Setelah berlari ke arah yang diperkirakan, Sienna menyadari tempat itu bahkan lebih hancur. Rumah yang sebelumnya berada di sana kini sudah tidak dan bahkan tidak bisa dibilang reruntuhan lagi, melainkan hanya fondasi di tanah. Kelihatan jelas, letak rumah ini tepat di atas bomnya. Jika ada orang di dalamnya, mayatnya pun langsung hancur tak tersisa dengan kekuatan bomnya itu.Melihat semua itu, hati Sienna langsung berhenti sejenak. Dia berjongkok dan menancapkan sebuah papan kecil di sana, lalu pergi dengan langkah yang lemas.Melihat ekspresi Sienna yang muram, Jero yang sedang menunggu di tempat helikopter mendarat langsung memberikan sebotol tabung oksigen pada Sienna. "Apa bau di sini membuatmu nggak nyaman?"Sienna menggelengkan kepala, tetapi wajahnya terlihat pucat.Jero langsung membawa Sienna naik ke helikopter dan keduanya baru tiba di rumah sakit tempat Jacob berada pada sore harinya.Sienna yang duduk di lorong rumah sakit merasa kepalanya sakit. Saat dokter keluar, dia b
Bakti sengaja mengambil buku yang ada di sampingnya, lalu mengipaskan aroma makanan ke arah Arlo.Arlo yang tidak terpengaruh tetap duduk tegak dan bertanya, "Orang-orang dari pihak internasional masih belum menemukan petunjuk apa pun?"Bakti yang menyerah pun mengalihkan pandangannya. "Jangan berharap terlalu banyak dari orang-orang itu, mungkin ada orang di antara mereka yang terlibat dalam rencana markas penelitian itu. Setelah Pulau Sangkar itu terungkap, semua negara berpura-pura nggak tahu apa-apa.""Menurutku, pengkhianatnya ada di antara negara-negara ini. Entah sudah berapa banyak orang yang dikirim ke markas penelitian di pulau yang hanya sebesar itu, tapi mereka memperlakukan penduduk asli seperti hewan peliharaan. Kalau hal ini sudah berjalan selama bertahun-tahun pun nggak terungkap, pasti ada yang melindunginya."Dunia ini jauh lebih kotor daripada yang dibayangkan. Beberapa tahun yang lalu, eksperimen tubuh manusia sudah mendapatkan kecaman dari pihak internasional karen
Di suatu tempat di Armania, seorang pria sedang menonton sebuah adegan di video. Dalam video itu ada Luna dan beberapa orang luar. Dia bisa mendengar apa yang mereka bicarakan, sehingga dia pun tersenyum.Pria itu memiliki keinginan yang sangat kuat untuk mengendalikan Luna. Awalnya, dia berniat untuk membawa Luna ke sisinya saat situasinya sedang kacau, tetapi tidak tempat yang lebih baik daripada ruangan bawah tanah ini. Ini adalah tempat yang sudah dirancangnya sejak kecil untuk mengurung Luna. Dia menghabiskan banyak usaha untuk membangunnya, tidak ada tempat yang lebih sempurna.Orang-orang di dalam video mungkin sudah tahu mereka sedang diawasi, sehingga mereka berbicara dengan volume suara yang sangat kecil. Mereka lebih sering berkomunikasi dengan pesan teks di ponsel.Melihat videonya, pria itu tidak cemas karena dia tahu jelas Luna tidak bisa meninggalkan tempat itu. Selama Luna masih berada di bawah pengawasannya, dia merasa sangat senang. Seorang wanita yang berkuasa perlah
