Beranda / Fantasi / SUNAN ZUNUNGGA / Bab. 37. Rasa itu II

Share

Bab. 37. Rasa itu II

Rasa itu II

Dulu, di zaman permulaan penciptaan seluruh dimensi di belahan galaksi dewa. Ada sebuah cahaya suci yang meleburkan diri menjadi beberapa anasir.

Anasir-anasir ini pada akhirnya akan menjelma dan menjadi sumber penciptaan para dimensi dan makhluk-makhluk di dalamnya.

Seperti anasir tanah yang menjadi asal penciptaan manusia di bumi, dan para Ashokans di dimensi Ashok. Api biru yang menjadi dasar penciptaan para Agra.

Dan anasir-anasir lainnya yang membentuk penciptaan yang berbeda.

Sang Pemilik Cahaya Suci!

Setiap keberadaan makhluk di belahan dimensi manapun, memiliki keterikatan dengan Sang Pemilik Cahaya Suci.

Karena dengan kuasa dan cinta Sang Pemilik Cahayalah, tercipta berbagai rupa dan bentuk aneka penghuni dan alam dimensi yang berbeda-beda.

Terlahir dan kembali!

Sebagaimana tercipta dari anasir yang berbeda, setiap makhluk memiliki ruh dan jiwanya masing-masing. Dan suatu masa, juga adalah ketetapan, seluruh penciptaan itu akan dikembalikan ke asal mereka.

Wal
Bab Terkunci
Membaca bab selanjutnya di APP

Bab terkait

Bab terbaru

DMCA.com Protection Status