ke rumah Reni,” rengeknya. Meskipun kami—para orang tua berselisih, tapi tetap saja tidak bisa mendoktrin anak-anak untuk tidak bermain bersama. Aku menarik nafas panjang, mencoba membujuknya dulu. “Dinda, kan mau nunggu Kakek, kalau mai
Terakhir Diperbarui : 2021-11-29 Baca selengkapnya