Saat tertidur, Sienna merasakan seseorang menggenggam tangannya. Sebelum tidur, sebenarnya Sienna berniat menyetel alarm. Dia ingin bangun lebih awal.Namun, Sienna malah tertidur selama 6 jam. Ketika bangun, cahaya matahari terpancar dari jendela kamar. Jacob menggenggam tangan Sienna sambil membalas pesan seseorang.Sienna terkejut begitu melihat Jacob. Dia baru tersadar sewaktu genggaman Jacob makin erat. Jacob berkata, "Hari ini kamu mau lakukan pemeriksaan. Nanti aku temani kamu, sekarang kamu lapar?""Jacob, kamu sudah bangun?" tanya Sienna.Jacob melepaskan tangan Sienna, lalu mengambil tisu basah dan menyeka jari-jari tangan Sienna sambil menjawab, "Aku bangun 2 jam yang lalu. Kamu lanjut tidur saja."Sienna tidak bisa tidur lagi. Masalah Luna dan Omar terus mengganjal di hatinya.Jacob sudah memahami situasinya setelah bangun. Dia mengusap kepala Sienna dengan lembut sembari menghibur, "Nana, jangan khawatir. Deshton tidak mungkin mati. Aku yakin kita bisa segera menemukan pet
Sienna tertegun sejenak setelah mendengar Willow akan menikah, lalu segera bertanya, "Kamu baru mengenal Dickson. Apa kamu serius? Paman Reiz sudah setuju?"Sebelumnya Sienna pernah bertemu Reiz. Ayah Willow terus menekankan untuk mencari pasangan yang sepadan. Kalau tidak, kelak kehidupan pernikahan yang dijalani pasti sangat menderita. Jadi, Willow menutupinya dari Reiz saat berpacaran dengan Dickson.Willow berkata, "Sienna, aku ada urusan penting. Nanti aku baru cari waktu untuk telepon kamu lagi. Selamat tinggal, Sienna Sayang."Nada bicara Willow terdengar santai, seolah-olah tidak terjadi apa pun. Setelah mengakhiri panggilan telepon, Willow mengernyit dan melihat cahaya senja di luar.Malam ini ada acara amal di ibu kota. Banyak orang diundang, termasuk S.M. Sienna tidak berada di ibu kota sehingga Wanda yang mewakilinya menghadiri acara itu.Wanda sudah selesai berdandan. Melihat wajahnya yang pucat di cermin, Wanda menyuruh penata rias untuk menambah pemerah pipinya.Sesampai
Pria itu telah ketiduran, matanya yang sipit dan tampak tajam itu pun telah terpejam.Sambil menahan kepedihan di hatinya, Sienna Winata beranjak turun dari ranjang. Saat membungkukkan badannya, rambut Sienna tergerai menutupi wajahnya yang cantik dan polos. Baru saja dia hendak mengambil pakaian yang tergeletak di lantai, tiba-tiba terdengar sebuah suara dari belakangnya."Kamu mau berapa?"Suaranya terdengar begitu ketus. Kemesraan yang dirasakan karena pengaruh alkohol tadi malam, kini telah sirna.Setelah meraih pakaiannya, Sienna terdiam sejenak.Ironisnya, setelah 3 tahun pernikahan, suaminya bahkan tidak mengenal dirinya.Tiga tahun yang lalu, Sienna menyelamatkan Pak Darwo Yuwono dari maut. Pada saat itu, kebetulan ayah Sienna juga sedang mengalami kesulitan dalam pendanaan putaran pertama bisnisnya. Melihat kesempatan ini, Pak Darwo langsung menjodohkan Sienna dengan cucunya, Jacob Yuwono. Selain itu, dia juga menyuntik dana investasi sebesar 600 miliar kepada Keluarga Winata
Mengingat adegan yang baru saja disaksikannya, Sony tersentak dan langsung menjawab, "Akan kuselidiki sekarang juga ...."Jacob mengerucutkan bibirnya, alisnya berkerut dengan ekspresi muram. Rendahan sekali wanita itu memainkan trik tarik ulur.Mungkin saja wanita itu memang ingin Jacob menyelidikinya."Nggak usah."Kalau wanita itu memang sengaja memainkan trik seperti ini, nanti dia pasti akan muncul lagi dengan sendirinya.Sienna buru-buru kembali ke apartemen dan membersihkan diri sebelum rebahan di ranjangnya.Begitu memejamkan matanya, benak Sienna dipenuhi oleh adegan bersama pria itu. Awalnya, Sienna tidak terbiasa, tetapi kemudian getaran hati yang bergejolak itu seakan merasuk ke dalam tulangnya.Sejujurnya, Sienna tidak terlalu keberatan menyerahkan malam pertamanya kepada Jacob, kecuali ketika dia mendengar Jacob memanggil nama wanita lain.Elena, Elena Prawira ....Inilah alasan sebenarnya Jacob ingin menceraikan Sienna.Padahal, tubuhnya terasa begitu lelah. Namun, rasa
