Home / Lain / The Rich Man Passion / Chapter 11 - Chapter 20

All Chapters of The Rich Man Passion: Chapter 11 - Chapter 20

57 Chapters

11. Sesuatu yang disembunyikan

     Aga membiarkan Ben merapikan kembali meja walaupun tidak seharusnya dilakukan.“Tidak perlu dirapikan, Ben,” kata Aga mencegahnya.“Tidak papa, Mas Aga.”“Ingat ya Ben. Jangan katakan apa pun.”“Siap, Mas Aga. Aku akan mengingat semua perkataan Mas Aga. Aku juga sudah mencatat data-data apa saja yang diperlukan.”“Kamu harus setia mau mengantarku pulang. Mobilnya bawa saja.”“Iya, Mas Aga. Terima kasih. Apa boleh aku bawa mobilku sendiri?”“Tidak perlu. Pakai saja mobil milikku. Papa akan curiga.”“Iya, Mas Aga.”“Kita selesaikan kegiatan kita di sini. Aku penasaran merasakan wine yang dibanggakan Ben.”“Rasanya seperti itu.”“Nah itu dia, aku penasaran.”“Sabar, Mas Aga.”“Iya, Ben. Aku tahu itu. Aku sudah melatih kesabaranku dua tahun yang lalu.”“Mas Aga, apa yang bisa aku kerjakan sekarang?”“Tidak perlu, Ben. Kamu mau pesen minuman yang kamu suka?”“Tidak, Mas Aga.”“O, iya udah.”Mereka berduas asy
Read more

12. Permintaan Papa As

“Lex, Kakak mandi dahulu. Kakak akan ke ruang makan setelah itu,” kata Aga membuka pintu tanpa menyadari siapa yang ada di depannya.     Crekkk.“O, Papa, ada apa?” tanya Aga memasang kembali kancing kemejanya.“Boleh Papa masuk?”“Silakan.”     Aga melihat Papa As melihat sekeliling dalam kamarnya. Setidaknya kamarnya rapi terhindar dari sampah dari bungkus makanan yang biasa dia buang di kotak sampah. Aga membiarkan pandangan Papa As menyebar ke seluruh pojok kamarnya.“Pa,” panggil Aga membuat Papa As menyadari jika berada di kamar Aga.“Iya.”“Duduk, Pa.”     Aga membiarkan Papa As mengambil posisi duduk lebih dahulu. Baru Aga mengambil posisi duduk di pinggir tempat tidur.“Kamu mau mandi?” tanya Papa As melihat jas yang dilempar sembarang.“Iya, Pa.”“Papa mau mengobrol sebentar. Sebelum makan malam dan kamu akan segera pergi tidur.”“Iya, Pa. Silakan.”“Kamu dari mana?” ta
Read more

13. Makan malam yang sunyi

“Akh segarnya,” kata Aga mengeringkan rambutnya dengan handuk.“Makan malam ya?” tanya pada dirinya seolah enggan untuk makan malam bersama.     Aga mau tidak mau harus melakukannya. Jika tidak dia akan dicoret namanya dalam deretan nama pewaris. Ya walaupun hanya ada Aga dan Mos.“Makan malam saja walaupun suasana hati sedang tidak ingin makan,” ucapnya meletakkan handuk di kamar mandi.     Crekkk.     Aga berjalan menuju ruang makan. Dia yakin semua sudah berkumpul di ruang makan.“Se-lamat malam,” sapa Aga terkejut karena melihat Kakek Aga tidak ada di kursinya.“Ada apa Ga?” tanya Mama Lud.“Kakek ke mana?”“Kakek ke rumah Paman Bimo.”“O.”     Hidangan makan malam tersedia di meja makan, tentu Mama Lud yang memasaknya. Aga menyukai masakan dan apa saja yang dibuat oleh beliau. Ruang makan dengan 10 kursi dengan meja panjang menjadi saksi kesunyian pada  makan
Read more

