Mengingat situasi bahwa sekarang kami sedang makan malam diluar, jika aku menceritakan semua kejadian saat tadi siang aku takut Farhan akan naik darah ditempat umum, sebaiknya aku ajak mereka untuk pulang dan membicarakan kejadian tadi siang dirumah saja. "Sekarang kita habiskan dulu makanan kita lalu kita bicarakan masalah tadi dirumah saja jangan di tempat umum," ucapku. "Baiklah, ayo kita makan dulu," ucap Jack yang sambil mengambil makanannya. "Tidak. Ayo kita pulang sekarang, aku sudah tidak sabar mendengar kejadian tadi siang," ucap Farhan yang membantah keinginan Jack untuk makan terlebih dahulu. "Kita sudah memesannya, sayang jika tidak dimakan," ceramahku pada Jack dan Farhan. "Ya sudah mari kita makan abis itu kita pulang," jawab Farhan. "Ehemmm," respon Jack. Lalu kita bertiga menyantap daging yang sudah aku dan Far
Last Updated : 2021-07-10 Read more