Pria itu tersenyum. Penampilannya tampak sopan dan rapi dalam balutan jas. Namun, tatapannya malah membuat Sienna merasa tidak nyaman.Dengan ekspresi dingin, Sienna menyerahkan obat Nanda kepada Junando."Aku sudah menjenguknya. Kamu saja yang serahkan obat ini kepada Bibi."Junando menaikkan alisnya sambil berkata, "Sama-sama saja, sudah lama juga kita nggak pernah bertemu.""Nggak dulu, aku masih ada urusan lain," tolak Sienna sambil menyodorkan obat Nanda ke tangan Junando. Setelah itu, dia berjalan keluar dari lobi rumah sakit.Junando memandang sosok Sienna yang menjauh dengan tatapan penuh makna. Kemudian, dia mengendus-endus kantong plastik obat di tangannya.Seorang wanita muda berparas cantik yang berjalan keluar dari Departemen Obstetri dan Ginekologi sambil membawa obat antibiotik. Tentunya pemandangan ini akan membuat fantasi pria menjadi makin liar.Junando menundukkan kepalanya, merasakan ketegangan pada perut bagian bawahnya.Dia tidak pernah menyangka bahwa Sienna yang
Sienna tertegun sejenak setelah mendengar Willow akan menikah, lalu segera bertanya, "Kamu baru mengenal Dickson. Apa kamu serius? Paman Reiz sudah setuju?"Sebelumnya Sienna pernah bertemu Reiz. Ayah Willow terus menekankan untuk mencari pasangan yang sepadan. Kalau tidak, kelak kehidupan pernikahan yang dijalani pasti sangat menderita. Jadi, Willow menutupinya dari Reiz saat berpacaran dengan Dickson.Willow berkata, "Sienna, aku ada urusan penting. Nanti aku baru cari waktu untuk telepon kamu lagi. Selamat tinggal, Sienna Sayang."Nada bicara Willow terdengar santai, seolah-olah tidak terjadi apa pun. Setelah mengakhiri panggilan telepon, Willow mengernyit dan melihat cahaya senja di luar.Malam ini ada acara amal di ibu kota. Banyak orang diundang, termasuk S.M. Sienna tidak berada di ibu kota sehingga Wanda yang mewakilinya menghadiri acara itu.Wanda sudah selesai berdandan. Melihat wajahnya yang pucat di cermin, Wanda menyuruh penata rias untuk menambah pemerah pipinya.Sesampai
Saat tertidur, Sienna merasakan seseorang menggenggam tangannya. Sebelum tidur, sebenarnya Sienna berniat menyetel alarm. Dia ingin bangun lebih awal.Namun, Sienna malah tertidur selama 6 jam. Ketika bangun, cahaya matahari terpancar dari jendela kamar. Jacob menggenggam tangan Sienna sambil membalas pesan seseorang.Sienna terkejut begitu melihat Jacob. Dia baru tersadar sewaktu genggaman Jacob makin erat. Jacob berkata, "Hari ini kamu mau lakukan pemeriksaan. Nanti aku temani kamu, sekarang kamu lapar?""Jacob, kamu sudah bangun?" tanya Sienna.Jacob melepaskan tangan Sienna, lalu mengambil tisu basah dan menyeka jari-jari tangan Sienna sambil menjawab, "Aku bangun 2 jam yang lalu. Kamu lanjut tidur saja."Sienna tidak bisa tidur lagi. Masalah Luna dan Omar terus mengganjal di hatinya.Jacob sudah memahami situasinya setelah bangun. Dia mengusap kepala Sienna dengan lembut sembari menghibur, "Nana, jangan khawatir. Deshton tidak mungkin mati. Aku yakin kita bisa segera menemukan pet