14. Next plan

     Aga menyadari jika Papa As menatapnya.“Tidak papa, Pa. Aku baik-baik saja,” kata Aga mencoba menenangkan Papa As.“Terima kasih, Ga. Kamu berusaha menenangkan Papa.”“Tenang saja. Semua akan baik-baik saja. Papa hanya cukup percaya pada Aga akan melakukan yang terbaik.”“Iya, Papa percaya denganmu. Habiskan makananmu.”“Pa, Aga sudah kenyang menghabiskan segelas jus.”     Aga melihat Papa As terheran.“Kakak ini doyan apa lapar?” tanya Alex memecah keheningan dengan leluconnya.“Dua-duanya.” Aga menjawab menahan tawa.“Papa sudah selesai makannya.” Papa As memberitahu.     Aga melihat Papa As berdiri dan menggeser kursi. Dia melihat papanya berjalan ke luar dari ruang makan. Setelah itu tidak bisa melihat lagi bayangannya. Entah pergi ke ruang kerja atau ke kamar beliau.“Terima kasih, Ga. Kamu buat Papamu senang.” Mama Lud mengucapkan terima kasih lagi.“Iya, Ma. Aga akan melakuk
Read more

15. Pertunjukkan dimulai

     Aga mengucek mata untuk memastikan apa yang dilihat benar atau salah. Dia melihat lagi jika angkanya memang benar adanya.“Wow. Ini benar angka-angkanya. Wah orang itu benar-benar melakukannya. Sial, orang ini benar-benar ya.” Aga mengepal kedua tangannya seolah ingin memukul.     Aga naik pitam karena masalah ini bukanlah masalah biasa. Masalah yang menyangkut uang perusahaan. Dia tahu bahwa Mos juga memiliki saham di perusahaan, tetapi bukan berarti bisa seenaknya memakai uang perusahaan.“Apakah hal seperti ini aku harus beritahu Papa?” tanya Aga bingung.“Tidak perlulah. Nanti Papa akan menanyakan dari mana data yang kuperoleh. Bisa-bisa gagal rencanaku gara-gara aku menggali lubang sendiri.”“Lalu ini data laporan keuangan siapa lagi. Wah-wah mereka benar-benar melakukan di saat perusahaan sedang terombang-ambing. Tidakkah mereka melihat perusahaan sedang tidak baik-baik saja.”     Aga menggerutu
Read more

16. Aga menemui Kakek Aga

“Mas Aga mau pergi menemui Pak Aga?” tanya Ben memastikan bosnya akan pergi.“Iya, Ben. Aku pergi dahulu. Kamu bisa pergi dengan pekerja pabrik yang lain.”“Iya, Mas Aga. Tenang saja. Silakan kalau buru-buru, Mas Aga.”“Aku pergi dahulu, Ben,” pamitnya.     Aga berjalan cepat ke luar dari pabrik ke tempat mobilnya berada. Dia ingin menemui Kakek Aga di kantor. Jika beliau tidak memberitahu di mana berarti berada di kantor.     Jarak antara pabrik dan kantor tidak jauh hanya lahannya saja yang luas sehingga akan terlihat sangat jauh. Hanya sekitar lima belas menit jarak antara pabrik dan kantor.     Aga sampai di kantor dengan mobi yang dikendarainya. Satpam yang berdiri di samping mobilnya membukakan pintu mobil.“Terima kasih,” ucap Aga. Hanya dibalas dengan anggukan oleh Satpam.     Aga mempercepat langkahnya untuk mengejar lift yang terbuka walaupun ada list tersendiri untuk VVI
Read more

17. Berpindah ke pihak lain

“Lama betul telefonnya,” kata Aga.     Tiba-tiba, Aga melihat Deon masuk ke ruang kerja Kakek Aga membawa nampan yang berisi dua gelas cangkir.“Kakek minta dibuatkan?”“Iya, Mas Aga.”“Terima kasih.”“Beliau sedang menghubungi siapa?” tanya Deon.“Tidak tahu.”“Jadwal beliau hari ini tidak banyak sehingga ada di kantor pada jam ini.” Deon memberitahu tanpa Aga bertanya.“E, iya. Terima kasih teh hangatnya.”     Aga melihat Deon berjalan ke luar dengan membawa nampan. Aga melihat satu-satunya orang yang masih bertahan bekerja di perusahaan dengan Kakek Aga sebagai bosnya hanya Deon.     Aga memlihat beberapa kali Kakek Aga melihat ke arahnya. Aga hanya membalas dengan senyum. Dia juga tahu siapa yang dihubungi oleh Kakek Aga saat ini. Tidak lain dan tidak bukan adalah Mos, cucu yang dibanggakan. Aga hanya tersenyum jika mendengar dan dia sendiri yang mengatakannya. Semoga saja predikat cucu yan
Read more

