Belakangan ini Jemy lebih sering menghabiskan waktunya dengan bersantai, makan cemilan, dan mendengarkan musik. Kegiatan sepele yang hampir mustahil bisa dia lakukan di kehidupannya yang serba sibuk. Ternyata berlayar juga bisa jadi menyenangkan jika tanpa perlu khawatir diganggu pria yang hanya punya misi untuk membuatnya hamil.Ini sudah lewat satu minggu tapi Jemy bilang tanggal merahnya masih belum selesai. Adam benar-benar sudah bosan menghibur dirinya hanya dengan memancing. Sebenarnya Adam mulai curiga jika Jemy sedang berbohong untuk menghindarinya, tapi mustahil juga Adam mau protes untuk hal yang cuma pantas diketahui wanita seperti itu."Apa kau mau sarapan, aku sedang membuat omelette? " tanya Jemy begitu melihat Adam yang baru keluar.Adam menghampiri Jemy yang terli
Last Updated : 2021-01-03 Read more