Di suatu tempat di Armania, seorang pria sedang menonton sebuah adegan di video. Dalam video itu ada Luna dan beberapa orang luar. Dia bisa mendengar apa yang mereka bicarakan, sehingga dia pun tersenyum.Pria itu memiliki keinginan yang sangat kuat untuk mengendalikan Luna. Awalnya, dia berniat untuk membawa Luna ke sisinya saat situasinya sedang kacau, tetapi tidak tempat yang lebih baik daripada ruangan bawah tanah ini. Ini adalah tempat yang sudah dirancangnya sejak kecil untuk mengurung Luna. Dia menghabiskan banyak usaha untuk membangunnya, tidak ada tempat yang lebih sempurna.Orang-orang di dalam video mungkin sudah tahu mereka sedang diawasi, sehingga mereka berbicara dengan volume suara yang sangat kecil. Mereka lebih sering berkomunikasi dengan pesan teks di ponsel.Melihat videonya, pria itu tidak cemas karena dia tahu jelas Luna tidak bisa meninggalkan tempat itu. Selama Luna masih berada di bawah pengawasannya, dia merasa sangat senang. Seorang wanita yang berkuasa perlah
Bakti sengaja mengambil buku yang ada di sampingnya, lalu mengipaskan aroma makanan ke arah Arlo.Arlo yang tidak terpengaruh tetap duduk tegak dan bertanya, "Orang-orang dari pihak internasional masih belum menemukan petunjuk apa pun?"Bakti yang menyerah pun mengalihkan pandangannya. "Jangan berharap terlalu banyak dari orang-orang itu, mungkin ada orang di antara mereka yang terlibat dalam rencana markas penelitian itu. Setelah Pulau Sangkar itu terungkap, semua negara berpura-pura nggak tahu apa-apa.""Menurutku, pengkhianatnya ada di antara negara-negara ini. Entah sudah berapa banyak orang yang dikirim ke markas penelitian di pulau yang hanya sebesar itu, tapi mereka memperlakukan penduduk asli seperti hewan peliharaan. Kalau hal ini sudah berjalan selama bertahun-tahun pun nggak terungkap, pasti ada yang melindunginya."Dunia ini jauh lebih kotor daripada yang dibayangkan. Beberapa tahun yang lalu, eksperimen tubuh manusia sudah mendapatkan kecaman dari pihak internasional karen
Setelah berlari ke arah yang diperkirakan, Sienna menyadari tempat itu bahkan lebih hancur. Rumah yang sebelumnya berada di sana kini sudah tidak dan bahkan tidak bisa dibilang reruntuhan lagi, melainkan hanya fondasi di tanah. Kelihatan jelas, letak rumah ini tepat di atas bomnya. Jika ada orang di dalamnya, mayatnya pun langsung hancur tak tersisa dengan kekuatan bomnya itu.Melihat semua itu, hati Sienna langsung berhenti sejenak. Dia berjongkok dan menancapkan sebuah papan kecil di sana, lalu pergi dengan langkah yang lemas.Melihat ekspresi Sienna yang muram, Jero yang sedang menunggu di tempat helikopter mendarat langsung memberikan sebotol tabung oksigen pada Sienna. "Apa bau di sini membuatmu nggak nyaman?"Sienna menggelengkan kepala, tetapi wajahnya terlihat pucat.Jero langsung membawa Sienna naik ke helikopter dan keduanya baru tiba di rumah sakit tempat Jacob berada pada sore harinya.Sienna yang duduk di lorong rumah sakit merasa kepalanya sakit. Saat dokter keluar, dia b
Sienna tidak bisa menebak keyakinan apa yang dimaksud dokter itu. Setelah mendengar kata-kata itu, dia sudah tidak bisa bersikap tenang lagi. Dia pun menarik napas dalam-dalam dan bertanya, "Jadi, bagaimana caranya berkomunikasi dengannya?"Menurut Sienna, sekarang komunikasi adalah masalah terbesar. Luna menolak untuk berinteraksi dengan orang dan akan panik begitu disentuh. Luna juga tidak bisa mendengar apa yang dikatakannya.Dokter itu mengangkat tangan dan memijat keningnya. "Kami juga belum memikirkannya. Kam akan melihat apa tim teknik bisa menghancurkan pertahanan ruangan bawah tanah ini. Kalau nggak, kami akan terus mengawasinya."Saat mengatakan itu, dokter menunjuk ke sekeliling.Sienna berdiri dan melihat ke sekeliling. "Apa nggak bisa memutuskan listriknya?"Anggota tim teknik pun menggelengkan kepala, jelas merasa sangat frustrasi. "Listrik di tempat lain di pulau ini bisa diputus, hanya sirkuit di sini saja yang terpisah. Sakelar utamanya ada di dalam kota besi yang koko
