Setelah melihat foto-foto itu, Dr. Collins mengerutkan kening sembari berkata, “Orang itu cukup familiar. Sebentar ya, saya ingat-ingat dulu…” Karena tidak nampak bagian tubuh depan pria itu, sulit bagi Dr. Collins untuk mengingatnya."Tidak apa-apa. Pelan-pelan saja Dok.” meski cemas, Sharon paham ia tidak bisa mendesaknya.“Ah, aku ingat sekarang. Pria ini kayaknya agak mirip dengan Dr Wayne John. Ia ada di bagian bedah.”“Wayne John? Apa Dokter yakin?" Mata Sharon bersinar seterang cahaya.“Yah, itu kayaknya mirip dia. Coba kamu ke departemen operasi dan tanya di sana ya.”"Terima kasih, Dr. Collins." Sharon ingin segera melihat pria Wayne John ini."Sama-sama. Oh ya Sharon, aku merasa sangat bersalah karena tidak bisa menyelamatkan ayahmu saat itu.”Ketika Sharon memperhatikan Dr. Collins terlihat ragu meneruskan kalimatnya, ia curiga lagi. “Dr. Collins, mungkin ada hal lain yang belum kamu ceritakan tentang kematian ayah aku saat itu?”Ekspresi Dr. Collins berubah dan ia dengan ce
Read more