Share

Bab 68

POV Diva

Malam ini lebih panjang dari satu hari untukku yang bermimpi buruk ini, dan siang lebih panjang dari malam untukku yang menunggu kedatangan Liam saat ini. Hanya terdengar rintik hujan yang menemaniku malam ini.

Saat malam semakin larut, aku berbaring di sofa putih yang terletak di ruang tamu memejamkan mata, membiarkan kekhawatiranku memudar. Hanya tidur lelap yang bisa membantuku dapat memulai hari besok dengan seperti biasa.

Kenapa Liam tidak mengabariku jika dia pulang terlambat? Pikiranku penuh dengan banyak pertanyaan untuk Liam. Memikirkan kemana saja Liam seharian ini.

Tidak lama suara pintu terbuka terdengar, mataku masih terpejam namun kupingku tajam mendengar suara langkah kakinya.

"Sayang... kamu sudah tidur?" Dia menyentuh bahuku, terpaksa aku pura-pura seperti orang yang baru bangun tidur, "Lihat saya bawa apa ini?  Di seberang gedung tadi ada pembukaan kafe, saya dengar spaghettinya enak jadi saya ngantri untuk membelika

Locked Chapter
Continue to read this book on the APP

Related chapters

Latest chapter

DMCA.com Protection Status