"Tidak apa, Angel. Biarkan saja, Violet di luar sana. Nanti juga, kakakmu itu akan pulang." ujar ibu yakin. "Baiklah, bu. Aku percaya pada ibu." ucap Angel pelan. "Terima kasih, Angel karena telah mempercayai ibu." ucap ibu tulus. "Sama-sama, bu." sahut Angel pelan. "Angel, ibu harap kamu tidak seperti kakakmu Violet. Entah, akan berulah apa lagi Violet di luar sana!" batin ibu dalam hati. "Ibu, kenapa melamun? Apa ibu sedang ada masalah?" tegur Angel penasaran. Ibu hanya menggeleng pelan. "Tidak, Angel. Ibu hanya lelah saja. Istirahat sebentar saja ibu akan membaik." sahut ibu pelan. "Syukurlah, bu. Kalau ibu tidak ada masalah. Sebaiknya, ibu istirahat saja dulu. Nanti, biar
Last Updated : 2021-05-28 Read more