Pak Yudha menyesali setiap kejadian yang terjadi, konspirasi bodoh antara dirinya dengan Pak Leo sungguh-sungguh menjijikkan. Mestinya ia tidak melakukan hal itu tapi kebodohannya membuat ia ikut saja kemauan Pak Leo.Rania masih tengkurap di dalam kamar, di atas ranjangnya, tidak seperti biasanya.Biasanya dini hari Rania sudah bangun, mandi dan berdandan cantik. Menyiapkan makan pagi untuk Pak Yudha, tersenyum manis dan memperlakukan Pak Yudha dengan manja. Tapi hari ini tidak.Pak Yudha bingung karena Rania tidak mau jujur menjelaskan permasalahan apa yang sedang dialaminya hingga membuat dirinya berubah menjadi sedih begini.Pak Yudha duduk di ruang tamu tanpa berusaha membangunkan Rania, ia ingin Rania beristirahat mungkin Rania sedang penat.Hingga Pak Yudha melihat Rania keluar kamar, menuju ruang tamu dan mendekati dirinya.Rania rebah di paha Pak Yudha, Pak Yudhapun membelai rambutnya. Terdengar lirih Pak R
Last Updated : 2021-09-27 Read more