Masih ada orang lain di ruangan bawah tanah itu, yaitu dokter dan kepala tim teknik. Dokter sedang memeriksa kondisi wanita itu, sedangkan anggota tim teknik sedang memeriksa struktur ruangan itu. Namun, setelah dua hari berlalu, tim teknik tetap masih belum menemukan apa-apa. Hanya dokter yang mendapatkan sedikit petunjuk."Tuan Jero, dia seharusnya sudah terlalu lama nggak berbicara dengan orang asing, jadi dia seolah-olah kehilangan kemampuan berbicara. Selain itu, tubuhnya juga jelas sudah dimodifikasi," lapor dokter itu.Seluruh tubuh Jero langsung menjadi kaku. Bisa dibilang, dia tidak pernah berinteraksi dengan Luna. Namun, hubungan darah ini adalah sesuatu yang ajaib, sehingga dia bisa merasakan sakit saat mendengar laporan dari dokter itu."Apa maksudmu dimodifikasi orang?" tanya Jero.Dokter itu menjawab, "Beberapa tulangnya sudah diambil dan diganti dengan perangkat buatan. Karena sudah terlalu lama, perangkat ini pun sudah menggantikan fungsi tulang itu. Kami masih belum me
Jero yang tertinggal beberapa meter di belakang Sienna memberi tahu Arlo bahwa wanita yang dikurung di Pulau Sangkar itu adalah Luna.Arlo terlihat terkejut saat mendengar hal itu. Setelah tahu Jero dan Sienna akan pergi menemui Luna, dia berkata dengan suara serak, "Jaga dia baik-baik."Dia yang dimaksud Arlo adalah Sienna."Kak Arlo, tenang saja," kata Jero sambil melambaikan tangannya, lalu segera menyusul Sienna.Pria yang berdiri di samping Arlo menyilangkan tangan di dada dan mengernyitkan alisnya. "Dia benar-benar adikmu?"Dia merasa suasana di antara Arlo dan Sienna terasa aneh, sama sekali tidak terlihat seperti keluarga.Saat mengingat semua hal yang pernah dilakukannya, Arlo menghela napas. Saat ini, Sienna tidak memakinya pun dia merasa sudah termasuk keberuntungan besar baginya."Apa Pak Andro benar-benar nggak tertarik dengan apa yang ada di pulau itu?" tanya ArloPria yang berdiri di samping Arlo adalah Andro. Berkat kerja samanya kali ini dengan Keluarga Shankar, dia ju
Jero menatap Sienna dengan penuh rasa iba karena Sienna terlihat jauh lebih kurus setelah perjalanan ke Pulau Sangkar yang menderita.Sienna bersandar pada bantal. Setelah tahu Jacob baik-baik saja, dia pun merasa lega.Jero menghela napas. "Pulau itu awalnya terisolasi dari dunia luar, tapi sekarang pulau itu sudah menarik perhatian internasional karena ledakan yang terus-menerus selama dua hari ini. Beberapa negara sudah mengirim tim untuk menyelidiki pulau itu. Tempat itu sudah hancur lebur dan hanya beberapa orang yang selamat.""Selain itu, rumah sakit di pulau itu juga sudah terungkap dan memicu kehebohan besar. Sekarang, beberapa negara sudah mengajukan permohonan untuk menyelidiki siapa pemilik pulau itu dan apa dalang di baliknya adalah sebuah organisasi atau ...."Setelah mengatakan itu, Jero berhenti sejenak dan mulai tersenyum dingin. "Atau mungkin pemilik pulau itu yang sebenarnya adalah sebuah negara tertentu. Pokoknya, sekarang media terus melaporkan insiden ini setiap h