18. Kepercayaan Kakek Aga

     Aga memilih untuk berjalan menaiki tangga. Dia perlu istirahat untuk melakukan aktivitas besok. Dia tidak ingin mengecewakan Kakek Aga yang sudah memberikan kepercayaan padanya.     Crekkk.“Huft lelahnya hari ini,” kata Aga merogoh saku celana untuk mengambil ponsel dan meletakkannya di nakas.“Coba saja ada mesin waktu yang bisa membuatnya sempurna. Tanpa harus bekerja melelahkan seperti ini. Akh tidak mungkin.”     Aga melihat jam dinding di kamar sudah menunjukkan pukul 10 malam sedangkan dia belum mandi.“Wow, sudah malam.” Aga berlari kecil menuju kamar mandi.     Aga memilih untuk membersihkan diri sebelum tidur. Dia perlu tidur dalam keadaan tubuhnya segar.“Hah, selesai juga.”     Aga memilih merebahkan tubuhnya di kasur yang empuk dengan rambut yang masih basah. Pendingin udara di kamarnya mampu menghipnotisnya menjadi ngantuk ditambah rasa kenya
Read more

19. Mos tidak peduli

     Aga berdiri di depan Mos, tetapi dia berjalan menjauh dan memalingkan wajah pada Aga. Dia berpikir karena ada dia di sini.     Aga melihat Mos tidak peduli dengan keberadaannya di pabrik. Dia berpikir mungkin Mos mendapatkan apa yang diinginkan lebih banyak sehingga tidak peduli dengan apa yang Aga dapatkan sekarang.“Jangan pedulikan Ga.” Kakek Aga menepuk pundak Aga.“E, iya Kek.”“Kamu harus kuatkan mentalmu untuk menghadapi hal-hal kecil seperti ini. Kamu tidak bisa berbelas kasih hanya karena Mos saudaramu.”“Iya, Kek. Namun, kami berdua menghabiskan masa kecil bersama.”“Tidak bisa kamu memiliki pemikiran seperti itu, Ga. Kamu akan terjebak dalam pemikiran. Kamu akan sulit maju dan lawanmu Mos akan selalu berada di depan. Kakek hanya mau mengingatkan. Tidak bisa kamu melawan Mos dengan perasaanmu.”“Iya, Kek. Terima kasih sudah memberitah
Read more

20. Mos tidak percaya

     Aga tetap berlari mengejar Mos tanpa memanggil namanya. Napasnya terengah-engah sehingga dia perlu mengatur napas supaya tidak terlihat lemah di depan Mos karena akan semakin bangga dengan meremehkannya.     Sepertinya Mos menyadari Aga mengikutinya. Mereka berdua berhadapan dengan tatapan yang berbeda. Aga melihat dengan tatapan kasih sayang layaknya sesama saudara, tetapi berbeda dengan Mos melihatnya dengan tatapan kebencian seperti seorang musuh yang akan menembaknya.“Apa yang kamu lakukan?” tanya Mos. Aga belum menjawab pertanyaan Mos justru sebaliknya dia tersenyum pada Mos.“Ada yang mau kamu katakan?” tanya Mos lagi.     Aga meyakini jika Mos bisa berubah. Buktinya sekarang, Aga ada di depannya. Namun, Mos tidak mengejek atau marah-marah seperti biasanya. Satu perubahan kecil yang membuat Aga senang. Dia tahu pengaruh baik apa yang datang pada Mos.“Kamu yakin tidak ada yang mau kamu kat
Read more
PREV
123456
DMCA.com Protection Status