Hanya satu jam Willy di ruangan Nona Dzulfikar, namun ia sudah bisa mengambil kesimpulan bahwa saat ini keadaan Nona Mudanya sedang tidak baik-baik saja. Ia mencoba mengorek informasi dari beberapa orang anak buahnya. Nona Dzulfikar masih sibuk dengan ponselnya ketika Willy undur diri dari hadapannya.“Mohon maaf, Nona. Saya akan segera ke bawah. kalau Nona memang masih belum bisa keluar, biar Rumah Sehat ini saya yang handle.”Nona Dzulfikar mengangguk. ia merasa sangat pusing. Keberadaannya di lantai lima Rumah Sehat Alfitrah memang untuk mengasingkan diri dari pergaulan ramai agar ia bisa mencari solusi atas masalah yang sedang ia hadapi.“Baiklah, Dokter Willy. kau boleh pergi sekarang. Jangan pernah bilang pada siapapun kalau aku di sini!”Dokter Willy mengangguk lalu meninggalkan ruangan. Setelah dokter Willy pergi, Nona Dzulfikar segera melangkah menuju kamar pribadinya. ia rebahkan tubuh lelahnya dan mencoba berselancar di
Terakhir Diperbarui : 2021-05-07 Baca selengkapnya